- Beranda
- Komunitas
- News
- Sains & Teknologi
Apa itu yang di maksud Live Chat?


TS
maskodit
Apa itu yang di maksud Live Chat?

Pada zaman yang serba dengan sesuatu yang instan yang pastinya banyak di sukai, di era digital ini. Sebuah penelitian menunjukkan 82% pelanggan mencari tanggapan instan dari brand atas pertanyaan atau penjualan. Dan mereka juga menilai tanggapan secara instan sebagai bagian penting dari bisnis yang hubungkan.
Tentunya tanggapan yang instan tidak bisa dicapai tanpa customer service yang baik. Customer service memainkan peran dalam membangun basis pelanggan yang berkelanjutan dan memungkinkan bisnis untuk berkembang.
Namun, bagaimana cara mendapatkan customer service yang baik? Jawabannya adalah Live Chat. Dengan pelayanan kepada pelanggan sangat berhubungan erat, customer service yang baik bisa dimanfaatkan untuk berkomunikasi dengan pelanggan secara real-time dan cepat.
Jadi Apa itu yang di maksud Live Chat?
Live chat dapat memungkinkan bisnis untuk berinteraksi secara langsung dengan anda ketika pelanggan mengunjungi situs atau media sosial dengan mengirimkan pesan. Anda dapat menggunakan otomatisasi sistem untuk memulai percakapan dengan pengguna yang baru pertama kali mengunjungi website atau berinteraksi dengan pelanggan lainnya.
Fitur Live Chatjuga menawarkan pengalaman customer yang dipersonalisasi. Hal ini membuat anda dapat berinteraksi dengan lebih baik serta mengenal pelanggan anda agar lebih dekat. fitur ini biasa digunakan oleh tim sales, marketing, dan customer support untuk menjawab pertanyaan dari para pelanggan. Di sisi itu juga, Live Chat biasa digunakan oleh calon pelanggan untuk mencari bantuan pada website bisnis anda.
Biasanya, Live Chat berada di pojok kanan bawah halaman web dengan berbentuk ikon kecil. Pada saat pelanggan mengklik ikon "it u", maka akan muncul jendela chat dan pelanggan dapat langsung berkomunikasi.
Banyaknya cara agar bisnis anda terus berkembang salah satunya dengan menggunakan Live Chatpada bisnis anda melalui Eva.id, anda akan dengan mudah meningkatkan pelayanan pada bisnis anda.
0
163
1


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan