- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
PSI 100 Persen Dukung Bobby Nasution, Buka Kesempatan Kaum Milenial


TS
Chikashi.Masuda
PSI 100 Persen Dukung Bobby Nasution, Buka Kesempatan Kaum Milenial
https://medan.tribunnews.com/2020/08...-kaum-milenial
Laporan Wartawan T r ibun-Medan.com/Liska Rahayu
T R IBUN-MEDAN.com, MEDAN - Partai Solidaritas Indonesia (PSI) memastikan mendukung Bobby Afif Nasution dalam Pilkada Medan 2020.
Hal ini disampaikan oleh Ketua DPD PSI Kota Medan Renville P Napitupulu.
Ia mengatakan, arah dukungan PSI 100 persen kepada Bobby Nasution.
Ketua DPD PSI Medan Renville Napitupulu (HO)
"Arah dukungan kita sudah pasti ke Bobby lah. Kita dukung Bobby 100 persen," ujarnya, Jumat (28/8/2020).
Dikatakannya, PSI saat ini telah menyiapkan formulir B1 KWK untuk mendaftarkan paslon ke KPU.
"Nanti kalau pendaftaran paslonnya, dari gabungan partai ya pada tanggal 4 September. Yang pasti kalau kita kan sudah persiapkan model formulir pencalonan B1 KWK. Jadi keputusan dewan pimpinan pusat sepertinya rekomendasilah untuk paslon.
Kita dukung Bobby 100 persen," katanya.
Renville mengatakan, PSI merupakan partai yang memberikan kesempatan kepada kaum milenial untuk memimpin, karena Bobby merupakan calon yang tepat.
Ia pun menilai, Bobby memiliki kecakapan karena memilih pasangannya sendiri. Dengan begitu, maka kinerjanya akan menjadi lebih baik.
"Kita sangat apresiasi bagi Bobby memilih pasangannya sendiri. Jadi sangat cocoklah.
Dia mungkin tahu dengan siapa dia bisa bekerja dengan lebih baik. Setahu saya kan bang Aulia memang pilihan dia," ucapnya.
Ia pun berharap, Bobby dapat menyelesaikan permasalahan yang ada di Kota Medan.
"Saya yakin dengan memilih dia, Medan ini akan lebih kondusif dan bebas dari preman.
Kita juga berharap Bobby bisa menyelesaikan masalah-masalah yang ada di Medan ini. Dia juga mungkin punya rasa tanggung jawab dan moral mengikuti jejak presiden Jokowi," pungkasnya
Laporan Wartawan T r ibun-Medan.com/Liska Rahayu
T R IBUN-MEDAN.com, MEDAN - Partai Solidaritas Indonesia (PSI) memastikan mendukung Bobby Afif Nasution dalam Pilkada Medan 2020.
Hal ini disampaikan oleh Ketua DPD PSI Kota Medan Renville P Napitupulu.
Ia mengatakan, arah dukungan PSI 100 persen kepada Bobby Nasution.
Ketua DPD PSI Medan Renville Napitupulu (HO)
"Arah dukungan kita sudah pasti ke Bobby lah. Kita dukung Bobby 100 persen," ujarnya, Jumat (28/8/2020).
Dikatakannya, PSI saat ini telah menyiapkan formulir B1 KWK untuk mendaftarkan paslon ke KPU.
"Nanti kalau pendaftaran paslonnya, dari gabungan partai ya pada tanggal 4 September. Yang pasti kalau kita kan sudah persiapkan model formulir pencalonan B1 KWK. Jadi keputusan dewan pimpinan pusat sepertinya rekomendasilah untuk paslon.
Kita dukung Bobby 100 persen," katanya.
Renville mengatakan, PSI merupakan partai yang memberikan kesempatan kepada kaum milenial untuk memimpin, karena Bobby merupakan calon yang tepat.
Ia pun menilai, Bobby memiliki kecakapan karena memilih pasangannya sendiri. Dengan begitu, maka kinerjanya akan menjadi lebih baik.
"Kita sangat apresiasi bagi Bobby memilih pasangannya sendiri. Jadi sangat cocoklah.
Dia mungkin tahu dengan siapa dia bisa bekerja dengan lebih baik. Setahu saya kan bang Aulia memang pilihan dia," ucapnya.
Ia pun berharap, Bobby dapat menyelesaikan permasalahan yang ada di Kota Medan.
"Saya yakin dengan memilih dia, Medan ini akan lebih kondusif dan bebas dari preman.
Kita juga berharap Bobby bisa menyelesaikan masalah-masalah yang ada di Medan ini. Dia juga mungkin punya rasa tanggung jawab dan moral mengikuti jejak presiden Jokowi," pungkasnya


Likpaimin memberi reputasi
1
273
2


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan