- Beranda
- Komunitas
- News
- Citizen Journalism
Tindakan Asusila! Wanita di Madina Diduga Diperas dan Dirudapaksa 4 Pria


TS
amekachi
Tindakan Asusila! Wanita di Madina Diduga Diperas dan Dirudapaksa 4 Pria

Tindakan Asusila! Wanita di Madina Diduga Diperas dan Dirudapaksa 4 Pria, Salah Satunya Oknum Satpol PP
Kasus pelecehan seksual kembali terjadi di Kabupaten Mandailing Natal (Madina). Seorang wanita berinisial SN (20) yang merupakan warga Penyabungan diduga menjadi korban rudapaksa oleh seorang anggota Satpol PP Madina. Insiden ini berlangsung pada Rabu, 6 November 2024, sekitar pukul 15.00 WIB di Taman Raja Batu, Penyabungan. SN menceritakan bahwa dua dari empat pelaku memaksanya untuk melakukan tindakan yang sangat tidak pantas.
Salah satu pelaku pun juga mengancam agar SN tidak menceritakan kejadian tidak senonoh tersebut kepada pacarnya yang berinisial "Y", sehingga SN merasa sangat ketakutan dan mengalami luka fisik akibat perlakuan tersebut. Sebelum kejadian tersebut, SN dan Y sedang berbincang bersama di Taman Raja Batu ketika seorang pria mendekati mereka.
Quote:

Namun dalam situasi yang sedang dibahas dan tampaknya terjadi sudah agak lama ini, pihak Satpol-PP melalui pernyataan dari Kasatpol PP Madina, Yuri Andri, mengonfirmasi bahwa salah satu anggotanya yang terlibat mengaku belum mengetahui informasi terkait masalah tersebut. "Saya tidak mengetahui tentang hal ini. Hingga saat ini, belum ada informasi resmi dari kepolisian," ungkap Yuri melalui pesan di Whatsapp.
Kejadian semacam ini seharusnya menjadi pelajaran bagi kita semua untuk lebih berhati-hati dalam menjalani aktivitas sehari-hari. Ada kalanya para pelaku tindak kriminalitas tidak bisa kita duga sebelum-sebelumnya, kewaspadaan adalah yang nomor satu untuk mengantisipasinya, disertai kemampuan kita dalam menanggapi situasi semacam ini.
Sumber Tulisan dan Gambar:
Jawa Post
iNews






bajier dan 22 lainnya memberi reputasi
23
2.3K
67


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan