penjol212Avatar border
TS
penjol212
Tips Khusus Menyaring Berita Trending di Twitter
Twitter sendiri merupakan salah satu sosial media yang memiliki pengaruh besar, bahkan banyak kasus menjadi trending Twitter. Hal tersebut memiliki keunggulan dan kekurangan, untuk itu Anda perlu mengetahui dan menyeleksi antara fakta dan hoax.

Tips Khusus Menyaring Berita Trending di Twitter

Twitter memiliki peranan besar untuk persebaran berita, mulai dari dalam negeri bahkan hingga mancanegara, hal tersebut memberi banyak dampak terutama bagi masyarakat yang belum bisa menyaring mana baik dan buruk, untuk itu berikut cara menyikapi dengan bijak:

1. Baca Judulnya

Judul merupakan hal pertama yang akan membuat khalayak terpengaruh dan membaca isinya, namun tidak sedikit antara dua unsur tersebut tidak sinkron. Bahkan tidak sedikit yang mengandung unsur melebih-lebihkan, dengan tujuan agar menarik minat pembaca.

Hal inilah yang perlu Anda perhatikan, agar tidak terjadi hal buruk. Pastikan semua aman, terutama pada pengguna anak di bawah umur. Sebab, media sosial tempat persebaran banyak konten baik video, tulisan, atau lainnya.

2. Baca Narasi Postingan

Sebelum membuka secara lebih lanjut, baca terlebih dahulu narasi postingan, namun pada media twitter hambatannya adalah tidak semua ada, terutama yang berada pada fitur trending. Seringkali orang tidak bertanggung jawab menyisipkan berbagai konten negatif.

Saat itu terjadi Anda dapat melakukan beberapa hal, salah satunya dengan melaporkan postingan tersebut. Bagi para orangtua sebaiknya lebih perhatikan buah hati saat menggunakan media sosial, tujuannya meminimalisir terjadinya pengaruh buruk.

3. Lihat Nama Pengunggah

Saat akan membaca berita trending, penting untuk melihat nama pengunggah, hal tersebut untuk meminimalisir penulis yang memiliki riwayat kurang baik. Trending Twitter memiliki pengaruh besar untuk mempengaruhi pemikiran khalayak luas.

Menjadi pengguna media sosial modern ini tentu harus lebih bijak, terutama dengan berita trending. Saat Anda membuka portal daring, maka sudah patut untuk memastikan dari mana sumbernya, baik itu berupa tulisan, foto, video, atau lainnya. Hal tersebut tidak semua dapat diketahui asalnya kecuali dengan cara khusus.

4. Isi Topik yang Trending

Media sosial Twitter sendiri memiliki fitur trending baik berita dari dalam negeri atau mancanegara, cara kerjanya yakni khalayak akan memberi tagar ada postingannya dengan kata tertentu. Selanjutnya sistem secara otomatis menaikkan gradenya.

Slengkpanya di trending twittertrending twitter
0
125
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan