- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Cetak Sejarah, Tiongkok terbangkan pesawat amfibi terbesar di dunia


TS
kangjati
Cetak Sejarah, Tiongkok terbangkan pesawat amfibi terbesar di dunia

Spoiler for HALLO:


MAKASIH UDAH MAMPIR DI THREAD ANE..
Untuk pertama kali dan satu2nya, pada akhirnya ada yang membuat pesawat amfibi terbesar di dunia gan...

Hmm menarik kan Tiongkok??
Liat aja nih pesawatnya kek apaaa

AG600 buatan Tiongkok, pesawat amfibi terbesar dunia, melakukan penerbangan perdana di Zhuhai, Provinsi Guangdong, Tiongkok, Minggu (24/12/2017).
© Stringer /Antara Foto/Reuters

Hmm menarik kan Tiongkok??
Liat aja nih pesawatnya kek apaaa


AG600 buatan Tiongkok, pesawat amfibi terbesar dunia, melakukan penerbangan perdana di Zhuhai, Provinsi Guangdong, Tiongkok, Minggu (24/12/2017).
© Stringer /Antara Foto/Reuters
Quote:
Tiongkok menambah jajaran pesawat terbang berbadan besar produksi mereka. Kali ini adalah sebuah pesawat amfibi bernama AG600 yang diberi kode nama "Kunlong".
Pada Minggu (24/12/2017), dikabarkan Kantor Berita Xinhua, pesawat raksasa bermesin baling-baling tersebut berhasil melakukan penerbangan perdana dari Bandara Jinwan di Kota Zhuhai, Provinsi Guangdong, di bagian selatan Tiongkok. Penerbangan perdana itu berlangsung selama satu jam.
Xinhua menggambarkannya sebagai "pelindung semangat laut, kepulauan, dan terumbu karang."
Pesawat yang dikembangkan perusahaan milik negara Aviation Industri Corporation of China (AVIC) selama delapan tahun itu, dengan panjang bodi mencapai 39,6 meter dan rentang sayap 38,8 meter, disebut sebagai kapal terbang amfibi terbesar di dunia saat ini.
Sebenarnya ukuran AG600 masih lebih kecil dibandingkan pesawat amfibi Hughes H-4 Herculesyang dibuat miliuner Amerika Serikat Howard Hughes pada 1947.
Namun pesawat berentang sayap 98 meter dan panjang 67 meter yang dijuluki The Spruce Goose (angsa cemara) itu hanya sekali terbang--selama 26 detik--dan tak pernah mengangkasa lagi. H-4 kini menghuni Evergreen Aviation & Space Museum di Oregon, AS.
AG600 sepertinya takkan mengulangi nasib buruk Spruce Goose. Menggunakan empat mesin turboprop buatan lokal, AG600 bisa lepas landas di perairan, selain di landasan bandara pada umumnya.
Berat maksimalnya saat lepas landas bisa mencapai 53,5 ton dan bisa menjelajah udara dengan kecepatan tertinggi 500 km/jam. Jika terbang dengan bahan bakar penuh, AG600 bisa terbang selama 12 jam atau 4.500 km.
Pesawat yang bisa membawa 50 orang penumpang dalam misi penyelamatan (SAR) ini akan digunakan terutama untuk penyelamatan di laut, memerangi kebakaran hutan, dan pengawasan lepas pantai.
AG600 bisa diisi 12 ton air dalam waktu 20 detik untuk memadamkan kebakaran dan mengangkut hingga 370 ton air dalam sekali penerbangan.

Selain untuk misi SAR, AG600 diperkirakan bakal digunakan sebagai pesawat militer, terutama untuk mengawasi Laut China Selatan.
Selain untuk misi SAR, AG600 diperkirakan bakal digunakan sebagai pesawat militer, terutama untuk mengawasi Laut China Selatan.
© Kaly Silva /EPA-EFE
Walau demikian, pengamat pertahanan udara, Fu Qianshao, kepada Global Times menyatakan pesawat tersebut bisa segera masuk dalam jajaran perangkat militer Tiongkok.
"Misi latihan yang dilakukan Angkatan Laut dan Angkatan Udara Tiongkok tampak lebih sering dilakukan. Oleh karena itu mereka membutuhkan perangkat penyelamatan. AG600 adalah pilihan yang bagus," papar Fu.
Pesawat ini juga akan berguna untuk memonitor kawasan Laut China Selatan yang batas wilayahnya hingga saat ini masih diperdebatkan oleh Tiongkok, Indonesia, Malaysia, Filipina, Brunei, Vietnam, dan Taiwan.
Kepala perancang AG600, Huang Lingcai, dikutip China Daily (h/t The Telegraph) menyatakan pesawat itu bisa melakukan perjalanan bolak-balik dari Provinsi Hainan menuju James Shoal--daerah di Laut China Selatan yang diklaim sebagai wilayah Tiongkok tetapi terletak dekat dengan Sarawak, Malaysia--tanpa mengisi bahan bakar.
Dengan demikian, Tiongkok bisa mengawasi proyek pulau buatan di Laut China Selatan yang dilakukan sejak 2014 dengan lebih baik.
"Jarak operasionalnya yang mencapai 4.500 km dan kemampuan untuk mendarat dan lepas landas di air membuatnya cocok untuk dikirim ke pulau-pulau buatan Tiongkok," kata James Char, analis militer dari Nanyang Technological University, Singapura, kepada The Guardian.
Kapasitas dan kemampuan manuver AG600, lanjut Char, membuatnya menjadi alat transportasi barang yang ideal ke pulau-pulau buatan yang strukturnya tak memungkinkan untuk dibangun lapangan terbang.
Hingga saat ini AVIC menyatakan telah menerima 17 pesanan AG600 dari dalam negeri.
AG600 menjadi anggota ketiga dari "keluarga pesawat besar Tiongkok" setelah pesawat angkut militer Y-20 dan pesawat penumpang C919, yang masing-masing melakukan penerbangan perdana pada 2013 dan 2017. Y-20 bahkan sudah digunakan Angkatan Udara Tiongkok sejak Juli 2016.
Dikabarkan Reuters (h/t Channel News Asia), Negeri Tirai Bambu itu saat ini tengah melakukan program modernisasi militer besar-besaran. Mereka tengah menyiapkan mulai dari misil anti-satelit, pesawat siluman, hingga kapal induk pengangkut pesawat.
Menurut laporan perusahaan konsultasi keamanan dan pertahanan, IHS Jane's, yang dikutip CNN, pengeluaran militer Tiongkok akan naik menjadi US $233 miliar pada 2020, meningkat jauh dibandingkan US $123 miliar pada 2010. Anggaran itu bisa saja ditambah jika konflik di Laut China Selatan tiba-tiba memanas.
Pada Minggu (24/12/2017), dikabarkan Kantor Berita Xinhua, pesawat raksasa bermesin baling-baling tersebut berhasil melakukan penerbangan perdana dari Bandara Jinwan di Kota Zhuhai, Provinsi Guangdong, di bagian selatan Tiongkok. Penerbangan perdana itu berlangsung selama satu jam.
Xinhua menggambarkannya sebagai "pelindung semangat laut, kepulauan, dan terumbu karang."
Pesawat yang dikembangkan perusahaan milik negara Aviation Industri Corporation of China (AVIC) selama delapan tahun itu, dengan panjang bodi mencapai 39,6 meter dan rentang sayap 38,8 meter, disebut sebagai kapal terbang amfibi terbesar di dunia saat ini.
Sebenarnya ukuran AG600 masih lebih kecil dibandingkan pesawat amfibi Hughes H-4 Herculesyang dibuat miliuner Amerika Serikat Howard Hughes pada 1947.
Namun pesawat berentang sayap 98 meter dan panjang 67 meter yang dijuluki The Spruce Goose (angsa cemara) itu hanya sekali terbang--selama 26 detik--dan tak pernah mengangkasa lagi. H-4 kini menghuni Evergreen Aviation & Space Museum di Oregon, AS.
AG600 sepertinya takkan mengulangi nasib buruk Spruce Goose. Menggunakan empat mesin turboprop buatan lokal, AG600 bisa lepas landas di perairan, selain di landasan bandara pada umumnya.
Berat maksimalnya saat lepas landas bisa mencapai 53,5 ton dan bisa menjelajah udara dengan kecepatan tertinggi 500 km/jam. Jika terbang dengan bahan bakar penuh, AG600 bisa terbang selama 12 jam atau 4.500 km.
Pesawat yang bisa membawa 50 orang penumpang dalam misi penyelamatan (SAR) ini akan digunakan terutama untuk penyelamatan di laut, memerangi kebakaran hutan, dan pengawasan lepas pantai.
AG600 bisa diisi 12 ton air dalam waktu 20 detik untuk memadamkan kebakaran dan mengangkut hingga 370 ton air dalam sekali penerbangan.

Selain untuk misi SAR, AG600 diperkirakan bakal digunakan sebagai pesawat militer, terutama untuk mengawasi Laut China Selatan.
Selain untuk misi SAR, AG600 diperkirakan bakal digunakan sebagai pesawat militer, terutama untuk mengawasi Laut China Selatan.
© Kaly Silva /EPA-EFE
Walau demikian, pengamat pertahanan udara, Fu Qianshao, kepada Global Times menyatakan pesawat tersebut bisa segera masuk dalam jajaran perangkat militer Tiongkok.
"Misi latihan yang dilakukan Angkatan Laut dan Angkatan Udara Tiongkok tampak lebih sering dilakukan. Oleh karena itu mereka membutuhkan perangkat penyelamatan. AG600 adalah pilihan yang bagus," papar Fu.
Pesawat ini juga akan berguna untuk memonitor kawasan Laut China Selatan yang batas wilayahnya hingga saat ini masih diperdebatkan oleh Tiongkok, Indonesia, Malaysia, Filipina, Brunei, Vietnam, dan Taiwan.
Kepala perancang AG600, Huang Lingcai, dikutip China Daily (h/t The Telegraph) menyatakan pesawat itu bisa melakukan perjalanan bolak-balik dari Provinsi Hainan menuju James Shoal--daerah di Laut China Selatan yang diklaim sebagai wilayah Tiongkok tetapi terletak dekat dengan Sarawak, Malaysia--tanpa mengisi bahan bakar.
Dengan demikian, Tiongkok bisa mengawasi proyek pulau buatan di Laut China Selatan yang dilakukan sejak 2014 dengan lebih baik.
"Jarak operasionalnya yang mencapai 4.500 km dan kemampuan untuk mendarat dan lepas landas di air membuatnya cocok untuk dikirim ke pulau-pulau buatan Tiongkok," kata James Char, analis militer dari Nanyang Technological University, Singapura, kepada The Guardian.
Kapasitas dan kemampuan manuver AG600, lanjut Char, membuatnya menjadi alat transportasi barang yang ideal ke pulau-pulau buatan yang strukturnya tak memungkinkan untuk dibangun lapangan terbang.
Hingga saat ini AVIC menyatakan telah menerima 17 pesanan AG600 dari dalam negeri.
AG600 menjadi anggota ketiga dari "keluarga pesawat besar Tiongkok" setelah pesawat angkut militer Y-20 dan pesawat penumpang C919, yang masing-masing melakukan penerbangan perdana pada 2013 dan 2017. Y-20 bahkan sudah digunakan Angkatan Udara Tiongkok sejak Juli 2016.
Dikabarkan Reuters (h/t Channel News Asia), Negeri Tirai Bambu itu saat ini tengah melakukan program modernisasi militer besar-besaran. Mereka tengah menyiapkan mulai dari misil anti-satelit, pesawat siluman, hingga kapal induk pengangkut pesawat.
Menurut laporan perusahaan konsultasi keamanan dan pertahanan, IHS Jane's, yang dikutip CNN, pengeluaran militer Tiongkok akan naik menjadi US $233 miliar pada 2020, meningkat jauh dibandingkan US $123 miliar pada 2010. Anggaran itu bisa saja ditambah jika konflik di Laut China Selatan tiba-tiba memanas.

Dari data yang di dapatkan tersebut AG600 mampu menjadi pesawat amfibi terbesar yang dibuat yang mampu terbang 12 Jam.
Dengan ini Tiongkok pun berhasil menambah sejarah dunia.. wedeww



mantep yahh..
><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><><
Kita berdoa ajaa gannsist
Semoga Indonesia juga bisa membuat pesawat seperti itu dan mencetak sejarah dunia.
Aminn

Quote:
Semoga Thread ane bermanfaat bagi ente semua yahh gansist!


Quote:


Jangan lupa rate bintang 5, tinggalin komentar dan bersedekah sedikit cendol buat ane dan ane doain agan makin ganteng dan cantik deh

SUMUR:
Beritagar.id
Jangan lupa kunjungi thread ane yang lain gan 

Quote:


Tas bekas Louis Vuitton disulap menjadi helm Star Wars, hasilnya keren banget gan!
Teknologi baru! Dalam sekali sentuh, layar hp retak bisa kembali utuh
Buset! Ternyata rumah termahal di dunia ini dimiliki oleh putra mahkota Arab
JANGAN BUNUH DIRI !
Mengulik isu ulat bulu beracun yang dapat menghilangkan nyawa
Hugh Jackman: menolak masuk Avengers, Logan adalah film terakhir saya. Sad..
Mengulik sosok Pidi Baiq si penulis novel Dilan
Kemampuan The Sacred Riana,Telekinesis di antara fiksi dan fakta
Kenapa sebaiknya berat badan tidak turun terlalu cepat
Dari Doha ke Bali, mampir India karena suami selingkuh

Begini kalo jadinya maskapai penerbangan telat, imbasnya malah ke petugas
Aktif bercinta dapat menjaga ketajaman otak
[18+] BH ini harganya bisa buat beli vila di bogor.. Kebayang gak bentuknya kaya apa?
Sindiran bagi sanksi PERSIB dan ancaman Degradasi!
[BAHAYA]Perubahan iklim ekstream yang berdampak buruk bagi manusia kelak
Begini animoji yang bisa berkaraoke di Iphone X
Mewahkah perhelatan Jokowi? Kejadian lucu: Setnov tidur hingga terkecoh mobil kosong
Miris, Indonesia peringkat 7 dunia dalam banyaknya perkimpoian anak
Vespa, Old but never Expired!
[URL="https://www.kaskus.co.id/thread/5a01405ddac13e7d058b4567/jangan-kaget-di-restoran-ini-ente-disuguhin-makan-sambil-tanpa busana-berani"]Jangan kaget, di restoran ini ente disuguhin makan sambil tanpa busana. Berani?
[/URL]Hewan terbang terbesar pernah hidup di Mongolia
Banyak yang belum tau..! Begini langkah pencegahan untuk mengurangi resiko kebakaran
Tenang.. Faktor Menyendiri itu bukan Berarti ente Seorang Jomblo
Ketahui penyebab Andropause, menopause yang dialami versi laki-laki
Tahanan ini viral karena kecantikannya
[GILA!!!] Sepatu ini punya harga selangit.. Kira - kira bisa beli apa ya duit segitu?
Ciri Suporter Bola (Ultras, Mania, dan Casual) Ente Yang Mana Gan?
Apakah air keras bisa merusak ban? Benar atau Hoax
Jangan lupakan 3 Nutrisi wajib ini dalam diet harian kamu!
Alexis dan bisnis hiburan dewasa yang cis!
FFI akhirnya angkat bicara soal kontroversi film Posesif
Arab Saudi Bakalan Angkat Sebuah Robot Menjadi Warga Negara
Sperma laki-laki dunia mengalami penurunan, benarkah dunia krisis kesuburan?
[HEBOH] Megapa laki-laki bisa melahirkan bayi? Begini penjelasannya gan...
Masyarakat Indonesia ternyata hobi numpuk barang bekas
Ternyata begini caranya matahari bisa memicu kanker kulit
Seks oral berisiko picu kanker pada laki-laki

0
3.7K
Kutip
29
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan