KOMUNITAS
Pengumuman! Telah hadir KASKUS GPT: Fitur yang membantu Gan/Sis menulis thread dengan Cepat. Daftar Beta Tester
Home / FORUM / All / Entertainment / The Lounge /
Bukan Sombong atau Antisosial, Ini Dia Ciri-ciri Orang Introvert yang Perlu Dipahami
KASKUS
51
244
https://www.kaskus.co.id/thread/63d9a2898fa6f61db944be01/bukan-sombong-atau-antisosial-ini-dia-ciri-ciri-orang-introvert-yang-perlu-dipahami

Bukan Sombong atau Antisosial, Ini Dia Ciri-ciri Orang Introvert yang Perlu Dipahami

Tampilkan isi Thread
Halaman 3 dari 7
kalau ane bisa introvert dan extrovert. tergantung situasi dan kebutuhan saja sih. pandai-pandailah menyesuaikan diri dan beradaptasi dengan lingkungan sekitar dimana kita berada.

ada kalanya kita perlu jadi introvert dan ada kalanya perlu menjadi extrovert. gunakan sesuai dengan tempat dan waktu yang sedang berlangsung.

emoticon-Malu emoticon-2 Jempol
profile-picture
profile-picture
defreas dan masnukho memberi reputasi
ini gue banget. Di cap sombong rasanya memang sudah sepaket :') Meski sebenarnya gak seperti itu
profile-picture
masnukho memberi reputasi
Diem di mulut, berisik di pikiran, sampe kadang sakit kepala
profile-picture
profile-picture
ianhanaka dan masnukho memberi reputasi
Lihat 2 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 2 balasan
Quote:
emoticon-Matabeloitu namanya ambivert gan, ada yang begitu memang

Quote:
emoticon-Ngakakiya gan, mereka salah mengartikan
Orang introvert itu punya dunia sendiri, jarang ada orang yang bisa paham dengan dunia mereka
profile-picture
profile-picture
ianhanaka dan masnukho memberi reputasi
Lihat 5 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 5 balasan
owh..jadi seperti itu ya gan
profile-picture
masnukho memberi reputasi
Gw yakin orang antisosial kaga benar-benar anti sosial alasannya aktivitas apapun harus bersosialisasi.
profile-picture
masnukho memberi reputasi
sangat berfaedah dan informatif... emoticon-Keep Posting Gan
profile-picture
masnukho memberi reputasi
lebih suka text message daripada voice call.
profile-picture
masnukho memberi reputasi
Post ini telah dihapus
Quote:
emoticon-Matabeloiya gan

Quote:
emoticon-Matabelobetul itu gan
Quote:
emoticon-2 Jempolterima kasih gan

Quote:
emoticon-Matabeloiya gan
wahhh 🤔
profile-picture
masnukho memberi reputasi
menyesuaikan situasi kadang introvert kadang ekstrovert gan
tapi kalau kelamaan diluar ngobrol bareng bawaannya energi habis dan pengen cepat2 pulang ke rumah emoticon-Ngakak
profile-picture
masnukho memberi reputasi
hampir bener, apa yg dijabarin TS nih
tapi untuk point ke empat daripada menulis ane lebih suka curat coret atau menggambar sih
profile-picture
masnukho memberi reputasi
Diubah oleh anrean
Bukan Sombong atau Antisosial, Ini Dia Ciri-ciri Orang Introvert yang Perlu Dipahami
profile-picture
masnukho memberi reputasi
Sebenernya sejauh pengamatan ane agak susah kalo mau jelasin introvert kepada ekstrovert, tapi kebalikannya orang introvert lebih mudah mengerti kepribadian ekstrovert walaupun tanpa dijelasin karena bisa dibilang ekstrovert itu jauh lebih umum.
Ekstrovert baru bisa mengerti kepribadian introvert kalau sudah berteman cukup lama, kalo baru ketemu bbrp kali sih pasti dianggap sombong atau gak asik. Kalo introvert bisa langsung mengerti kalo ada yg ekstrovert walaupun untuk bisa dekat dgn ekstrovert itu juga butuh waktu yg cukup lama.
Yg pasti untuk introvert dan ekstrovert bisa jadi teman dekat itu butuh waktu, kalo cuma bentar ya gak akan bisa nyambung emoticon-Ngakak (S)
profile-picture
profile-picture
masnukho dan ianhanaka memberi reputasi
terima kasih sudah mewakili emoticon-Big Grin
profile-picture
masnukho memberi reputasi
Lebih bagus introvert ga ngeganggu orang lain.

Daripada temen yg cuman nongol pas pengen pinjem duit, pas ditaguh kyk kontlo.
profile-picture
masnukho memberi reputasi
Ane lah yang kadang di cap sombong itu. Salahkah kalau seandainya kita sibuk dengan isi kepala sendiri? Diri ini sudah lelah dipaksa basa-basi terus.

Padahal pendekatan setiap orang berbeda-beda.
profile-picture
profile-picture
masnukho dan ianhanaka memberi reputasi
Diubah oleh harrywjyy
Halaman 3 dari 7


×
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved
Ikuti KASKUS di