Kaskus

Entertainment

rifki.albasyuniAvatar border
TS
rifki.albasyuni
Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional - Setiap 20 Desember
ASSALAMUALAIKUM. WR. WB.

SALAM KESELAMATAN dan SALAM KESEJAHTERAAN

untuk KITA SEMUA


Artikel Kali ini memperingati dan membahas Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional. Yang diperingati setiap kita pada tanggal 20 Desember setiap tahunnya. Semoga Bermanfaat, Aamiin YRA...


Hari Kesetiakawan Sosial Nasional


Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional - Setiap 20 Desember

Hari dimana Setiap Kita harus dan sebaiknya memahami, menghayati dan mengamalkan apa itu arti dari Kesetiakawanan dan Sosial, dan Kesetiakawanan Sosial. Kesetiakawanan berarti Loyal dan Percaya. Sosial berarti berinteraksi dan kebersamaan. Kesetiakawanan Sosial bisa diartikan Setia dan Loyal berinteraksi terhadap Sesama Manusia dgn cara-cara yg Good and Positive.


Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional - Setiap 20 Desember


Jika di PANCASILA adalah di Sila ke-2 dan Sila Ke-5. Butir2 dari setiap Sila Pancasila yaitu terutama Sila Ke-5. Berarti, Setiap Kita seharusnya dan sepantasnya menjadi Manusia yg benar2 memahami Pancasila terutama Sila Ke-5. Yaitu menjadi Manusia yg Baik dan Positive.

Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional - Setiap 20 Desember

Yah, sebagai Manusia, makhluk yang paripurna dan bukan Hewan, yg memiliki Akal Budi Luhur yg beyonddari Hewan2, sudah sewajarnya Antar Sesama Manusia saling menciptakan Kebersamaan Interaksi yg Baik dan Positive. Sebagai Makhluk yg Paripurna, melebihi Makhluk lain tentulah Setiap Kita dapat belajar terhadap semua makhluk, belajar dari Tumbuhan, belajar dari Hewan dan belajar kepada Sesama Manusia.

Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional - Setiap 20 Desember


Tentunya cara-cara yang baik dan benar ya, seperti ber-sopan santun dan beradab. Memiliki Rasa Empathy terhadap sesama manusia terutama anak-anak yatim piatu dan orang-orang yang lemah (less fortunate-Pen). Terlebih lagi kalau kamu bisa menyumbang apapun jenisnya, bisa berupa uang, kata-kata ramah dan baik, membantu dengan tenaga, dll.
Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional - Setiap 20 Desember


Jadi, setiap kita dapat menjadi Manusia Indonesia Sejati dengan melakukan seperti tersebut diatas. Tak perlu menjadi kaya raya dulu kan ? dan pula mudah dan meriah.
Juga sebaiknya setiap hari adalah Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional. Terlebih saat-saat ada musibah bencana alam di NKRI ini.




Yaps, Sekian Artikel ini

...Semoga Bermanfaat utk Kita Semua...



.....Aamiin YRA..... 


nomoreliesAvatar border
nomorelies memberi reputasi
1
598
4
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan