Kaskus

Hobby

kojor303Avatar border
TS
kojor303
Tangkis Risiko Penyakit dengan 6 Jamu Herbal Pacu Sistem Imun

Saat cuaca tidak menentu, tubuh akan lebih mudah berisiko terserang berbagai macam penyakit lho! Di mana Anda butuh solusi pencegahan jitu untuk membuat mekanisme pertahanan tubuh yang kuat, agar dapat memblokir virus maupun bakteri agar tidak masuk. Selain memaksimalkan pola hidup sehat seperti berolahraga dan menghidari stress, Anda juga bisa mengonsumsi minuman herbal dari bahan alami. Berikut ini beberapa rekomendasi jamu herbal pacu sistem imun yang wajib Anda coba. Cek yuk!

 


 

Jamu herbal pacu sistem imun dengan khaisat double action!

Jamu Meniran

Jenis tumbuhan herbal asli Indonesia satu ini, banyak tumbuh secara liar di alam terbuka. Meskipun begitu, daun meniran memiliki segudang kandungan penting seperti lignin, flavonoid, terpenoid, alkaloid, polifenol, kumarin, saponin, hingga tannin.

Tangkis Risiko Penyakit dengan 6 Jamu Herbal Pacu Sistem Imun

Yang mana efektif untuk meredakan pelepasan senyawa sitokin sebagai penyebab dari inflamasi dalam tubuh. Di samping itu, jamu herbal ini juga berpotensi untuk mengoptimalkan aktivitas sel darah putih, sel T, serta sel B untuk menangkal patogen virus dan bakteri berbahaya.

Senyawa phylantin dan hipophylantin yang dimiliki oleh meniran juga mampu menekan produksi enzim COX-2 (dapat mengakibatkan gangguan fungsi sel imun) pada tubuh supaya tetap terkendali. Tidak hanya itu saja, ekstraknya juga terbukti ampuh untuk mengobati penyakit tuberkolosis, hepatitis, serta vulvovaginitis.

 

 


Baca artikel lengkapnya di sini yuk!
https://www.putrafarmayogyakarta.co....u-sistem-imun/
0
167
0
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan