- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Hukuman cambuk di Aceh, lebih baik ditutupi atau di hapus?


TS
kangjati
Hukuman cambuk di Aceh, lebih baik ditutupi atau di hapus?

Spoiler for Perkenalan dari ane:
Halo agan - sistah yang kece, baik hati dan rajin menabung

Quote:
Hari ini Kangjati akan membahas hukuman cambuk atau Qanun Jinayat di Aceh.
Hukuman cambuk ini banyak minumbulkan pro dan kontra di Indonesia bahkan dunia, apalagi banyak pegiat HAM menolak hukuman cambuk ini diterapkan.
Hmmm.. menarik nih buat di simak
, kuy di simak informasinya di bawah
Hukuman cambuk ini banyak minumbulkan pro dan kontra di Indonesia bahkan dunia, apalagi banyak pegiat HAM menolak hukuman cambuk ini diterapkan.

Hmmm.. menarik nih buat di simak

Spoiler for Gambar:

Terpidana pelanggar qanun (peraturan daerah) tentang syariat Islam saat menjalani hukuman cambuk di halaman masjid Al Muchsinin, Desa Kampong Jawa, Banda Aceh, Aceh, Kamis (2/2/2017).
© Irwansyah Putra /Antara Foto
Quote:
Spoiler for INFOGRAFIK:

© Sandy Nurdiansyah /Beritagar.id
Karena Qanun Jinayat masih berlaku di Provinsi Aceh, hukuman cambuk pun masih dicetarkan. Caranya: menyabetkan rotan ke punggung terpidana.
Dalam Qanun Jinayat, yakni peraturan daerah yang berlandaskan syariat Islam, pencambukan adalah upaya penjera bagi pelanggar.
Sepanjang 2016, Januari hingga November, Mahkamah Syariah Aceh telah memutuskan 301 putusan perkara jinayat. Demikian menurut pantauan Institute for Criminal Justice Reform (ICJR), Jakarta.
Adapun ekseskusinya, sejak Januari hingga Desember 2016, ICJR mencatat sedikitnya 339 terpidana telah dieksekusi cambuk di seluruh wilayah Aceh.
Dalam siaran pers ICJR awal pekan ini (25/9/2017), disebutkan pada 2017 (Januari - September), terdapat sedikitnya 188 orang dihukum cambuk, tersebar pada sembilan wilayah Aceh.
Angka terpidana yang dieksekusi bisa jadi lebih besar. Perbedaan angka tahun 2016 dan 2017 itu karena wilayah yang terpantau hanya sembilan. Di sisi lain, Mahkamah Syariah Aceh tidak melakukan lagi pemutakhiran statistik perkara Qanun Jinayat.
Qanun Jinayat mengatur beberapa tindak pidana baru yang tidak diatur dalam hukum pidana nasional. Misalnya khamar (minuman keras), liwath (hubungan sejenis) sampai perluasan zina dalam khalwat.
Jenis pidana paling banyak dijatuhi hukuman adalah maisir (judi) dengan 109 terpidana, diikuti dengan ikhtilath (bermesraan, 47 orang), dan zina (hubungan seks di luar perkimpoian, 13 orang), dan khamar (sembilan orang).
Pada Mei 2017 untuk pertama kalinya dilakukan eksekusi cambuk terhadap pelaku liwath, dengan dua terpidana. Masing-masing dari sepasang pria itu dicambuk 85 kali(detikNews, 17/5/2017). Cambukan terbanyak untuk aneka pidana, menurut ICJR, juga terjadi Mei 2017: 989 cambukan.
Direktur Eksekutif ICJR, Supriyadi Widodo Eddyono, menyebutkan bahwa penerapan Qanun ini memiliki potensi besar dan cenderung melakukan diskriminasi pada perempuan.
Selain itu, hukuman cambuk ternyata juga menimpa terpidana non-muslim. Eksekusi itu terjadi 10 Maret 2017, terhadap dua narapidana penganut Buddha.
Masing-masing terpidana kasus judi itu dicambuk sembilan dan tujuh sabetan. Sebagai non-muslim, Alem Suhadi (57) dan Amel Akim (60) bisa memilih hukuman: berdasarkan KUHP ataukah Qanuan. Mereka memilih cambukan (Tempo.co, 11/3/2017).
Masih menurut Tempo.co, orang non-muslim pertama yang dicambuk Qanun adalah seorang perempuan berusia 60 tahun, Kristen, di Takengon, April 2016, karena menjual minuman keras. Ia disabet rotan 30 kali.
Menurut Supriyadi, jika ini semua dibiarkan dapat menimbulkan tekanan pada penduduk beragama minoritas di Aceh, bahkan berpotensi membuka laku eigenrichting (main hakim sendiri).
Ia berkesimpulan, pemerintah harus segera menghapuskan segala bentuk pidana badan dalam peraturan perundang-undangannya, khususnya hukuman cambuk.
Pidana cambuk juga mencoreng wajah Indonesia yang memiliki komitmen untuk melindungi dan menghormati hak asasi manusia.
Pemerintah, dalam tajuk siaran pers itu, disebut menyadari dampak buruk hukuman cambuk namun lebih memilih upaya menutupi ketimbang menghapuskan.
Quote:
Jadi... Qanun Jinayat itu peraturan daerah yang berlandaskan syariat Islam gan & sis
Intinya, pemerintah sadar dampak buruknya tapi tetep ga akan menghapus hukuman ini
Nah.. Apakah lebih baik tetep ada hukuman ini apa engga? menurut pendapat agan dan sistah sekalian disini gimana?? Coba dijabarkan di kolom komen yoo
Intinya, pemerintah sadar dampak buruknya tapi tetep ga akan menghapus hukuman ini

Nah.. Apakah lebih baik tetep ada hukuman ini apa engga? menurut pendapat agan dan sistah sekalian disini gimana?? Coba dijabarkan di kolom komen yoo
Quote:


Jangan lupa rate bintang 5, tinggalin komentar dan bersedekah sedikit cendol buat ane dan ane doain agan makin ganteng dan cantik deh

SUMUR:
Beritagar.id
Jangan lupa kunjungi thread ane yang lain gan 

Quote:
8 Tempat menarik di dunia yang tak bisa dikunjungi
Ternyata ini alasan kenapa orang Indonesia bertubuh pendek
Waspada malaria super tahan terhadap obat mulai mewabah di Asia Tenggara
Menebak kelanjutan teror Pennywise dalam It Chapter 2, Masuk gan!
Pengen punya pulau pribadi? 4 pulau ini bisa disewa gan..
ini gan karet "grafena" yang katanya sekuat baja
Bisakah teknologi menghidupkan manusia tak bernyawa
2 Hal Yang Pantang Dilakukan Bagi Pemilik Mobil Matic
Terntata, Sit Up Tidak Lagi Direkomendasikan
Kenapa Orangtua tega membunuh anaknya
Apa Iya? Penggunaan Bedak Bayi dapat Memicu Kanker Ovarium.
Jangan Coba-Coba Bawa Vape ke Negara ini Gan, Bisa Dipenjara.
Main musik bermanfaat untuk otak (+video)
Tahu, dengan segala manfaatnya buat tubuh
Cara terbaik untuk menikmati wiski

Beberapa makanan yang bisa menurunkan kolesterol
Tips penting untuk menjadi lebih produktif
Bikin kangen, inilah permainan tradisional khas Indonesia
Mengenal tipe-tipe pedofil
Tak Hanya Makanan, Bantal juga Bisa Kadaluwarsa Gan.
Bahaya dibalik seringnya movie maraton
ini dia hewan yang bisa hidup tanpa oksigen
Cara jitu ntuk sukses dalam tawar menawar
Kertas tisu ini mampu menambal luka gan (+video)
Ini Bukti Jika Anak yang Berbohong Cenderung Lebih Cerdas.
Ternyata Kurang Tidur Bisa Memperlebar Lingkar Pinggang Gan.
Mengapa wangi bayi begitu menyenangkan?
Depresi bisa dikenali lewat instagram
Agar Naik KRL Menyenangkan, Agan Harus Memerhatikan Beberapa Hal Berikut.
Budi Daya Lalat, Solusi Pakan Ternak dari Situbondo
Ini gan hasil rekonstruksi wajah mumi Mesir
Anak yang Duduk Diam di Kelas Ternyata Memiliki Dampak Buruk Gan.
Hati-hati, buruknya kebiasaan gemar menimbun barang
Main biliar, menyenangkan dan menyehatkan
Ini Ciri-Ciri Orang yang Bakal Lunasin Utang Gan.
6 Cara Cerdas Melamar Kerja via Internet
Jarang mandi bisa bikin sehat?
Kapal Selam Militer ini Ternyata Hasil Cetakan 3D Gan.
Sifat yang tak disukai pewawancara dari pelamar kerja
Kenapa sebaiknya tak pesan teh dan kopi di pesawat
Bukan barang branded, tas ini berhasil terjual sebesar Rp 24 Miliar.
Rahasia dibalik gigi yang berisik pada saat tidur
Alkohol ternyata justru mempertajam ingatan?
3 Destinasi Wisata di Bali yang Anti Mainstream dan Cocok untuk Instagrammer.
Hati-hati, operasi pembesaran penis bisa berakibat fatal
Cara cepat jernihkan pikiran saat stress
Ternyata ini yang bikin agan gelisah semalam sebelum berlibur. [+Cara mengatasinya].
Fenomena Gerhana Bulan Sebagian bisa dilihat pada 7 Agustus di Indonesia
Cara bahagia menggunakan media sosial
Ini Jadinya Gan, Kalau di Kamar Anak Ada Tv nya.
Memendam dan terabaikannya emosi diri punya dampak buruk
Pentingnya clean sleeping bagi tubuh
6 kiat asah otak agar agan tetap awet muda
Penanganan yang bisa dilakukan jika anak terkena luka bakar
Mengenal sindrom penipu dan cara mengatasinya
Hadiah Rp 3,3 Miliar Disiapin untuk Agan yang Bisa Ngebobol Sistem Operasi ini.
Cara memilih beras yang baik nan berkualitas
Tip sukses tanpa pekerjaan tetap
Mengapa kita makan di saat tak lapar?
Masa sih debu bisa bikin gemuk?
Tanda-tanda orang mau bunuh diri. [+Tips mencegahnya]
Lebih bersahabat. Inilah fakta mengapa anjing bisa begitu jinak terhadap manusia

0
4.2K
Kutip
27
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan