- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Sadarkah anda, bintang yang kita lihat itu sebenarnya “hantu”


TS
marsali14
Sadarkah anda, bintang yang kita lihat itu sebenarnya “hantu”
Pernahkah anda sadari, bahwa bintang terang yang kita lihat diluar angkasa itu adalah “Hantu”? 
Kenapa saya bilang hantu? Karena pada saat anda melihat satu bintang yang terang diangkasa, apakah anda yakin bintang itu memang benar di titik lokasi anda melihatnya sekarang (di waktu, jam, menit, detik yang sama) ?

Jawabannya adalah “Tidak” ! bintang yang anda lihat sekarang di langit itu adalah “hantu”, karena sebenarnya bintang yang anda lihat itu belum tentu ada di posisinya sekarang, bisa saja bintang itu sudah berpindah lokasi, bisa juga di posisi itu sudah ditempati bintang lain, atau bahkan di titik posisi itu sebenarnya tidak ada apa-apa (kosong).
Loh kenapa bisa dan lalu apa yang dilhat disana ?
Begini logikanya
Dalam tata surya kita ada matahari, bulan dan bintang-bintang. Saya ambil salah satu contoh matahari, sebagai bintang yang paling dekat dengan bumi. Jarak matahari dengan bumi adalah sekitar 149,6 juta kilometer. Sedangkan kecepatan cahaya adalah 299.792 kilometer per detik. Jadi waktu yang dibutuhkan cahaya dari matahari untuk bisa sampai ke bumi sekitar 8 menitan.
Rumus matematika dasar :
jarak = kecepatan x waktu
Dari contoh matahari ini kita bisa menarik kesimpulan bahwa matahari yang kita bisa lihat sekarang adalah matahari di 8 menit yang lalu.
Nah bisa anda bayangkan bintang-bintang lain yang jaraknya lebih jauh dari matahari. Pastinya waktu yang dibutuhkan cahaya bintang tersebut untuk bisa sampai ke bumi lebih lama lagi. Mungkin anda pernah mendengar istilah di film atau cerita para ahli yang bilang “berapa ribu/ juta tahun cahaya” kebayang lamanya kan.
Info Tambahan : jarak bumi dengan galaksi bima sakti adalah 25. 000 tahun cahaya.
Jadi jika anda sekarang melihat bintang-bintang yang bersebelahan, ini belum tentu menandakan jika mereka ada lokasi tersebut dalam waktu yang sama, karena bisa saja terjadi dalam waktu yang berbeda dengan jarak berbeda juga.
Dari sinilah kita bisa menyimpulkan bahwa sebenarnya Bintang itu adalah “hantu” karena belum tentu bintang itu ada di titik itu sekarang, bisa jadi bintang itu di sana ribuan tahun lalu dan baru terlihat sekarang.
Yang anda lihat sekarang di luar angkasa adalah masa lalu
Terimakasih buat semua yang sudah membaca thread saya ini, sampai jumpa di Thread berikutnya

Kenapa saya bilang hantu? Karena pada saat anda melihat satu bintang yang terang diangkasa, apakah anda yakin bintang itu memang benar di titik lokasi anda melihatnya sekarang (di waktu, jam, menit, detik yang sama) ?

Jawabannya adalah “Tidak” ! bintang yang anda lihat sekarang di langit itu adalah “hantu”, karena sebenarnya bintang yang anda lihat itu belum tentu ada di posisinya sekarang, bisa saja bintang itu sudah berpindah lokasi, bisa juga di posisi itu sudah ditempati bintang lain, atau bahkan di titik posisi itu sebenarnya tidak ada apa-apa (kosong).
Loh kenapa bisa dan lalu apa yang dilhat disana ?
Begini logikanya
Dalam tata surya kita ada matahari, bulan dan bintang-bintang. Saya ambil salah satu contoh matahari, sebagai bintang yang paling dekat dengan bumi. Jarak matahari dengan bumi adalah sekitar 149,6 juta kilometer. Sedangkan kecepatan cahaya adalah 299.792 kilometer per detik. Jadi waktu yang dibutuhkan cahaya dari matahari untuk bisa sampai ke bumi sekitar 8 menitan.
Rumus matematika dasar :
jarak = kecepatan x waktu
Dari contoh matahari ini kita bisa menarik kesimpulan bahwa matahari yang kita bisa lihat sekarang adalah matahari di 8 menit yang lalu.
Nah bisa anda bayangkan bintang-bintang lain yang jaraknya lebih jauh dari matahari. Pastinya waktu yang dibutuhkan cahaya bintang tersebut untuk bisa sampai ke bumi lebih lama lagi. Mungkin anda pernah mendengar istilah di film atau cerita para ahli yang bilang “berapa ribu/ juta tahun cahaya” kebayang lamanya kan.

Info Tambahan : jarak bumi dengan galaksi bima sakti adalah 25. 000 tahun cahaya.
Jadi jika anda sekarang melihat bintang-bintang yang bersebelahan, ini belum tentu menandakan jika mereka ada lokasi tersebut dalam waktu yang sama, karena bisa saja terjadi dalam waktu yang berbeda dengan jarak berbeda juga.
Dari sinilah kita bisa menyimpulkan bahwa sebenarnya Bintang itu adalah “hantu” karena belum tentu bintang itu ada di titik itu sekarang, bisa jadi bintang itu di sana ribuan tahun lalu dan baru terlihat sekarang.
Yang anda lihat sekarang di luar angkasa adalah masa lalu
Terimakasih buat semua yang sudah membaca thread saya ini, sampai jumpa di Thread berikutnya
Diubah oleh marsali14 25-07-2020 23:45






panastakreborn dan 14 lainnya memberi reputasi
15
5.3K
41


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan