- Beranda
- Komunitas
- Story
- Stories from the Heart
15. Marah (Lagi) - #30HaggieBercerita


TS
agnarra
15. Marah (Lagi) - #30HaggieBercerita
Disarankan untuk mendengarkan Kecewa - Bunga Citra Lestari, sambil mendengarkan part ini, terima kasih
-----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Ada sesuatu hal yang mungkin dinamakan firasat, yang dimiliki anak laki-laki.
Firasat itu amat kuat, sehingga dia yakin, tidak perlu bukti yang akurat untuk menebak fakta dibalik isyarat.
Nyatanya, kebenaran disembunyikan di awal, dengan dalih, takut menyakiti perasaan.
Pada akhirnya, yang disembunyikan, terkuak, dengan sebuah kejujuran, yang dibalut dengan tawa canda.
Tragis, sedikit.
Karena, niat baik yang diawali dengan etikad untuk tidak menyakiti, nyatanya malah menyakiti sedikit.
Tapi, mungkin, ini adalah evaluasi si anak laki-laki.
Karena, terlalu kuat menggenggam pasir, nyatanya membuat pasir itu, perlahan mengalir, dari sela-sela jari.
Nyatanya, terlalu menjaga sesuatu agar tidak dicuri, tidak baik juga untuk yang dijaganya.
Anak laki-laki itu bertanya, jika memang keadaan ini akan berulang, adakah lagi kebeneran menyakitkan yang akan tetap disembunyikan?
Rasa ini, marah lagi.
-----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Ada sesuatu hal yang mungkin dinamakan firasat, yang dimiliki anak laki-laki.
Firasat itu amat kuat, sehingga dia yakin, tidak perlu bukti yang akurat untuk menebak fakta dibalik isyarat.
Nyatanya, kebenaran disembunyikan di awal, dengan dalih, takut menyakiti perasaan.
Pada akhirnya, yang disembunyikan, terkuak, dengan sebuah kejujuran, yang dibalut dengan tawa canda.
Tragis, sedikit.
Karena, niat baik yang diawali dengan etikad untuk tidak menyakiti, nyatanya malah menyakiti sedikit.
Tapi, mungkin, ini adalah evaluasi si anak laki-laki.
Karena, terlalu kuat menggenggam pasir, nyatanya membuat pasir itu, perlahan mengalir, dari sela-sela jari.
Nyatanya, terlalu menjaga sesuatu agar tidak dicuri, tidak baik juga untuk yang dijaganya.
Anak laki-laki itu bertanya, jika memang keadaan ini akan berulang, adakah lagi kebeneran menyakitkan yang akan tetap disembunyikan?
Rasa ini, marah lagi.
0
227
1


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan