Parma dikenal bagus dalam mengorbitkan pemain muda lokal. Musim ini semoga Parma bisa bertahan di serie A, mengorbitkan dan mematangkan pemain mudanya.