Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

skygaelnixAvatar border
TS
skygaelnix
Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

SELAMAT DATANG DI DONGENG DONG!
KUMPULAN KISAH DONGENG ORIGINAL
Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱


TALE 03
ALERA, IBU PARA BINATANG


Hiduplah seorang wanita muda bernama Alera yang sangat suka dengan kelinci. Alera bahkan memelihara 50 ekor kelinci di rumahnya. Kamarnya penuh dengan pernak-pernik kelinci, seperti sprei, poster, dan sebagainya.

Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

Suatu hari Alera menikah dengan pria pujaannya dan tak lama kemudian dia hamil

Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

Namun betapa terkejutnya ternyata yang lahir dari kandungannya bukanlah anak manusia, melainkan seekor kelinci

Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

Seluruh masyarakat dihebohkan oleh berita ini hingga viral di media. Alera dan suaminya segera menemui dokter dan mereka diberi saran.

"Mungkin karena kamu terlalu sering melihat kelinci, kamu melahirkan anak kelinci. Mulai sekarang jangan lagi melihat kelinci dalam bentuk apapun."

Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

Alera dan suaminya segera menyingkirkan semua kelinci peliharaan mereka,beserta segala jenis pernak pernik yang ada di rumah mereka. Tapi di ruang makan rumah mereka, masih ada lukisan harimau koleksi suaminya. Mereka pikir lukisan itu hanya satu dan seharusnya aman, mana mungkin Alera hamil seekor harimau.

Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

Namun ternyata, kedua kalinya Alera hamil, ia melahirkan seekor harimau. Masyarakat semakin heboh. Alera terkenal sebagai seorang wanita yang melahirkan binatang apapun yang sering dilihatnya.

Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

Sejak saat itu Alera memutuskan untuk tidak akan pernah melihat binatang apapun lagi di hidupnya. Alera dan suaminya memutuskan untuk membakar lukisan harimau tersebut.

Namun suatu hari, datanglah suatu penawaran menarik dari seorang konglomerat yang sangat kaya raya.

Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

"Alera, kalau kamu bisa melahirkan seekor dinosaurus: berikan anak dinosaurus itu padaku dan aku akan memberimu imbalan sebesar 50 miliar!"

Melihat nominal sebesar itu, Alera dan suaminya langsung menyetujuinya.

Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

Demi melahirkan anak dinosaurus, tiap hari Alera menonton film dinosaurus. Juga sang suami menghias kamar mereka dengan tema dinosaurus. Alera terus melihat dinosaurus sehari-harinya hingga muak dan bosan.

Lalu keajaiban itu terjadi lagi, Alera akhirnya melahirkan seekor dinosaurus. Alera pun menyerahkan bayi dinosaurus itu pada sang konglomerat dan menerima imbalan 50 miliar yang dijanjikan.

Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

Maka, tak lama kemudian, datanglah penawaran yang lebih gila lagi dari sang konglomerat. "Alera, kalau kamu bisa melahirkan seekor pegasus: berikan anak pegasus itu padaku dan aku akan memberimu imbalan sebesar 200 miliar!"

Melihat nominal sebesar itu, Alera dan suaminya langsung menyetujuinya.

Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

Demi melahirkan anak pegasus, tiap hari Alera menonton film pegasus. Juga sang suami menghias kamar mereka dengan tema pegasus. Alera terus melihat pegasus sehari-harinya hingga muak dan bosan.

Lalu keajaiban itu terjadi lagi, Alera akhirnya melahirkan seekor pegasus. Alera pun menyerahkan bayi pegasus itu pada sang konglomerat dan menerima imbalan 200 miliar yang dijanjikan.

Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

Maka tak lama kemudian, datanglah penawaran yang lebih gila lagi dari sang konglomerat. "Alera, kalau kamu bisa melahirkan seekor naga: berikan anak naga itu padaku dan aku akan memberimu imbalan sebesar 1 triliun!"

Melihat nominal sebesar itu, Alera dan suaminya langsung menyetujuinya.

Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

Demi melahirkan anak naga, tiap hari Alera menonton film naga. Juga sang suami menghias kamar mereka dengan tema naga. Alera terus melihat naga sehari-harinya hingga muak dan bosan.

Lalu keajaiban itu terjadi lagi, Alera akhirnya melahirkan seekor naga. Alera pun menyerahkan bayi naga itu pada sang konglomerat dan menerima imbalan 1 triliun yang dijanjikan.

Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

Namun, ternyata bayi naga itu benar-benar tidak dapat diprediksi. Hanya dalam waktu 1 bulan naga tersebut sudah tumbuh menjadi naga raksasa yang besarnya melebihi gunung.

Naga itupun akhirnya menyerang seluruh penduduk bumi hingga tak satupun tersisa dan dunia kiamat seketika.

Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱

TAMAT


Quote:


DONGENG SELANJUTNYA KLIK DIMARI:
Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱


KUMPULAN DONGENG UNIK LAINNYA DIMARI:
Wanita ini hamil . . . SEEKOR BINATANG!? 😱😱
Diubah oleh skygaelnix 08-09-2023 12:44
rovorteAvatar border
gigafiragaAvatar border
bukhoriganAvatar border
bukhorigan dan 7 lainnya memberi reputasi
8
112
7
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan