- Beranda
- Komunitas
- News
- SINDOnews.com
Pandangan Pengusaha Soal Pandemi Covid-19: Ini Perang
TS
sindonews.com
Pandangan Pengusaha Soal Pandemi Covid-19: Ini Perang

JAKARTA - Para pengusaha berharap agar pandemi covid-19 ini bisa segera rampung. Oleh karena itu, butuh partisipasi dari semua pihak untuk sama-sama mengatasi pandemi covid-19 ini.
Baca Juga: Kadin DKI Minta Pemda Tidak Paksakan Aturan Soal THR
Wakil Ketua Umum Kamar Dagang Indonesia (KADIN), Arsjad Rasjid mengatakan, saat ini semua pihak sedang berperang dengan pandemi covid-19. Pertama adalah perang untuk memulihkan kesehatan.
Baca Juga:
- Harapan dan Tantangan Penyuluhan Pertanian Masa Kini
- Poles Kinerja Peruri Menghantarkan Dwina Meraih Penghargaan
- Selangkah Lagi Bursa Perdagangan Aset Kripto Diluncurkan
"Saya harap Indonesia keluar dari pandemi, saya bilang ini perang, pertama perang kesehatan dr pandemi ini bagaimana kita memulihkan kesehatan," ujarnya dalam acara buka bersama di Hotel Four Seasons Gatot Subroto, Jakarta.
Kemudian yang kedua adalah perang keuangan. Di mana akibat pandemi covid-19, roda perekonomian hampir berhenti karena akativitas usaha dan industri terpaksa harus stop untuk menghindari penularan virus covid-19.
"Lalu kita menghadapi perang keuangan, roda ekonomi hampir setop ini harus kita hadapi bersama-sama Kadin Indonesia ke depan dan pemerintah penting sekali bermitra," ucapnya.
Baca Juga: Dorong Makin Banyak Wirausaha, Kadin Bakal Genjot Pelatihan Vokasional
Dalam bermitra ini perlu kepercayaan agar bisa sinkron. Karena dirinya mengibaratkan seperti pasangan suami istri yang tak ada rasa saling perxaya akan terasa kurang harmonis.
"Kemitraan perlu kepercayaan, tanpa kepercayaan seperti suami istri bagaimana kalau kita tidak saling percaya," jelas pria yang juga mencalonkan diri sebagai Calon Ketua Umum KADIN.
Sumber : https://ekbis.sindonews.com/read/404...ent_aggregator
---
Kumpulan Berita Terkait :
-
Pandangan Pengusaha Soal Pandemi Covid-19: Ini Perang-
Pulihkan Ekonomi Akibat Pandemi, 4 Pilar Ini Perlu Diperhatikan-
Muncul Wacana Iklan Rokok Bakal Dihapus Bikin Was-was Industri Tembakau0
401
0
Komentar yang asik ya
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan