- Beranda
- Komunitas
- Food & Travel
- The Rest of the World (International Food)
5 Makanan Tradisional dari Belanda, Wajib Banget Coba Keju Edamnya


TS
dailysia
5 Makanan Tradisional dari Belanda, Wajib Banget Coba Keju Edamnya
Berkeliling dunia jangan lupa mampir ke Belanda, negara Eropa yang merupakan destinasi wisata impian banyak orang.
Negara yang terkenal dengan bunga tulip ini juga terkenal dengan tempat liburan yang oke punya sehingga sayang banget jika dilewatkan. Tak hanya itu, negara ini juga memiliki wisata kuliner yang harus dicoba.
Kuliner negara Belanda sangat dipengaruhi oleh daerah Prancis Utara sehingga jangan heran jika dua daerah ini memiliki masakan yang identik.
Walaupun begitu, rasanya sama-sama menggiurkan kok. Apalagi untuk orang Indonesia, pasti ada rasa yang berbeda ketika menyantap makanan khas Belanda ini.
Ada camilan yang mirip dengan kroket dan ada sup yang cocok banget untuk menghangatkan diri. Ketika berkunjung ke sana, jangan ragu lagi untuk mencicipi makanan yang ada di sana.
1. Ini nih cocok untuk menghangatkan badan, waterzooi yang mirip dengan sup berbahan dasar ikan, namun ada juga yang memakai daging ayam

2. Stamppot adalah salah satu kuliner yang wajib dicoba, hidangan terbuat dari kentang yang ditumbuk lalu dicampur dengan sayuran hijau

3. Sensasi creamy yang dihidangkan pada croquettes bisa membuat ketagihan, isinya bisa udang ataupun ayam

4. Sebagai penghasil keju, wajib banget mencoba keju edam yang terkenal. Selain menikmati kejunya bisa juga berkunjung ke kota Edam

5. Mirip dengan stammpot, hutspot juga menggunakan metode rebus dan tumbuk untuk kentang dan sayuran seperti wortel

SUMBER
Negara yang terkenal dengan bunga tulip ini juga terkenal dengan tempat liburan yang oke punya sehingga sayang banget jika dilewatkan. Tak hanya itu, negara ini juga memiliki wisata kuliner yang harus dicoba.
Kuliner negara Belanda sangat dipengaruhi oleh daerah Prancis Utara sehingga jangan heran jika dua daerah ini memiliki masakan yang identik.
Walaupun begitu, rasanya sama-sama menggiurkan kok. Apalagi untuk orang Indonesia, pasti ada rasa yang berbeda ketika menyantap makanan khas Belanda ini.
Ada camilan yang mirip dengan kroket dan ada sup yang cocok banget untuk menghangatkan diri. Ketika berkunjung ke sana, jangan ragu lagi untuk mencicipi makanan yang ada di sana.
1. Ini nih cocok untuk menghangatkan badan, waterzooi yang mirip dengan sup berbahan dasar ikan, namun ada juga yang memakai daging ayam

2. Stamppot adalah salah satu kuliner yang wajib dicoba, hidangan terbuat dari kentang yang ditumbuk lalu dicampur dengan sayuran hijau

3. Sensasi creamy yang dihidangkan pada croquettes bisa membuat ketagihan, isinya bisa udang ataupun ayam

4. Sebagai penghasil keju, wajib banget mencoba keju edam yang terkenal. Selain menikmati kejunya bisa juga berkunjung ke kota Edam

5. Mirip dengan stammpot, hutspot juga menggunakan metode rebus dan tumbuk untuk kentang dan sayuran seperti wortel

SUMBER


saviojoseva memberi reputasi
1
684
2


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan