Kaskus

Hobby

suhukicauAvatar border
TS
suhukicau
Cara Memilih Perkutut Katuranggan Di Ombyokan
perkutut katuranggan, pada kesempatan pagi hari ini om kicau akan memberikan tips seputar burung perkutut yang dimana tema yg akan di bahas tentang cara memilih perkutut katuranggan, banyak temen-temen penghobi pemula yang masih belum mengetahui hal penting ini ya, nah jadi bagi kalian yang baru memulai hobi baru dan ingin merawat burung perkutut ini, setidaknya harus mengetahui terlebih dahulu apa perkutut yang memiliki katurangga itu ya.

Dalam memilih burung perkutut yang memiliki katuranggan yang istimewa itu tidak mudah, dibutuhkan ketelitian dan pengetahuan yang luas, yang dimaksud perkutut katuranggan adalah tentang ilmu pengetahuan katuranggan menurut cerita Tutur Tinular ilmu katuranggan itu adalah kitab alam yang digunakan para guru dan orang tua untuk memberikan ajaran budi pekerti dan ilmu pengetahuan untuk mendapatkan jati diri serta tuntunan hidup,

oke tanpa harus banyak basa-basi lagi yuk kita simak pembahasan lengkapnya untuk kalian yang ingin mengenali perkutut katuranggan dengan mudah bisa kalian baca artikel dibawah ini sampai selesai ya :

Cara Memilih Perkutut Katuranggan Di Ombyokan

Katuranggan Perkutut Beserta Gambar

Macam Macam Perkutut Katuranggan

untuk mengetahui burung katuranggan perkutut yang paling istimewa itu jenis perkutut yang memiliki suara bagus, memiliki ulos yang bagus, serta jumlah sisik kaki yang ada dibagi 5 itu Sisa 3, 4, dan 5 biasanya perkutut katuranggan itu sifat dan karakternya sama dengan jiwa dan perilaku yang memelihara atau pemilik burung perkutut itu,

pasti untuk memilih perkutut jenis katuranggan itu tangguhnya jelas yang umurnya tua atau sepuh anggota badan tubuh itu utuh utuh di sini tidak cacat hanya ada yang kukunya hilang, dan pada bagian kaki itu ada yang putul dan lain-lain.

Nah untuk kriteria suara burung perkutut katuranggan yang bagus itu suaranya merdu lantang dan berirama tanggungannya itu tidak tergesa-gesa Kriteria ules yang bagus di sini perkutut itu memiliki ciri mathi yang jelas. 


baca selengkapnya di website sumber nya disini : https://bit.ly/37KCvVb
0
2.8K
0
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan