Firdaus272Avatar border
TS
Firdaus272
Begini Buruknya Kalau Truk Terbalik Ditengah Jalan


Sebenarnya truk mengangkut barang seperti kayu dan sumber daya alam lainnya, jika diangkut kedalam truk namun beban angkut yang melebihi itu tidak baik. Karena bisa menyebabkan truk itu bisa oleng atau tidak stabil kalau dibelokkan dijalan raya.

Simak Videonya Gan


Buruknya kalau truk itu bisa terbalik ada banyak sekali. Seperti truk kalau terbalik dijalan pasti akan menyebabkan jalan raya menjadi macet. Sehingga bisa menyebabkan kendaraan yang melintas harus menunggu truk yang terbalik ini bisa dievakuasi ke pinggir jalan. Pasti akan memakan waktu yang lama banget pastinya lebih dari dua jam belum lagi volume kendaraan yang datang makin banyak bisa menyebabkan jalan menjadi macet total.

Selain itu kendaraan dinas dan ambulance bisa menjadi terganggu, hal ini akan membuat mobil dinas dan ambulance harus terjebak atau di evakuasi melalui mobil patroli untu memindahkan kendaraan lainnya agar bisa digeser ketempat lain. Hal ini pasti akan repot sekali.

Selain itu kalau truk bisa terbalik begini buruknya ada juga. Biasanya kendaraan angkutan umum seperti mini bus, angkot, dan bus non ac jika berhenti dalam waktu lama banget. Pasti penumpang akan dihajar oleh kesabaran karena terik matahari yang memanaskan dalam bus belum lagi keadaan bus sedang ramai banget. Sehingga penumpang merasa gerah dengan menunggu macet yang lama apalagi waktu tunggu adalah lebih dari dua jam dalam mengevakuasi kendaraan truk yang terbalik di tengah jalan.

Ada juga buruk lainnya jika kendaraan truk terbalik ditengah jalan. Adalah para pekerja yang melintas disitu akan membuat diri mereka terjebak macet kalau pengendara motor pasti tidak bisa putar balik karena volume kemacetan makin panjang. Sehingga pekerja berangkat pagi harus terlambat sampai kantor akibat kemacetan karena kendaraan truk terbalik dijalan raya.

Selain itu buruknya kalau truk terbalik ditengah jalan akan menyebabkan keterlambatan pasokan makanan mentah atau rempah rempah untuk sampai ke suatu pasar atau lokasi industri atau pabrik sehingga dapat menganggu proses produksi dan distribusi kepasar yang biasanya dibeli konsumen. Inilah buruknya kalau truk itu terbalik ditengah jalan akibat kelebihan muatan. Pasti buruknya akan mempengaruhi seluruh aktivitas masyarakat yang harus menunggu lama agar jalan raya itu dapat dilalui dengan baik.


Terimakasih semoga bermanfaat.

Narasi: Opini

Referensi
Alpha84Avatar border
cheria021Avatar border
fias17Avatar border
fias17 dan 2 lainnya memberi reputasi
3
1.6K
20
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan