- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- Kekoreaan
Hyunsuk 'CIX' Dikonfirmasi Main Web Drama 'Best Mistake' Season 3
TS
Khiphopjohayo
Hyunsuk 'CIX' Dikonfirmasi Main Web Drama 'Best Mistake' Season 3
Hai GanSis, web drama populer 'Best Mistake' bakal kembali lagi nih dengan season ketiganya.

Di season kali ini, 'Best Mistake' tampaknya bakal bertabur dengan para idol. Mengingat, sebelumnya beberapa idol seperti Wonpil 'Day6', Hyunsuk 'CIX' dan Kang Hye Won 'IZ*ONE' dikabarkan tengah ditawari untuk bermain di web drama tersebut.Dari beberapa nama yang sebelumnya diungkap, Hyunsuk menjadi salah satu yang sudah dikonfirmasi akan berperan di 'Best Mistake' season ketiga. Kabar itu dikonfirmasi pada 22 Juli 2021 oleh C9 Entertainment selaku agensi Hyunsuk.
Quote:
Dalam web drama ini, Hyunsuk akan berperan sebagai Kim Dae Young, sosok peran yang romantis, optimis dan ceria.
Jadi gak sabar nunggu web dramanya ya GanSis.
foto-Dispatch
0
311
0
Komentar yang asik ya
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan