Kaskus

News

yellowmarkerAvatar border
TS
yellowmarker
Gelaran Festival Wayang Internasional di Bali, 34 Negara Berpartisipasi

Sabtu, 29 April 2023 | 17:05 WIB

Penulis : Muhammad Fajar Fadhillah

DENPASAR, KOMPASTV -Tahun 2023 Bali dipilih menjadi lokasi gelaran Festival Wayang Internasional.

Acara digelar oleh Union Internationale de la Marionnette d’Indonnesie atau UNIMA Indonesia.

Festival digelar dua hari 27 hingga 28 April 2023 di Taman Kota Lumintang Denpasar. Dari 100 negara anggota UNIMA, 34 hadir langsung berpartisipasi.

Indonesia pun menyajikan wayang dari berbagai budaya, termasuk dari DKI Jakarta dan Jawa Barat.

Fesitval digelar guna menjaga popularitas dan kelestarian seni wayang. Ajang ini juga menjadi wadah kreasi dalang-dalang muda.

Video Editor: Vila Randit



Quote:


Siapapun kelak presidennya, festival2 seperti ini harus sering dipromosikan.
Dari segi industri udah enga ada harapan menang ya dari budaya jangan sampai habis juga.

Diubah oleh yellowmarker 30-04-2023 08:14
beeSideAvatar border
nomoreliesAvatar border
rakshakaAvatar border
rakshaka dan 4 lainnya memberi reputasi
5
766
13
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan