Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

dj.aeAvatar border
TS
OWNER
dj.ae
Resep nasi samin khas Pagar alam
Resep Nasi Samin
Bahan-bahan:
-Beras 2 liter, cuci bersih
-Nanas parut, secukupnya
-Bawang merah, bawang putih dan bombay iris halus
-Saus tomat
-Bumbu nasi minyak
-Minyak samin
-Susu cair merek sesuai selera
-Kapulaga
-Cengkeh
-Kismis secukupnya
-Pala
-Kayu Manis
-Sedikit pekak
-Daging sapi atau ayam
-Garam dan gula secukupnya
Cara membuat nasi samin:
-Pertama-tama, tumis bawang sampai harum, kemudian masukkan bumbu lain seperti kapulaga, pala, pekak, kayu manis dan juga cengkeh. Setelah itu, masukkan bumbu nasi minyak bubuk lalu aduk sampai rata.
-Setelah itu, masukkan daging dan minyak samin kemudian aduk lagi sampai merata.
-Berikutnya, tambahkan nanas parut kemudian masukkan beras. Kecilkan api pada kompor, kemudian tuang susu cair, saus, aduk perlahan. Terus aduk agar nasi tidak gosong.
-Tahap selanjutnya, tambahkan kismis, garam, gula secukupnya. Anda juga bisa menambahkan penyedap rasa sedikit ke dalam nasi samin.
-Aduk terus nasi samin, dengan kondisi api kecil pada kompor. Diamkan sampai seluruh bumbu dan bahan meresap, kemudian matikan kompor.
-Terakhir, kukus nasi sampai matang kemudian hidangkan selagi hangat.

sumber : https://www.kompilasitutorial.com/20...alam-cara.html
0
18
0
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan