KOMUNITAS
Informasi! Ngobrol Sesama Komunitas Makin Gampang Lewat Live Chat di Kaskus Apps Cek di Sini Caranya
Home / FORUM / All / Sports / ... / Sundul Bola /
Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis
KASKUS
51
244
https://www.kaskus.co.id/thread/638951d4f823bf297a333a70/drama-grup-e-jepang-menggila-spanyol-beruntung-jerman-dan-costa-rica-menangis

Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis



Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis

Hi sobat sundul,

Grup yang paling ditunggu oleh para pecinta sepakbola adalah Grup E, grup yang banyak drama akibat aksi tutup mulut oleh timnas Jerman yang akhirnya mampu digilas oleh Jepang.

Tapi, apakah pasukan samurai biru itu beruntung?

Bisa iya bisa tidak, walau harus mengaku kalah oleh Costa Rica di pertandingan kedua 1-0, tapi di pertandungan penentu melawan Spanyol malah terjadi sebaliknya Jepang memang gila, dapat menumbangkan tim-tim besar yang merasa jumawa. Tapi ada gol kontroversi karena gol kedua Jepang dianggap sudah keluar garis, namun tetap disahkan.

Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis

Spanyol tumbang dengan skor tipis oleh Jepang 2-1, otomatis Jepang menjadi pemuncak klasement dengan 6 poin. Perjuangan Kubo dkk, mirip dengan manga mereka Tsubasa yang cukup digemari dimana mimpi mereka melawan timnas kuat eropa di ajang Piala Dunia. 2022, inilah mimpi itu sudah tercapai.

Spanyol yang sanggup dikalahkan Jepang, bisa dibilang cukup beruntung. Karena perolehan poin mereka sebenarnya sama dengan Jerman yang sukses membungkam Costa Rica 4-2. Perolehan poin pun imbang dimana keduanya sama-sama mengkoleksi 4 poin, namun Spanyol diuntungkan oleh jumlah selisih gol.

Jerman benar-benar harus menutup muka bukan hanya mulut, karena rasa malu sebagai tim panser yang lambat panas. Ternyata memang tidak panas-panas, Jerman harus tersungkur secara dramatis.

Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis

Sedangkan wakil dari Amerika Selatan Costa Rica juga tertunduk lesu, karena mereka dapat mengalahkan Jepang di fase kedua namun babak belur di tangan tim eropa. Juru kunci adalah peraihan terhormat karena berada di grup neraka dengan 3 poin.

Perolehan Poin Grup E Piala Dunia 2022,

1. Jepang 6 poin
2. Spanyol 4 poin
3. Jerman 4 poin
5. Costa Rica 3 poin

Perolehan poin yang didapatkan sangat tipis-tipis, maka drama Jerman yang pro LGBT harus berakhir disini. Sementara Spanyol, sangat beruntung kalau saja tidak membantai Costa Rica bisa menjadi masalah, karena Jerman akan bisa menyalip posisi mereka.

Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis

Sementara hingga saat ini hanya Jepang yang menjadi wakil asia dari benua asia, karena kalau wakil AFC ada Australia yang lebih dulu lolos.

Melihat hal ini, timnas Indonesia bisa memilih lawan tanding kedua negara tersebut, karena jaraknya yang lebih dekat dan permainan mereka juga tak bisa dianggap remeh. Apakah Korsel akan mengikuti jejak Jepang?

Terima kasih yang sudah membaca thread ini sampai akhir, bila ada kritik silahkan disampaikan dan semoga thread ini bermanfaat, tetap sehat dan merdeka. Ane c4punk pamit undur diri, See u next thread.

emoticon-I Love Indonesia

Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis

"Nikmati Membaca Dengan Santuy"

Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis
Tulisan : c4punk@2022
referensi : 1,
Pic : google

emoticon-Rate 5 Staremoticon-Rate 5 Staremoticon-Rate 5 Star



Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis

Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis






Tambahan Kaskuser
Quote:
profile-picture
profile-picture
profile-picture
rotten7070 dan 28 lainnya memberi reputasi
Diubah oleh c4punk1950...
Halaman 1 dari 7
Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis
profile-picture
profile-picture
profile-picture
ueki19 dan 3 lainnya memberi reputasi
Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis
profile-picture
profile-picture
profile-picture
jamban.bocor dan 2 lainnya memberi reputasi
Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis
profile-picture
profile-picture
gabener.edan dan bang.toyip memberi reputasi
Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis
profile-picture
profile-picture
gabener.edan dan bang.toyip memberi reputasi
Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis

Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis
profile-picture
profile-picture
profile-picture
gigapediagaul dan 3 lainnya memberi reputasi
Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis

Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis


Nippon cahaya asia
profile-picture
profile-picture
profile-picture
jamban.bocor dan 2 lainnya memberi reputasi
Lihat 2 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 2 balasan
Jerman kukut gasik guys...
Angkat koper dah...
profile-picture
profile-picture
profile-picture
gabener.edan dan 2 lainnya memberi reputasi
banyak bet yg bilang jerman kena ajab emoticon-Ngakak

koplaknya jerman sih make nyewa tempat nginep yg jauhnya ampe 3 jem dari venue, jadi capek emoticon-Ngakak
profile-picture
profile-picture
profile-picture
yunie617 dan 9 lainnya memberi reputasi
Lihat 2 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 2 balasan
Jepang justru yang beruntung, karena goal kedua itu bolanya udah keluar lapangan sebelum diumpankan dan kemudian goal.

Thread nya seperti biasa, lebay. Yang menggila/mendominasi di lapangan itu Spanyol. Jepang lebih sering terkurung.
profile-picture
profile-picture
profile-picture
kuminitsu dan 4 lainnya memberi reputasi
Diubah oleh menmax
Lihat 4 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 4 balasan
Gol tai
Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis
Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis
dilihat darimana pun udah out bolanya
profile-picture
profile-picture
profile-picture
Rainbow555 dan 8 lainnya memberi reputasi
Lihat 38 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 38 balasan
Gua suka jerman tersingkir emoticon-Ngakak (S)
profile-picture
profile-picture
profile-picture
margaery dan 6 lainnya memberi reputasi
Drama Grup E, Jepang Menggila, Spanyol Beruntung! Jerman Dan Costa Rica Menangis

Bukan kaleng-kaleng skuad Jepangemoticon-Matabelo
profile-picture
profile-picture
profile-picture
adhali dan 6 lainnya memberi reputasi
Diubah oleh giacartone
Lihat 9 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 9 balasan
bener2 diluar ekspektasi gan, siapa sangka jepang bisa nangkring diatas peringkat spanyol sama jerman emoticon-Matabelo
profile-picture
profile-picture
profile-picture
gabener.edan dan 2 lainnya memberi reputasi
mampos kau schneider dibabat ama tsubasa emoticon-Leh Uga

pulaaang kampuuungg.... emoticon-Ngacir
profile-picture
profile-picture
profile-picture
gabener.edan dan 2 lainnya memberi reputasi
Lihat 1 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 1 balasan
Permainan mafia judi bola kahemoticon-Big Grinemoticon-Big Grinemoticon-Big Grin
profile-picture
profile-picture
profile-picture
gigapediagaul dan 2 lainnya memberi reputasi
Lihat 1 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 1 balasan
Mantap pelangi pulang sana. Ga becus maen bola malah urus pelangi. Mamam tuh menangiisss
profile-picture
profile-picture
profile-picture
margaery dan 4 lainnya memberi reputasi
Jiah, jagoan gw Jerman gagal maning, better luck next time (trus gak usah banyak drama lagi ya). Jadi skrg Brazil dan Prancis unggulan, tapi mungkin emang udah waktunya juara baru (portugal maybe) ato bisa juga juara lama bersemi kembali (Argentina ato Inggris).
profile-picture
profile-picture
gabener.edan dan c4punk1950... memberi reputasi
Diubah oleh eFVZee
Lihat 5 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 5 balasan
sip, team samurai lolos
profile-picture
profile-picture
gabener.edan dan c4punk1950... memberi reputasi
Luis Enrique main api
profile-picture
profile-picture
gabener.edan dan c4punk1950... memberi reputasi
Lihat 3 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 3 balasan
Koplak emoticon-DP

Apes bet ane pildun kali ini

Jagoan ane kandas semua emoticon-DP
profile-picture
profile-picture
profile-picture
penthouse.3 dan 2 lainnya memberi reputasi
Lihat 2 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 2 balasan
Halaman 1 dari 7


×
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved
Ikuti KASKUS di