Kaskus

Sports

arijuniorguAvatar border
TS
arijuniorgu
Kisah Mualaf Carlos Raul Sciucatti yang Bikin Merinding!
Berita terkait atlet dan pemain sepak bola yang mualaf atau memutuskan memeluk agama Islam mungkin sudah banyak beredar. Namun akan sangat unik jika pemain asing yang melakukannya di Indonesia. Terlebih lagi pemain tersebut memutuskan untuk menjadi salah satu santri di pondok pesantren Indonesia. Karena itu, kisah mualaf Carlos Raul Sciucatti menjadi menarik untuk banyak orang. 

Alasan sang striker menjadi mualaf ialah karena jatuh cinta dengan gadis Indonesia. Sebelum menikah, Carlos memutuskan untuk menjadi mualaf sekaligus memperdalam ilmu agama Islam di pondok pesantren di daerah Kalimantan. 
0
186
0
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan