Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

herachanAvatar border
TS
herachan
Tugas QA Engineer yang Hasilkan Gaji Tinggi
Salah satu profesi yang paling banyak dicari oleh perusahaan besar di Indonesia adalah QA Engineer. Selain memiliki gaji yang cukup besar, profesi ini juga memiliki jenjang karier yang bagus loh. Nah bagi kalian yang merupakan IT freshgraduate yang ingin menjadi QA Engineer. Wajib tahu nih apa saja tugas QA Engineer, yuk simak ulasannya berikut ini.
Mengenal QA Engineer
Seperti namanya, quality assurance engineer adalah penjaga mutu aplikasi. Mereka terlibat sejak awal pembuatan software, hingga aplikasi akhirnya dirilis. Memangnya, seperti apakah aplikasi yang berkualitas? Beberapa cirinya adalah:
sesuai standar perusahaan
sesuai standar pemerintah
dirilis sesuai tenggat waktu yang ada

Tugas QA Engineer
QA merupakan usaha pengawasan software development. Dan untuk melakukan development, ada beberapa tahap yang harus dilewati, yakni:
mendesain software
menulis source code
mengontrol source code
memastikan kualitas kode
mengetes software
merilis aplikasi

Nah untuk mencapai proses diatas  dan mencapai standar yang sudah ditentukan, QA engineer bertugas melakukan beragam tes. Tes-tes itu di antaranya:
1. Integration testing
Aplikasi memiliki banyak komponen yang rumit. Oleh karena itu, Anda harus lebih memastikan apakah komponen tersebut sudah terintegrasi dengan baik atau belum.
Misalnya, dalam aplikasi, ada komponen:
tombol sign up
akun pengguna

Saat menekan tombol sign upuser seharusnya pindah ke halaman akun pengguna.
Nah, apakah ini benar-benar terjadi di software-mu? Jangan-jangan, setelah menekan sign up, pengguna malah keluar dari aplikasi. Integrasi inilah yang harus dipastikan. Dengan begitu, kualitas software bisa maksimal.
2. Feature testing
Seiring berjalannya waktu, fitur aplikasi akan bertambah. Nah, quality assurance engineer juga harus memastikan mutunya. Ingat, fitur baru seharusnya meningkatkan kualitas aplikasi, bukan sebaliknya.
3. System testing
System testing dilakukan sebelum software dirilis. Tahap ini akan menunjukkan performa software secara keseluruhan.
Baca juga : Karir SQA Manual yang Sangat Menjanjikan


0
295
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan