Kaskus

News

SalmaMarketsAvatar border
TS
SalmaMarkets
Pengertian Volatilitas Trading Forex, Simak Baik-Baik
Volatilitas trading forex bisa dikatakan sebagai pedang bermata dua. Karena volatilitas tinggi mampu memberikan profit lebih besar tetapi juga menimbulkan resiko yang tidak kalah tinggi.
Begitu juga dengan sebaliknya, volatilitas rendah memang tidak menghasilkan profit besar dalam waktu singkat. Akan tetapi relatif lebih aman dibandingkan ketika volatilitas tinggi.

Sebagai seorang trader sudah seharusnya mampu menyikapi kondisi pasar dengan sangat baik. Kemampuan dalam mengamati berbagai macam aspek sangat penting untuk dimiliki, agar bisa mengambil keputusan dengan tepat.

Dalam beberapa tahun terakhir bisnis Forex berkembang dengan sangat cepat. Bagan investasi forex volumenya jauh lebih tinggi dibandingkan investasi saham. Hal ini tentunya memberikan peluang yang sangat besar kepada anda jika mampu memanfaatkan dengan baik.

Forex Merupakan jenis perdagangan mata uang asing atau sering disebut sebagai valuta asing. Melakukan bisnis Forex banyak menjadi pilihan karena memberikan keuntungan yang besar dalam waktu yang relatif singkat.

Akan tetapi jangan pernah berpikir untuk mendapatkan keuntungan besar dengan sangat mudah. Ada banyak hal yang harus dipelajari dan dipahami dalam melakukan bisnis forex. 

Karena bisnis satu ini merupakan salah satu yang paling beresiko, untuk itu semuanya harus dipersiapkan dengan baik. Pahami pergerakan pasar dan juga gunakan teknik trading yang benar untuk meminimalisir resiko terjadinya kerugian.

Pengertian Volatilitas Trading Forex, Simak Baik-Baik
Apa itu volatilitas trading forex?

Bagi seorang pemula biasanya sangat membingungkan untuk mengetahui berbagai macam istilah dalam melakukan trading. Hal ini wajar terjadi karena memang banyak sekali istilah yang ada dalam trading forex online.

Salah satu istilah yang mungkin akan sering Anda dengar ketika melakukan trading itu adalah volatilitas. Volatilitas merupakan jarak antara pergerakan naik turunnya sebuah pasangan mata uang. 

Jika volatilitas tinggi itu artinya harga valas naik dan turun dalam rantang yang tinggi dengan waktu  yang sangat cepat. Sedangkan volatilitas rendah artinya adalah harga valas naik dan turun dalam rentang tidak terlalu tinggi dengan waktu yang cukup lama.

Secara sederhana dapat diartikan jika volatilitas tinggi itu artinya resiko dalam melakukan trading lebih besar. Sedangkan jika volatilitas rendah akan membuat aktivitas trading relatif lebih aman.

Akan tetapi sebelumnya kedua hal tersebut memiliki kelemahan dijaga keunggulannya masing-masing. Jika anda mampu mengambil peluang dari setiap kesempatan yang ada tentunya akan menghasilkan keuntungan yang tidak sedikit.

Pasar Forex biasanya selalu memiliki fluktuasi yang sangat tinggi dan tidak bisa ditebak. Untuk itu anda tidak boleh sembarangan untuk menentukan kapan melakukan entry dan exit. Pastikan setiap faktor telah dianalisis dengan baik sebelum melakukan trading.

Cara Menyikapi Volatilitas Trading Forex

Seorang trader tentunya memiliki gaya masing-masing ketika melakukan trading. Sehingga sangat mungkin untuk memiliki keputusan yang berbeda dalam menyikapi volatilitas yang terjadi di pada pasar valas.

Secara sederhana teknik atau gaya dalam melakukan trading dibagi ke dalam tiga jenis, yaitu adalah konservatif, moderat, dan juga agresif. Tentunya diri anda sendiri yang tahu, Anda masuk jenis trader yang mana.

Jika ada menganut gaya konservatif, alangkah baiknya untuk menghindari volatilitas tinggi. Karena ketika volatilitas trading Forex sedang tinggi  cukup tidak bersahabat dengan trader yang memiliki gaya konservatif.

Trader dengan gaya konservatif akan cocok melakukan trading pada pasar dengan volatilitas rendah. Akan tetapi jika anda memiliki gaya agresif tentunya sangat cocok dengan volatilitas tinggi.

Biasanya beredar dengan gaya agresif sangat menyukai pola titik tertinggi karena dapat menghasilkan profit yang besar. Volatilitas tinggi juga sangat cocok bagi para trader harian, atau sering disebut sebagai day trading.

Untuk membuat aktivitas trading berjalan lancar dan nyaman anda harus bergabung dengan broker Forex terbaik. Pastikan untuk memilih broker forex yang telah berlisensi resmi dengan pelayanan memuaskan sehingga memudahkan anda untuk meraih profit.

Broker Forex Salmamarket merupakan salah satu program terbaik yang ada di Indonesia dengan berbagai macam penghargaan. Berbagai macam fasilitas dan pelayanan yang diberikan akan membuat trading yang Anda lakukan menyenangkan dan tentunya menghasilkan profit.

Kemampuan anda dalam mengambil keputusan sesuai dengan keadaan pasar sangat penting. Pasar dengan volatilitas trading forex tinggi atau rendah sama-sama bisa menghasilkan profit jika disikapi dengan benar.

Diubah oleh SalmaMarkets 15-09-2021 07:01
0
333
3
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan