- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Film Tentang Rindu dan Hujan Di Balik Jendela, Tayang Jelang Hari Valentine


TS
abbecede
Film Tentang Rindu dan Hujan Di Balik Jendela, Tayang Jelang Hari Valentine
Klik Film Production merilis 2 film terbarunya yang berjudul Tentang Rindu dan Hujan Di Balik Jendela. 2 film tersebut akan hadir secara ekslusif di platform digital Klik Film, bersamaan dengan hadirnya Milea Extended.

Bagi pecinta musik Indonesia, judul Tentang Rindu dan Hujan Di Balik Jendela telah akrab ditelinga mereka. Karena baik film Tentang Rindu dan Hujan Di Balik Jendela diambil dari judul lagu milik Senandung dan Virzha. Jika meninjau youtube, lagu milik Virzha yang berjudul Tentang Rindu, sampai saat ini telah ditonton lebih dari 159 juta. Sedangkan lagu milik Senandung yang berjudul Hujan Di Balik Jendela sudah ditonton lebih dari 4,3 juta.

Direktur Klik Film, Frederica mengungkapkan Tentang Rindu dan Hujan Di Balik Jendela, merupakan produksi pertama dari Klik Film Production.” Kedepannya, kami akan menghadirkan film-film milik Klik Film Production, yang akan tayang secara ekslusif di Klik Film. Tentang Rindu dan Hujan Di Balik Jendela, sebagai film perdana Klik Film Production, diharapkan bisa menuai sukses mengikuti jejak lagunya,” tuturnya.

Film Hujan Di Balik Jendela diperankan oleh Clara Bernadeth, Bio One, dan Yasamin Jasem. Sedangkan film Tentang Rindu diperankan oleh Omar Daniel dan Aurora Ribero. Klik Film Production, secara resmi merilis poster dan trailer film Tentang Rindu dan Hujan Di Balik Jendela. Penasaran? Bisa lihat di (link youtube)
Bersama Milea Extended, film Hujan Di Balik Jendela dan Tentang Rindu akan tayang mulai 13 Februari 2021 hanya di Klik Film.

Bagi pecinta musik Indonesia, judul Tentang Rindu dan Hujan Di Balik Jendela telah akrab ditelinga mereka. Karena baik film Tentang Rindu dan Hujan Di Balik Jendela diambil dari judul lagu milik Senandung dan Virzha. Jika meninjau youtube, lagu milik Virzha yang berjudul Tentang Rindu, sampai saat ini telah ditonton lebih dari 159 juta. Sedangkan lagu milik Senandung yang berjudul Hujan Di Balik Jendela sudah ditonton lebih dari 4,3 juta.

Direktur Klik Film, Frederica mengungkapkan Tentang Rindu dan Hujan Di Balik Jendela, merupakan produksi pertama dari Klik Film Production.” Kedepannya, kami akan menghadirkan film-film milik Klik Film Production, yang akan tayang secara ekslusif di Klik Film. Tentang Rindu dan Hujan Di Balik Jendela, sebagai film perdana Klik Film Production, diharapkan bisa menuai sukses mengikuti jejak lagunya,” tuturnya.

Film Hujan Di Balik Jendela diperankan oleh Clara Bernadeth, Bio One, dan Yasamin Jasem. Sedangkan film Tentang Rindu diperankan oleh Omar Daniel dan Aurora Ribero. Klik Film Production, secara resmi merilis poster dan trailer film Tentang Rindu dan Hujan Di Balik Jendela. Penasaran? Bisa lihat di (link youtube)
Bersama Milea Extended, film Hujan Di Balik Jendela dan Tentang Rindu akan tayang mulai 13 Februari 2021 hanya di Klik Film.




tien212700 dan yeduoka memberi reputasi
2
400
9


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan