- Beranda
- Komunitas
- Female
- Beauty
Varian Oriflame Optimals Yang Ane Gunakan Untuk Perawatan Wajah Dan Kulit


TS
awesome.techid
Varian Oriflame Optimals Yang Ane Gunakan Untuk Perawatan Wajah Dan Kulit

Memiliki tubuh yang sehat luar dan dalam tentu keinginan semua orang termasuk ane. Merawat tubuh bagian dalam dan luar sudah menjadi rutinitas ane hampir setiap harinya. Tubuh bagian dalam ane rawat dengan mengkonsumsi makanan sehat dan tubuh bagian luar ane rawat dengan menggunakan produk-produk yang aman bagi tubuh. Bisa dibilang ane adalah penyuka produk buatan Oriflame dengan varian Optimals yang paling ane suka. Sebenernya udah sempet coba beberapa variannya cuman ane rasa cuma Optimals yang cocok sama ane.



Setelah membahas kelebihan dari masing-masing varian saatnya membahas kekurangan dari varian tersebut. Yang pertama produknya mahal-mahal dan ane rasa banyak orang yang setuju dengan alasan ane ini. Yang kedua produk Optimals Hydra packagingnya dari kaca. Jadi takut pecah kalo dibawa kemana-mana. Seandainya dari plastik tentu lebih enak dibawa kemana-mana.
Mungkin itu aja yang bisa ane review dari produk Oriflame Optimals, semoga bermanfaat buat kalian yang lagi cari-cari produk perawatan tubuh.
0
462
0


Komentar yang asik ya


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan