andrianushoAvatar border
TS
andrianusho
10 Kota yang Ramah Pejalan Kaki di Berbagai Negara

Oleh Thomas Leppä



Beberapa waktu lalu, sebuah penelitian mengungkapkan bahwa Indonesia adalah negara dengan penduduk paling malas berjalan kaki. Menurut penelitian tersebut, rata-rata publik Hong Kong berjalan kaki sebanyak 6.880 langkah setiap hari, menjadikannya negara dengan penduduk paling rajin berjalan kaki. Sementara Indonesia menempati posisi terbawah dengan 3.513 langkah per hari.

Data juga memperlihatkan kota-kota yang trotoarnya lebih bagus, seperti New York dan San Francisco, penduduknya lebih rajin berjalan kaki dibanding kota-kota yang bertumpu pada kendaraan sebagai wahana berkeliling, seperti Houston dan Memphis.

Dilihat dari hasil penelitian tersebut, infrastruktur ternyata bisa berpengaruh terhadap kenyamanan pejalan kaki. Tak hanya itu, keamanan juga menjadi pertimbangan orang-orang untuk ingin berjalan kaki.
Spoiler for Trotoar di Indonesia:

Nah, di bawah ini, terdapat sepuluh kota yang ramah pejalan kaki di berbagai negara. Desain kota yang nyaman menjadi salah satu alasan kota-kota ini diberi predikat ramah pejalan kaki.


Munich, Jerman
Spoiler for 1:


Kyoto, Jepang
Spoiler for 2:


Helsinki, Finlandia
Spoiler for 3:


Bordeaux, Prancis
Spoiler for 4:


Firenze (Florence), Italia
Spoiler for 5:


New York, AS
Spoiler for 6:


Perth, Australia
Spoiler for 7:


Vancouver, Kanada
Spoiler for 8:


San Francisco, AS
Spoiler for 9:


Montevideo, Uruguay
Spoiler for 10:

Indonesia juga sebenarnya punya kota-kota ramah pejalan kaki. Akan tetapi, infrastruktur yang lebih baik belum dibangun secara merata di seluruh Indonesia. Untuk itu, semoga saja Indonesia semakin membangun infrastruktur yang tak hanya baik dan bagus, tetapi juga mendorong masyarakat untuk menerapkan budaya yang lebih baik.


Baca juga:


Diubah oleh andrianusho 30-11-2017 15:47
0
19.3K
135
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan