- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Menyambut Nikita S. Khrushchev Di Bali 1960an


TS
potolawas
Menyambut Nikita S. Khrushchev Di Bali 1960an
Potret antusias warga dalam rangka menyambut Nikita Sergeyevich Khrushchev di Bali, sekitar 1960.
Dalam pidato sambutan acara jamuan makan malam, seperti dikutip dari "Inventaris Arsip Pidato Presiden RI 1958-1967, Pidato P.J.M. Presiden Sukarno" koleksi Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI), Sukarno mengatakan bahwa kedatangan Khrushchev merupakan simbol persahabatan Indonesia dengan Uni Soviet.
Bagi Sukarno, Khrushchev adalah simbol perdamaian dunia, seorang tokoh yang konsisten menentang kolonialisme dan imperialisme, sejalan dengan apa yang diperjuangkan Sukarno dan pemerintahannya.
•
📸: LIFE - John Dominis
•
#potolawas #potolawasbali #bali #baliindonesia

Dalam pidato sambutan acara jamuan makan malam, seperti dikutip dari "Inventaris Arsip Pidato Presiden RI 1958-1967, Pidato P.J.M. Presiden Sukarno" koleksi Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI), Sukarno mengatakan bahwa kedatangan Khrushchev merupakan simbol persahabatan Indonesia dengan Uni Soviet.
Bagi Sukarno, Khrushchev adalah simbol perdamaian dunia, seorang tokoh yang konsisten menentang kolonialisme dan imperialisme, sejalan dengan apa yang diperjuangkan Sukarno dan pemerintahannya.
•
📸: LIFE - John Dominis
•
#potolawas #potolawasbali #bali #baliindonesia







azhuramasda dan 2 lainnya memberi reputasi
3
730
0


Komentar yang asik ya


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan