- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
[Digaji untuk menyusahkan rakyat] Wajah Kepolisian RI yang memalukan


TS
SatrioPininggit
[Digaji untuk menyusahkan rakyat] Wajah Kepolisian RI yang memalukan
Spoiler for sebelumnya:
kalo setuju ama trit ane jangan lupa rate
dan cendolnya ya gan..


Jilid 2 ada di mari
[Digaji utk menyusahkan rakyat JILID 2] Wajah Kepolisian RI yang memalukan
Sudah bukan rahasia lagi kalau polisi Indonesia memiliki citra yang buruk. Saking buruknya bahkan banyak yang menganggap polisi tidak jauh beda dengan penjahat dan preman yang kerjaannya menyusahkan rakyat.
Inilah beberapa contoh cara polisi menyusahkan masyarakat:
Quote:
Spoiler for menganiaya masyarakat:
Metrotvnews.com, Kendari: Seorang polisi berpangkat Brigadir Grefer yang bertugas di satuan Dalmas Polres Kolaka, Sulawesi Tenggara menganiaya seorang mahasiswi kebidanan semester akhir di lingkungan kantor polisi.
Mahasiswi bernama Eny, 23, yang dianiaya secara brutal hingga mengalami luka lebam di bagian wajah dan patah gigi.
http://www.metrotvnews.com/metronews...iswi-Kebidanan
Spoiler for siksa orang cuman karna iseng:
PAMEKASAN, KOMPAS.com — Pemukulan terhadap Rudi Hartono (24), warga Dusun Bangkal, Desa Lembung, Kecamatan Galis, oleh A, salah satu anggota Satuan Reserse Kriminal Polres Pamekasan, pada Minggu (29/9/2013), dianggap sebagai tindakan iseng. Hal itu diungkapkan Kepala Satuan Reskrim Polres Pamekasan Ajun Komisaris Muhammad Nur Amin.
"Anak-anak biasa kalau ada pemeriksaan suka iseng dengan menampar," kata Ajun Komisaris Nur Amin, Selasa (1/10/2013).
http://regional.kompas.com/read/2013...ya.untuk.Iseng
Spoiler for bikin video mesum:
acehbaru.com | Palu – Pejabat Polda Sulawesi Tengah Kompol Rostin Tumaloto mengatakan penyidik masih memeriksa keaslian video mesum yang diperankan oknum anggota Polres Morowali yang telah luas beredar. ”Kami bekerja sama dengan ahli teknologi informasi untuk memastikan kebenarannya,” kata Rostin di Palu, Sabtu 21 September 2013
Video yang melibatkan oknum polisi dan oknum Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Kabupaten Morowali berdurasi 65 detik dan telah beredar selama sekitar satu bulan terakhir.
http://www.acehbaru.com/video-mesum-...-polda-sulteng
Spoiler for rudapaksa anak di kantor polsek:
Dua oknum polisi di Gorontalo diduga melakukan pemerkosaan terhadap anak di bawah umur. Ironisnya, aksi pemerkosaan yang disertai ancaman dilakukan di kantor Polsek di Gorontalo. Aksi bejat itu terungkap setelah korban berinisial IU (16 tahun), menceritakan ke keluarganya.
http://us.nasional.news.viva.co.id/n...-kantor-polsek
http://us.nasional.news.viva.co.id/n...-kantor-polsek
Spoiler for jago selingkuh:
JAKARTA, suaramerdeka.com - Maraknya oknum polisi selingkuh lantaran terinspirasi oleh atasannya. Sebelumnya, Pejabat Polda Lampung, Kombes Pol S, ditangkap institusinya lantaran diduga selingkuh di sebuah hotel di Lampung. Demikian kata anggota Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) Hamidah Abdurrachman.
http://www.suaramerdeka.com/v1/index...n-Djoko-Susilo
Spoiler for melanggar aturan sendiri, parkir semaunya:
Tidak boleh ada kendaraan yang diparkir di Jalan Kramat Raya, Jakarta Pusat. Namun, peraturan ini tidak berlaku bagi mobil polisi di sekitar Mapolres Metro Jakarta Pusat.
Berdasarkan pantauan Kompas.com, Rabu (25/9/2013) siang, puluhan kendaraan diparkir di depan gedung Palang Merah Indonesia (PMI) Jakarta, Komisi Yudisial, sampai Mapolresto Jakarta Pusat. Sebagian besar di antaranya adalah mobil pribadi. Namun, ada juga mobil ataupun truk tronton milik polisi di dekat rambu larangan parkir tempat itu.
http://megapolitan.kompas.com/read/2...l.Milik.Polisi
Spoiler for penguasa jalanan, nerobos jalur busway:
Otosia.com - Sebuah mobil kepolisian melanggar tata tertib lalu lintas di Jakarta dengan memasuki jalur Busway. Mobil Hyundai dengan plat nomor kepolisian ini terlihat sangat jelas menghindari kemacetan dengan menerobos dan melaju di jalur khusus Busway.
Padahal jalur khusus ini sudah di atur dalam peraturan pemerintah DKI Jakarta Nomor 8 Tahun 2007, pasal 2 ayat 7, "Kendaraan bermotor roda dua atau lebih dilarang memasuki jalur busway". Sebagai penegak disiplin seharusnya yang menertibkan pelanggaran seperti ini. Tapi kenyataan di lapangan masih ada saja oknum yang melanggar bahkan dari pihak penegak disiplin sendiri.
http://www.otosia.com/berita/hyundai...ur-busway.html
Spoiler for kerjaannya cuman ngopi baca koran, akhirnya gembrot:
Bojonegoro (beritajatim.com) - Sebanyak 150 personil dari jajaran Polres Bojonegoro yang memiliki kelebihan berat badan atau gendut mendapat hukuman fisik. Mereka harus berlari sepanjang 3 kilo meter dan senam disiang hari sebanyak dua kali seminggu.
http://beritajatim.com/hukum_krimina...l#.Uk73toGE6_I
Spoiler for jadi calo:
Satu lagi korban Briptu Hendra Perdana Nur yang bertugas di Propam Poldam Sulsel,
menawarkan jasa masuk bintara Kepolisian Republik Indonsia (Polri).
Salah satu korbannya merupakan mantan guru oknum polisi tersebut saat di sekolah dasar.
Meski jumlahnya tidak besar namun, akibat iming-iming yang ditawarkan oknum Polisi tersebut, warga Kelurahan Macege, Kecamatan Tanete Riattang mengalami kerugian hingga Rp 40 juta.
http://www.tribunnews.com/regional/2...i-briptu-henra
Spoiler for melakukan pemerasan kepada masyarakat:
Metrotvnews.com, Medan: Ramdan Efendi alias Anton Medan membeberkan modus pemerasan oleh jajaran Polresta Medan, Sumatra Utara, terhadap suami keponakannya, Peter Dragono.
Menurut Anton saat di Medan, Jumat (20/9), mengungkapkan suami keponakannya itu ditahan dalam kasus penggelapan saham PT Tani Subur senilai Rp9 juta. Ajaibnya, untuk penangguhan penahanan, Peter Dragono dimintai Rp10 miliar oleh Kasat Reskrim Polresta Medan Jean Calvin Simanjuntak.
Anton mengungkapkan, uang itu disebut akan dibagi-bagi ke sejumlah unsur di Polresta Medan, seperti Kapolresta, penyidik. Bahkan, lanjut dia, Kasat Reskrim Polresta Medan juga menawarkan Rp100 juta untuk dirinya selaku perantara.
http://www.metrotvnews.com/metronews...olisi-di-Medan
Spoiler for dipalak preman njiper:
Dua anggota polisi berpangkat brigadir diadang lima pria bersenjata tajam saat melintas di depan kantor KPU Jateng, Jalan Veteran, Semarang Selatan, Minggu (29/9) dini hari. Mereka adalah Ricky Pranasaputra (26), warga Asrama Polisi, Semarang Utara dan Hananto Prasetyo (29), warga Kutilang Sari, Ungaran.
Dua polisi yang berboncengan Yamaha Jupiter H-2082-QF itu kemudian dipaksa turun dari kendaraan. Pelaku juga menodongkan senjata tajam ke arah anggota polisi itu. Todongan senjata tajam tersebut membuat korban tak mampu berbuat banyak, hingga mereka pasrah saat pelaku meminta paksa dan membawa kabur sepeda motor Yamaha Jupiter itu.
Spoiler for Tolak Lindungi Warga dari Ancaman Perampok:
KBR68H, Jakarta - Aparat kepolisian Jakarta menolak menolong orang yang terancam jiwanya karena diancam perampok. Padahal, orang yang meminta bantuan polisi tersebut telah menolong seorang wanita yang menjadi korban perampokan.
Cerita bermula ketika seorang pemuda berusia 27 tahun berinisial MM (nama inisial dipakai demi keamanan, red.) menolong seorang wanita yang dirampok oleh dua orang pria pengendara motor, Kamis malam (26/9) sekitar Pk 22.30 WIB di kawasan jembatan Cipinang, Jakarta Timur.
Setelah berhasil menolong korban, MM terpaksa meninggalkan motornya untuk menyelamatkan diri. Sebab, ia sempat terjatuh setelah bahunya ditusuk perampok.
Di tengah situasi yang mengancam itu, Petugas Pospol Kebon Nanas I Wayan Telaga malah menolak untuk menolong dan memberi jaminan keamanan kepada MM dan AS. Aparat itu membiarkan ancaman pada mereka berdua. Alasannya hanya soal administrasi.
"Itu bukan wilayah kami, saya tidak bisa berikan jaminan keamanan. Kalian lapor saja sendiri ke polisi wilayah Pulo Gadung," kata I Wayan kepada keduanya.
http://www.portalkbr.com/nusantara/j...3788_5511.html
Spoiler for Laporkan Jambret, Malah Disuruh Cari Sendiri:
BATAM, METRO: Sedih dan kesal menimpa Rehabya Ningsih, korban jambret di depan perumahan Baloi View, tak jauh dari rumah duka marga Tionghoa, Selasa (16/7). Usai dijambret oleh dua orang tak dikenal, dirinya melapor ke Polsek Lubuk Baja, namun sayangnya oleh anggota Polsek Lubuk Baja, Rehabya disuruh mencari pelaku sendiri.
“Polisi itu malah bilang, iya mbak, laporannya kami terima. Kalau nanti ketemu orangnya, telpon kami ya,” kata Rehabya sembari menirukan perkataan anggota Polsek Lubuk Baja tersebut.
http://posmetrobatam.com/2013/07/lap...#axzz2ZcvvOK00
Spoiler for lembaga negara PALING KORUP se-Indonesia:
itoday - Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Adnan Pandu Praja, menyatakan dari seluruh lembaga negara yang ada di Indonesia, korupsi paling banyak terjadi di institusi kepolisian dan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR).
“Korupsi yang paling tinggi adalah polisi, nomor dua parlemen, nomor tiga pengadilan."
http://www.itoday.co.id/politik/kpk-...mbaga-terkorup
UPDATE!
HT: [Share] Oknum Polisi minta imbalan atas Pengurusan JASA RAHARJA
itu cuma contoh kecil aja. kalo mau cari contoh-contoh lainnya tinggal google. bejibun hasilnya.
adanya polisi di Indonesia kayanya cuman bikin rakyat menderita 3x gan.
penderitaan pertama, rakyat harus bayar pajak untuk menggaji mereka.
penderitaan kedua, polisi bukannya memberi rasa aman malah bikin resah masyarakat
penderitaan ketiga, kepolisian malah jadi sarang maling korupsi gan. duit rakyat dicolongin

polisi Indonesia bener-bener ngga bisa diandalin. kalo kerjaannya cuman buat ngurus sim ama ngatur lalu lintas mah, mending ganti aja polisi ama pegawai kelurahan ama satpol pp

Spoiler for komen kaskuser:
Quote:
Original Posted By Banned.►weleh byk juga kisruh2nya ya
tapi bukannya uda jadi rahasia umum ya
sayang gak pernah bercermin
tapi bukannya uda jadi rahasia umum ya

sayang gak pernah bercermin
Quote:
Original Posted By syva.hate►dari awal mereka masuk ke kesatuan udah ga bener sih caranya, nyogoklah, titiplah, secara psikologi mereka ga pantas jadi aparat tapi mau gimana lagi pake sogokan sih kebanyakan jadi ya gitu deh 

Quote:
Original Posted By tonggi►sudah mengakar dan sudah mendarah daging...
dari masuknya aja kbnyakan ga jujur. sebagian besar dibawah standar smua yg masuk. wajarlah.
dari masuknya aja kbnyakan ga jujur. sebagian besar dibawah standar smua yg masuk. wajarlah.
Quote:
Original Posted By satrianegara77►sembarangan aja TS
banyak yg baik kok
[color=white]patung polisi, polisi tidur[/white]
banyak yg baik kok
[color=white]patung polisi, polisi tidur[/white]
Quote:
Original Posted By wucustom►ngemeng di kaskus doang percuma
kalo mau juga rame" di depan kapolri demo minta kepolisian dibubarkan, reformasi dengan posisi dibawah mendagri
kepolisian sekarang hopeless untuk diperbaiki
kalo mau juga rame" di depan kapolri demo minta kepolisian dibubarkan, reformasi dengan posisi dibawah mendagri
kepolisian sekarang hopeless untuk diperbaiki
Quote:
Original Posted By wahwibson►sebenarnya gampang kok kalo mau memperbaiki polshit
semua jederal; polshit dipensiunkan dini lalu isi kekosongan dengan jenderal TNI baik dari AU, AD., dan AL untuk sementara kalo bisa angkat si bibit samad rianto jadi kapolri
tuch ada kok orang KPK yang berprestasi dari polshit kayak si novel baswedan mending dia di katrol [angkatnya jadi kapolri

semua jederal; polshit dipensiunkan dini lalu isi kekosongan dengan jenderal TNI baik dari AU, AD., dan AL untuk sementara kalo bisa angkat si bibit samad rianto jadi kapolri

tuch ada kok orang KPK yang berprestasi dari polshit kayak si novel baswedan mending dia di katrol [angkatnya jadi kapolri

Quote:
Original Posted By OPIK88►votS E N S O R..Bubarrrr....!!!
ganti aja dengan Hansip....
Murah Meriah..Ikhlas lagi,,,,
ganti aja dengan Hansip....
Murah Meriah..Ikhlas lagi,,,,
Quote:
Original Posted By atrox►orang baik di kepolisian adalah "oknum", sisanya? dah pada tau sendiri kan?


Quote:
Original Posted By bangsu►itulah akibatnya bocah bau kencur baru lulus SMA yg masih tolol diarahkan oleh orang tua yang rela ngutang puluhan juta untuk modal masuk pendidikan polisi. sistem rekruitmen yang bodoh sebodoh-bodohnya.
Quote:
Original Posted By bingung1234►Masuk SCABA POLRI aja sebagian besar nyogok.. dari awal ajaniatnya dah gak bener..
FAKTA ya.. kerabat istri ada 2 yg lulusan SCABA POLRI keduanya nygok, habis-habisan uang banyak, baru jd polisi beberapa tahund ah punya mobil dan rumah sendiri.. sedangkan yg PNS bisa bertahun-tahun bisa punya mobil dan rumah sendiri... mana Kredit pula..
Yang Pangkat kuning kerjanya nerima sogokan razia, yang jendral kerjanya punya istri simpanan.
bapake temanku itu pangkat Kombes, punya istri simpanan... FAKTA..
tetangga pakdeku itu Brigjed polisi.. rumahnya gede kaya Mall, mobil banyak, pas diperiksa KPK tuh mobil ilang semua tingagl satu mbol biasa.. FAKTA
tapi POLRI gak pernah ngaca..
emang ada yang bersih, tapi gak punya nyali dan gak mampu berontak.. buat apa.. membiarkan kezaliman dan tidak mencegak, termasuk dosa.. baca surat Al-Ars..
so jadi polisi baik juga dosa karena membiarkan dan lebih takut pada atasan dan takut kehilangan jabatan ketimbang takut pada seruang Tuhannya..
CATET...!!
kalo mau selamet dunia akherat.. mending keluar aja dari KEPOLISIAN kaya NORMAN KAMARU, lebih berkah...
FAKTA ya.. kerabat istri ada 2 yg lulusan SCABA POLRI keduanya nygok, habis-habisan uang banyak, baru jd polisi beberapa tahund ah punya mobil dan rumah sendiri.. sedangkan yg PNS bisa bertahun-tahun bisa punya mobil dan rumah sendiri... mana Kredit pula..
Yang Pangkat kuning kerjanya nerima sogokan razia, yang jendral kerjanya punya istri simpanan.
bapake temanku itu pangkat Kombes, punya istri simpanan... FAKTA..
tetangga pakdeku itu Brigjed polisi.. rumahnya gede kaya Mall, mobil banyak, pas diperiksa KPK tuh mobil ilang semua tingagl satu mbol biasa.. FAKTA
tapi POLRI gak pernah ngaca..
emang ada yang bersih, tapi gak punya nyali dan gak mampu berontak.. buat apa.. membiarkan kezaliman dan tidak mencegak, termasuk dosa.. baca surat Al-Ars..
so jadi polisi baik juga dosa karena membiarkan dan lebih takut pada atasan dan takut kehilangan jabatan ketimbang takut pada seruang Tuhannya..
CATET...!!
kalo mau selamet dunia akherat.. mending keluar aja dari KEPOLISIAN kaya NORMAN KAMARU, lebih berkah...
Quote:
Original Posted By TheIdiotsRule►
gausah dianggap rendah gan, emang udah rendah.
rata-rata ya gitu, polisi jd pilihan terakhir kalo anak2 muda yg nganggur ngga dapet kerjaan/profesi yang lain kususnya karena kendala intelejensi otak.
makanya mreka polisi ngga di asah otaknya dengan baik, ngga ngerti hukum, ngga ngerti sejarah, atau malah ngga ngerti kewarganegaraan (yg didalamnya diajarin "tenggang rasa")
jadi ni para polinjing ngga tau rasanya dihianatin sama pengayom masyarakat, pengayom masyarakat harusnya ikut merasakan waktu masyarakat yang menderita dan butuh pertolongan, tapi nyatanya malah di proyekin.
yang membingungkan lagi, mereka ini melawan kriminal atau mempelopori kriminal sih? kayaknya kasus kriminal lebih banyak polisi tu daripada para preman jalanan.
sok-sok jagoan, sok-sok paling berkuasa di daerah itu, padahal baru penyidik polsek, baju preman, kelakuan preman, make narkoba juga tapi nangkep2in pemakai dan ujung-ujungnya di proyekin lah itu pemakai.
bukannya harusnya mereka nyari bandarnya ya? bukan nangkepin trus meres pemakainya. 

pokoknya unforgivable!!
gausah dianggap rendah gan, emang udah rendah.
rata-rata ya gitu, polisi jd pilihan terakhir kalo anak2 muda yg nganggur ngga dapet kerjaan/profesi yang lain kususnya karena kendala intelejensi otak.

makanya mreka polisi ngga di asah otaknya dengan baik, ngga ngerti hukum, ngga ngerti sejarah, atau malah ngga ngerti kewarganegaraan (yg didalamnya diajarin "tenggang rasa")
jadi ni para polinjing ngga tau rasanya dihianatin sama pengayom masyarakat, pengayom masyarakat harusnya ikut merasakan waktu masyarakat yang menderita dan butuh pertolongan, tapi nyatanya malah di proyekin.

yang membingungkan lagi, mereka ini melawan kriminal atau mempelopori kriminal sih? kayaknya kasus kriminal lebih banyak polisi tu daripada para preman jalanan.

sok-sok jagoan, sok-sok paling berkuasa di daerah itu, padahal baru penyidik polsek, baju preman, kelakuan preman, make narkoba juga tapi nangkep2in pemakai dan ujung-ujungnya di proyekin lah itu pemakai.



pokoknya unforgivable!!
Polling
0 suara
Bagaimana pendapat agan2 terhadap kepolisian Indonesia??
Diubah oleh SatrioPininggit 07-11-2013 05:17
0
18.6K
Kutip
204
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan