Kaskus

Hobby

yeduokaAvatar border
TS
yeduoka
8 Risiko ketika Menurunkan Berat Badan
WELCOME TO MY THREAD



Diet untuk menurunkan berat badan dengan cara apapun tentu ada risiko ketika dilakukan dalam waktu yang cukup lama. Meski menawarkan penurunan berat badan dalam jumlah tertentu, ada pula berbagai dampak buruk jika salah melakukannya.

8 Risiko ketika Menurunkan Berat Badan




Melansir dari Times of India, berikut delapan risiko menjalankan diet dalam waktu yang lama.


8 Risiko ketika Menurunkan Berat Badan

Kelelahan
Dengan sedikitnya makanan yang masuk ke dalam tubuh akan membuat efek kelelahan karena banyaknya energi yang dibakar sedangkan sedikit asupan. Ini juga dapat mempengaruhi kemampuan tubuh dalam membakar energi.


8 Risiko ketika Menurunkan Berat Badan
Perubahan suasana hati yang cepat
Kegiatan diet cenderung membuat muncul keinginan untuk makan makanan tertentu yang membuat muncul perasaan senang dan puas ketika mendapatkannya. Tetapi, ketika diet, pembatasan konsumsi makanan tertentu dapat merusak suasana hati.


8 Risiko ketika Menurunkan Berat Badan
Penurunan massa otot
Beberapa penelitian menunjukkan diet berlebih dapat memicu peningkatan berat badan bersamaan dengan penurunan massa otot.

8 Risiko ketika Menurunkan Berat Badan
Kurang nutrisi utama
Dalam beberapa metode diet, ada yang mengharuskan pengurangan konsumsi pada beberapa jenis nutrisi, seperti karbohidrat, lemak, dan kalori. Tetapi, bersamaan dengan itu, ada nutrisi penting lain yang ikut berkurang, seperti serat dan lemak omega-3.


8 Risiko ketika Menurunkan Berat Badan
Risiko penyakit gangguan makanan
Diet berkepanjangan juga bisa berdampak secara jangka panjang pada kebiasaan makan yang kurang stabil.


8 Risiko ketika Menurunkan Berat Badan
Kesulitan buang air
Diet dapat mempengaruhi saluran pencernaan sehingga pengurangan konsumsi pada makanan kaya serat akan sangat mempengaruhi kelancaran buang air.


8 Risiko ketika Menurunkan Berat Badan
Rambut rontok
Studi dalam Jurnal Praktik dan Konseptual Dermatologi menunjukkan kekurangan nutrisi bisa melemahkan folikel rambut sehingga mengurangi kemampuan untuk memproduksi lebih banyak rambut.


8 Risiko ketika Menurunkan Berat Badan
Efek pada siklus menstruasi
Perubahan pola makan dan menurunkan berat badan dapat menyebabkan perubahan siklus menstruasi sehingga penting bagi para perempuan yang akan menjalankan diet untuk berkonsultasi dengan pakar diet yang dapat membantu dalam proses tersebut.


So, lakukanlah diet dengan pola yang baik dan benar gan emoticon-2 Jempol 

Bila berkenan mohon rating 5 emoticon-Rate 5 Star dan cendolnya emoticon-Blue Guy Cendol (L)
Semoga kaskuser semua panjang umur, sehat selalu, berkah berlimpah rezekinya, aaamiiin

emoticon-Cool 



8 Risiko ketika Menurunkan Berat Badan



sumr : sumur
Diubah oleh yeduoka 28-02-2021 09:42
b4permanAvatar border
tien212700Avatar border
zimbenkAvatar border
zimbenk dan 5 lainnya memberi reputasi
6
1.3K
50
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan