Kaskus

Entertainment

kekoreaanAvatar border
TS
kekoreaan
Wonho ex-MONSTA X akan Segera Debut Solo!
Wonho ex-MONSTA X akan Segera Debut Solo!
(Foto: Dispatch)


Wah, setelah cukup lama menanti, akhirnya Wonho siap kembali menyapa penggemar lewat karya terbarunya!

Pada tanggal 22 Juli 2020, salah satu portal media Korea Selatan, Star News, melaporkan bahwa saat ini, mantan memberMONSTA X itu sudah dalam tahap persiapan untuk album solo nya dan dalam artikel tersebut, diperkirakan album solo Wonho akan rampung dan siap dirilis pada akhir bulan Agustus.

Dilansir dari Soompi, Highline Entertainment, selaku agensi yang saat ini menaungi Wonho, kemudian mengkonfirmasi bahwa memang benar, saat ini, pemuda kelahiran tahun 1993 itu sedang mengerjakan album solonya. Pihak agensi kemudian meminta penggemar untuk menunggu Wonho, meskipun belum ada jadwal resmi mengenai debut solonya ini.

Akhirnya ya, setelah badai kemarin, Wonho bisa berdiri lagi dan siap kembali berkarya! Kami tunggu album terbarunya, Wonho!




0
578
1
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan