Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

laylasyahAvatar border
TS
laylasyah
Cara Menanam Tumbuhan
Cara Menanam Tumbuhan

Quote:


bagaimana caranya merawat bunga agar tumbuh subur dan indah.
Agan pasti penasarankan? Bagaimana cara merawatnya? Yuk simak agar kita bisa menjadikan rumah kita asri dan indah, serta penuh oksigen di sekitar kita.
1. Siram tanaman setiap pagi dan sore hari.

2. Berilah pupuk alami, bisa buat sendiri.

3. Taruh di tempat yang terang dan mendapatkan cahaya seutuhnya.

4. Jauhkan dari hewan yang doyan makan bunga kita. Ayam juga kambing musuh terberat bagi ibu-ibu agar menjaga tumbuhan tetap aman sedang lingkungan masih berada di pedesaan.

5. Siram dengan air cucian beras seminggu tiga kali, bisa juga ditambah fetsin agar makin subur.


Quote:


saat pandemi sepertinya bunga menjadi hal menarik bagi para ibu-ibu. Terlihat di setiap rumah ada tanaman hias yang berada di halaman rumah. Mereka lebih suka merawat bunga dari pada harus berjalan-jalan seperti sebelum ada pandemi. Menghilangkan kejenuhan contohnya.


Cara Menanam Tumbuhan

Bukan hanya bunga mereka juga tertarik menanam buah di lahan yang kosong. Yang paling banyak di tanam adalah cabai, tomat dan pepaya.


Selain mudah tumbuhnya juga tak ribet. Jadi enakkan cabai gak perlu beli ke abang sayur. Rujak pun sudah ada pepaya di samping rumah yang siap di panen.


Ayo kita gunakan kesempatan mumpung PPKM kita lakukan hal baik, agar pikiran fress juga banyak manfaatnya dalam kehidupan kita.

Butuh tomat metik saja di samping rumah, cabai mahal metik juga dong.
Butuh pisang tinggal tebang di brlakang rumah. Eh ... asal punya sendiri ya jangan punya tetangga. Nanti bisa dibilang pencuri kalau ambil punya tetangga 😅😅😅

Semangat selalu walau PPKM kita bisa hidup dengan bahagia, bersyukur kita masih diberi kesempatan untuk melakukan hal baik.

Ajari pula anak kita agar sayang tumbuhan, karena tumbuhan adalah sesuatu yang sangat penting dalam hidup kita. Cara menanam juga merawatnya.

Semoga ini bisa bermanfaat untuk kita semua, sampai jumpa ketemu lagi di tread selanjutnya.



0
639
0
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan