Kaskus

Female

tipscantiktvAvatar border
TS
tipscantiktv
Tips Praktis Membuat Rok Jeans jadi Lebih Chic & Stylish. CARA PADU-PADAN!!!
Tips Praktis Membuat Rok Jeans jadi Lebih Chic & Stylish. CARA PADU-PADAN!!!

Jeans atau denim adalah salah satu fashion item yang pasti akan membuat penampilan kamu makin stylish seketika. Terutama rok jeans, nggak cuman bakalan membuat penampilan kamu makin stylish, tapi juga bisa membuat kamu terlihat makin girly dan kece. 
Berikut Inspirasi padu-padan rok jeans agar penampilan kamu makin terlihat stylish.
emoticon-Kiss emoticon-Kiss emoticon-Kiss

#1 Look seperti ini sangat cocok kamu kenakan saat pergi jalan-jalan. Padukan rok jeans kamu dengan kemeja lengan panjang, dan padukan juga dengan sepatu sneakers atau slip-on sneakers
Tips Praktis Membuat Rok Jeans jadi Lebih Chic & Stylish. CARA PADU-PADAN!!!

#2 Jangan ragu untuk memadukan rok jeans kamu dengan blouse, dan padukan juga dengan wedges kesayangan kamu. Penampilan ini akan memberikan nuansa smart casual yang elegan.
Tips Praktis Membuat Rok Jeans jadi Lebih Chic & Stylish. CARA PADU-PADAN!!!

#3 Tampil lebih feminim dengan mengenakan rok jeans yang dipadukan dengan sweatshirt atau atasan knitwear. Kamu bisa menambahkan kacamata biar lebih keren.
Tips Praktis Membuat Rok Jeans jadi Lebih Chic & Stylish. CARA PADU-PADAN!!!

#4 Padukan rok jeans mini dengan oversized grapic t-shirt kesayangan kamu. Look ini akan memberikan kesan gaya 90-an yang super cool, dan pastinya akan membuat tampilan kamu makin terlihat edgy.
Tips Praktis Membuat Rok Jeans jadi Lebih Chic & Stylish. CARA PADU-PADAN!!!

#5 Hadirkan nuansa monokrom dengan memadukan rok jeans berwarna hitam dengan atasan berwarna putih. Kenakan aksesories tambahan seperti ikat pinggang untuk membuat penampilan kamu lebih berkarakter.
Tips Praktis Membuat Rok Jeans jadi Lebih Chic & Stylish. CARA PADU-PADAN!!!

Itulah ladies, Inspirasi padu-padan rok jeans agar penampilan kamu makin terlihat stylish. Kalau kamu ada tips lain, kamu boleh share di kolom comment, semoga bermanfaat and bye bye.

emoticon-Hai emoticon-Hai emoticon-Hai
Diubah oleh tipscantiktv 05-02-2021 14:47
0
1.9K
1
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan