- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
PENIPUAN COD JUAL BELI HANDPHONE DI HOTEL


TS
rievirsky
PENIPUAN COD JUAL BELI HANDPHONE DI HOTEL
Quote:
Berikut terusan dari kejadian yang menimpa bro @maharzzz yang sekarang menimpa ane
tanggal 21 Desember 2016 pukul 21:30.
Modus Baru Penipuan Berkedok COD HP di Hotel


Modus Baru Penipuan Berkedok COD HP di Hotel
Quote:
CIRI-CIRI TERSANGKA
1. Tinggi 160an,
2. Usia 30an,
3. Bibir Hitam,
4. Terdapat tato di bagian lengan atas,
5. Mengaku staff/supir pribadi,
6. Bosnya hanya mengendalikan lewat telepon dan whatsapp,
7. Nomor hape tersangka yang sudah block nomor ane 087862960984.
2. Usia 30an,
3. Bibir Hitam,
4. Terdapat tato di bagian lengan atas,
5. Mengaku staff/supir pribadi,
6. Bosnya hanya mengendalikan lewat telepon dan whatsapp,
7. Nomor hape tersangka yang sudah block nomor ane 087862960984.
Quote:
AKTOR
1. Hendra Wijaya (HW) = Mengaku sebagai orang Partai Gerindr* dan Bos disalah satu Perusahaan yang memiliki 3 istri yang hanya mengendalikan lewat telepon dan whatsapp
2. Nurhali (NH) = Mengaku sebagai Danu/Dani dan bekerja sebagai staff/supir pribadi Hendra Wijaya
3. Wanita Panggilan (WP) = Mengaku sebagai istri ke 3 Hendra Wijaya
4. Ane (ANE) = Sebagai korban
1. Hendra Wijaya (HW) = Mengaku sebagai orang Partai Gerindr* dan Bos disalah satu Perusahaan yang memiliki 3 istri yang hanya mengendalikan lewat telepon dan whatsapp
2. Nurhali (NH) = Mengaku sebagai Danu/Dani dan bekerja sebagai staff/supir pribadi Hendra Wijaya
3. Wanita Panggilan (WP) = Mengaku sebagai istri ke 3 Hendra Wijaya
4. Ane (ANE) = Sebagai korban
Quote:
Kronologisnya :
21 Desember 2016
17:59 HW whatsapp ANE untuk membeli Samsung Galaxy S7 Edge Black Onyx Fullset SEIN dengan imei 357325070564778 seharga Rp. 10.499.000,- di notanya.
18:39 HW deal dengan harga Rp. 8.000.000,-, lalu ngajak ANE untuk ketemu di Hotel Kristal Cilandak, Jakarta Selatan.
19:22 ANE otw ke Hotel Kristal.
19.52 HW ingin ANE menuju Lobby hotel, karena HW bilang sedang ada meeting dan ANE disuruh bertemu Staff nya NH yang memakai baju merah.
20.00 ANE bertemu NH di Lobby dan disuruh masuk ke ruang 2102 yang di dalamnya terdapat Ruang TV, 2 Kamar, dan Dapur. ANE duduk di ruang TV untuk menunggu HW datang.
20.10 ANE mengeluarkan Hape serta kelengkapannya untuk di cek oleh NH terlebih dahulu, kemudian ane juga mengeluarkan Wireless Charger yang kebetulan dijual terpisah.
20.15 ANE ditawari banyak makanan, serta disuruh menonton TV sementara NH sedang cek Hape ANE sambil berhubungan dengan istrinya via telepon, karena menurut ceritanya NH belum pulang selama 3 hari.
20.20 NH bercerita bahwa HW itu adalah orang dari Partai Gerindr* dan Bos disalah satu Perusahaan yang memiliki istri 3 yang mempunyai 2 Mobil CRV dan Mercy.
20.40 Datanglah WP yang disebut NH sebagai istri ke 3 nya HW, kemudian dibawalah WP ke dalam kamar.
20.50 HW menelepon NH untuk deal masalah harga Hape + Wireless Charger, kemudian Deal dengan harga Rp.8.700.000,- dan NH juga memberikan teleponnya ke ANE, kemudian HW bilang kalau Hape ANE akan di bawa ke bawah saja untuk di cek oleh HW sambil menyiapkan uang cash untuk pembayaran dan ANE dengan polosnya meng'IYA'kan hal itu.
21.15 NH membawa Hape+Kelengkapan+Wireless Charger dengan tas nya untuk di cek dibawah oleh HW dan ANE pun ditinggal dengan WP di dalam ruangan.
21.17 ANE whatsapp HW untuk memastikan harga nya deal di Rp. 8.700.000,-.
21.18 HW masih merespon whatsapp ANE.
21.40 Nomor whatsapp HW tidak aktif dan ANE telepon juga tidak nyambung, tapi ANE masih berfikir positif.
22.15 Perasaan ANE ga enak, lalu ane ketuk pintu kamar WP dan saat ANE tanya ternyata WP itu bukan Istrinya HW.
22.20 ANE mencoba hubungi HW kembali dan hasilnya nihil.
22.25 ANE dan WP pergi ke bawah untuk mencari bantuan dan sampailah di Receptionist.
22.30 ANE bercerita ke Security dan Manager Hotel bahwa ANE telah menjadi korban Kasus Penggelapan Handphone.
22.40 Setelah bercerita panjang lebar, akhirnya ANE dapat fotokopi SIM A nya NH.
22.45 ANE juga dikasih tahu kalau yang Check In itu NH dan sudah melakukan pembayaran settlement di awal.
22.50 WP yang tadi bareng ANE tiba-tiba hilang tanpa jejak dan SIAL nya tadinya mau ANE jadikan SAKSI.
22 Desember 2016
19.00 Setelah pulang kerja ANE berencana lapor ke Kantor Polisi Cilandak.
21 Desember 2016
17:59 HW whatsapp ANE untuk membeli Samsung Galaxy S7 Edge Black Onyx Fullset SEIN dengan imei 357325070564778 seharga Rp. 10.499.000,- di notanya.
18:39 HW deal dengan harga Rp. 8.000.000,-, lalu ngajak ANE untuk ketemu di Hotel Kristal Cilandak, Jakarta Selatan.
19:22 ANE otw ke Hotel Kristal.
19.52 HW ingin ANE menuju Lobby hotel, karena HW bilang sedang ada meeting dan ANE disuruh bertemu Staff nya NH yang memakai baju merah.
20.00 ANE bertemu NH di Lobby dan disuruh masuk ke ruang 2102 yang di dalamnya terdapat Ruang TV, 2 Kamar, dan Dapur. ANE duduk di ruang TV untuk menunggu HW datang.
20.10 ANE mengeluarkan Hape serta kelengkapannya untuk di cek oleh NH terlebih dahulu, kemudian ane juga mengeluarkan Wireless Charger yang kebetulan dijual terpisah.
20.15 ANE ditawari banyak makanan, serta disuruh menonton TV sementara NH sedang cek Hape ANE sambil berhubungan dengan istrinya via telepon, karena menurut ceritanya NH belum pulang selama 3 hari.
20.20 NH bercerita bahwa HW itu adalah orang dari Partai Gerindr* dan Bos disalah satu Perusahaan yang memiliki istri 3 yang mempunyai 2 Mobil CRV dan Mercy.
20.40 Datanglah WP yang disebut NH sebagai istri ke 3 nya HW, kemudian dibawalah WP ke dalam kamar.
20.50 HW menelepon NH untuk deal masalah harga Hape + Wireless Charger, kemudian Deal dengan harga Rp.8.700.000,- dan NH juga memberikan teleponnya ke ANE, kemudian HW bilang kalau Hape ANE akan di bawa ke bawah saja untuk di cek oleh HW sambil menyiapkan uang cash untuk pembayaran dan ANE dengan polosnya meng'IYA'kan hal itu.
21.15 NH membawa Hape+Kelengkapan+Wireless Charger dengan tas nya untuk di cek dibawah oleh HW dan ANE pun ditinggal dengan WP di dalam ruangan.
21.17 ANE whatsapp HW untuk memastikan harga nya deal di Rp. 8.700.000,-.
21.18 HW masih merespon whatsapp ANE.
21.40 Nomor whatsapp HW tidak aktif dan ANE telepon juga tidak nyambung, tapi ANE masih berfikir positif.
22.15 Perasaan ANE ga enak, lalu ane ketuk pintu kamar WP dan saat ANE tanya ternyata WP itu bukan Istrinya HW.
ANE SHOCK SEKETIKA
22.20 ANE mencoba hubungi HW kembali dan hasilnya nihil.
22.25 ANE dan WP pergi ke bawah untuk mencari bantuan dan sampailah di Receptionist.
22.30 ANE bercerita ke Security dan Manager Hotel bahwa ANE telah menjadi korban Kasus Penggelapan Handphone.
22.40 Setelah bercerita panjang lebar, akhirnya ANE dapat fotokopi SIM A nya NH.
22.45 ANE juga dikasih tahu kalau yang Check In itu NH dan sudah melakukan pembayaran settlement di awal.
22.50 WP yang tadi bareng ANE tiba-tiba hilang tanpa jejak dan SIAL nya tadinya mau ANE jadikan SAKSI.
22 Desember 2016
19.00 Setelah pulang kerja ANE berencana lapor ke Kantor Polisi Cilandak.
NH
Spoiler for "Nurhali":

HW
https://www.facebook.com/hendra.wija...message_bubble
WP
Sayangnya ane kehilangan jejak
Quote:
SCREENSHOT WHATSAPP
Spoiler for "1":

Spoiler for "1":

Spoiler for "2":

Spoiler for "3":

Spoiler for "4":

Spoiler for "5":

Spoiler for "6":

Spoiler for "7":

Spoiler for "8":

Quote:
Disini ANE sekedar sharing aja GAN dan terimakasih jika ada yang berkenan membantu ANE.
Terimakasih KASKUS
rievirsky
Terimakasih KASKUS
rievirsky
Diubah oleh rievirsky 28-12-2016 15:13




4iinch dan anasabila memberi reputasi
2
9.8K
Kutip
58
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan