KOMUNITAS
Home / FORUM / All / Entertainment / The Lounge /
Apa Yang Akan Terjadi Jika Jerman Berhasil Menang Perang dunia ke2?
KASKUS
51
244
https://www.kaskus.co.id/thread/63c9ee055de3601683526da5/apa-yang-akan-terjadi-jika-jerman-berhasil-menang-perang-dunia-ke2

Apa Yang Akan Terjadi Jika Jerman Berhasil Menang Perang dunia ke2?


HALLO SOBAT ANGKER

Welcome Back to My Thread

Sesuai judul kali ini Ts ingin membahas apa yang akan terjadi jikalau jerman berhasil menang perang dunia 2? wah kayaknya bakal banyak yang bakal berubah.


seperti yang diketahui Perang dunia ke 2 yaitu perang dunia terhebat yang bermula saat 3 negara ini Ngegeng bareng yaitu Jerman, Italia, dan Jepang. untuk mencapai cita-cita Ekstream yaitu menguasai Dunia. jadi ketika mereka berhasil menyerang suatu negara membuat negara sukutu bertindak untuk melakukan perlawanan (inggris, amerika, prancis, unisoviet, dan tiongkok) . yang akhirnya  memecahkan pertempuran hebat yaitu Perang Dunia ke 2. hingga kini sisa dari peristiwa tersebut tertacat dalam buku-buku sejarah.

dan ya, semua telah menjadi kekalahan atas rencana 3 negara tersebut. bahkan dampak dari kekalahan mereka berhasil sampai di negara kita. tapi sobat, kalian pernah berfikir gak sih bagaimana jadinya kalau misalkan jerman dan kelompoknya menang dalam perang dunia ke 2? 

nah sobat sebelum berandai-andai, sebenarnya ada beberapa hal yang dapat dilakukan jerman supaya mereka bisa menang perang dunia. Pertama, mereka tidak kepedean buat menyerang Uni soviet, padahal mereka kurang perlengkapan. Kedua, mereka seharusnya tidak menyatakan perang kepada amerika serikat yang saat itu menjadi negara terkuat. untung saja hal itu gak terjadi sobat, karena kalau terjadi mungkin ini yang bisa terjadi kalau mereka menang perang dunia kedua.


pembagian wilayah berdasarkan ras

jadi sobat, jika jerman menang perang dunia kedua 2 maka, wilayah-wilayah eropa tidak seperti yang kita kenal sekarang ini sobat. mereka akan membagi berdasarkan Ras. ya ras tertinggi tentu saja Ras asli orang jerman (Ras Arya), setelah itu ada ras Eropa barat yaitu inggris, prancis utara, belanda, dan orang irlandia. sedangkan ras terendah adalah ras dari Yahudi, slavia, roma. mereka akan di kategorikan sebagai ras yang tidak layak untuk hidup. itu merupakan sebuah rencanya yang di sebut The Generalplan Ost rencana tersebut bertujuan agar ras arya menjadi ras yang superior dan sempurna. 

ngeri banget.

tatanan dunia akan di ambil ahli oleh Tiga negara tersebut.

sobat, jika jerman menang otomatis teman-teman yang tadinya juga akan ikut bekuasa. dan itu akan mengubah tatanan dunia yang sekarang kita kenal. Jerman akan menguasai wilayah Eropa, Itali akan menguasai full wilayah afrika, dan jepang akan menguasai wilayah asia termaksud indonesia.

Hirosima dan Nagasaki tidak akan Runtuh

jadi, semisal jerman menang maka itu akan memberikan keuntungan besar kepada jepang. dan peristiwa bom hirosima dan nagasaki tidak akan terjadi, yang mengakibatkan indonesia akan masih di jajah oleh jepang. nah mungkin saja sejarang nama kita akan menjadi nama jepang juga seperti Mega chan dan Joko kun. hehe

Nah sobat itulah yang akan terjadi semisal jerman menang perang dunia ke 2.

untung saja itu tidak terjadi. huftt

dan menurut kalian apa saja yang akan terjadi semisal jerman menang perang dunia kedua?

tulisa dikolom komentar ya!
emoticon-Cendol Gan


profile-picture
profile-picture
profile-picture
rajabsitu567 dan 3 lainnya memberi reputasi
profile-picture
pilotamoy141 memberi reputasi
Klw jerman menang kita yg lagi ngaskus kagak bakalan terlahir/ terlahir dengan individu yg berbeda karena hal tersebut akan menghasilkan 'butterfly effect'
profile-picture
rizkywally memberi reputasi
Lihat 1 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 1 balasan
Jerman menang....paham nazi akan merajela di dunia.
profile-picture
rizkywally memberi reputasi
Lihat 1 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 1 balasan
Kalau jepang menang bisa ada rumah produksi jav disini emoticon-Leh Uga
Lihat 1 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 1 balasan
Nazi n jerman memang diseting untuk kalah
Sperti pki dinegara ini
Memang begitulah..
Karena ada kepentingan terselubung kenapa harus ada hitler dan pembantaian jewish pada saat itu
profile-picture
rizkywally memberi reputasi
Lihat 2 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 2 balasan
Kita jadi negara bagian jepang
profile-picture
rizkywally memberi reputasi
Lihat 1 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 1 balasan
Sdm kita mungkin lebih bagus dari yang sekarang kali ya bre
profile-picture
rizkywally memberi reputasi
Lihat 1 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 1 balasan
Mungkin kita jadi budak Jepang kayaknya
Lihat 1 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 1 balasan
Ane berharap yang menang perang dunia ke dua adalah indonesia.
Lihat 1 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 1 balasan


×
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved
Ikuti KASKUS di