jonoswara1976Avatar border
TS
jonoswara1976
Cara Menjadi Kaya Pada Tahun 2024
Refleksi 2023




9 dari 10 orang ingin jadi KAYA. 1 orang yang nggak mau jadi kaya karena dia sudah terlalu kaya.


Namun, saya melihat ada beberapa kesalahan persepsi yang terjadi terkait cara menjadi kaya, terutama terlihat dari strategi marketing penyedia perantara untuk pembelian aset investasi. [terutama yang crypto nih, karena lagi uptrend, langsung bilang aset yang lain itu jelek, yang bagus cuma crypto, padahal tidak semua orang siap dengan risiko di crypto]

Mereka banyak melakukan marketing kalau mau jadi kaya ya investasi. Ini salah besar. 


Kenapa salah besar? ya karena investasi bukan cara jadi kaya. Soalnya, investasi juga membutuhkan uang.


Jika investasi menjadi jalan untuk jadi kaya, lalu uang yang untuk diinvestasikan asalnya dari mana? dari penghasilan yang didapatkan secara aktif dong?

Di sini, investasi berperan mendorong pertumbuhan aset kita bisa naik lebih tinggi. Namun, kalau penghasilan utamanya stagnan, ya susah juga karena modal yang digunakan akan selalu kecil.


Untuk itu, aku akan coba bongkar cara 2 orang kaya yang bisa jadi triliuner tanpa privilege ini, mau coba? tonton selengkapnya di sini ya

<iframe width="560" height="315" src="

title="YouTube video player" frameborder="0" allow="accelerometer; autoplay; clipboard-write; encrypted-media; gyroscope; picture-in-picture; web-share" allowfullscreen></iframe>




THE LAST PART LOGIKA DUIT SEASON 1




Oke jadi ini adalah episode terakhir dari 10 episode Logika Duit yang sudah tayang sejak September 2023 silam.


Di episode terakhir ini, aku mau kasih pemahaman terkait investasi dan cara jadi kaya.



Intinya: investasi tidak membuat kamu jadi kaya, tapi penghasilan aktif yang dikelola dengan baik dan diinvestasikan ke aset yang sesuai dengan profil risikomu-lah yang bisa membuatmu kaya.



Simak episode Logika Duit lainnya di sini:



Episode 1: Kenapa Saham Bisa Naik dan Turun? Kenapa Investor Ritel Merasa Rugi Mulu? 





[url= [url]https://www.youtube.com/watch?][/url]Episode 2:Saham Terbaik Saat Suku Bunga Tinggi? Memang Ada? Pahami Logikanya di Sini[/url]



Episode 3: Penyebab Perang Bisa Mempengaruhi Pasar Saham dan Ekonomi Dunia 




Episode 4: Efek Right Issue Bikin Investor Ritel Rugi? 




Episode 5: Kurs Rupiah Sudah Rp16.000, Apakah Bisa Balik Lagi ke Rp10.000? 




Episode 6: Cash is The King, Waktunya Mengalahkan Inflasi dengan Deposito, Memang Bisa?
 
 Episode 7: Penyebab Emas Gagal Menjadi Alat Pembayaran, Ini Fakta yang Wajib Kamu Ketahui




Episode 8: Kasus WNI di AS Ketangkep karena Bikin Investasi Bodong, Begini Konsep dan Cara Menghindarinya 

Episode 9: Pilihan Investasi Terbaik yang Pernah Ada, Mau Coba? 

0
133
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan