Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

zankzinkzunkAvatar border
TS
zankzinkzunk
5 Quotes-ku Saat Pandemi
5 Quotes-ku Saat PandemiIlustrasi naskah. (Foto: Pixabay)

5 Quotes-ku Saat Pandemi
Sebagai manusia biasa yang sering kali lupa, ane beberapa bulan ini selalu mencatat daftar aktivitas yang bakal dilakukan esok hari ditambah satu catatan untuk sebuah hal baru yang ditemukan di setiap harinya. 

Tentu saja ane gak perlu membawa buku diary dalam bentuk lembaran seperti era Leonardo Da Vinci ya Gan/Sis emoticon-Big Grin, cukup memasang satu aplikasi aja untuk kedua hal tersebut (to do list dan note). Aplikasinya ini satu produk keluaran Google mirip dengan icon lampu itu, Gan/Sis. Yap, namanya Google Keep.emoticon-Kiss (S)

5 Quotes-ku Saat Pandemi
Foto: tangkapan layar produk Google

Ane rasa ini berguna banget, bisa dibilang salah satu aplikasi yang berperan dalam memperbaiki aktivitas dalam kehidupan ane, Gan/Sis.
Oleh karen itu, tak ada salahnya ane berbagi catatan akhir-akhir ini yang akan ane persembahkan dalam bentuk quotes. emoticon-Malu (S)

5 Quotes-Ku semasa Pandemi

5 Quotes-ku Saat Pandemi

Quote:

Kalimat ini didasarkan pada banyaknya orang-orang yang tadinya menyepelekan internet karena usahanya maju di dunia luring alias offline. Kemudian baru sadar di masa seperti ini. Tak ada kata terlambat sih, hanya saja diajak dari dulu kemana aja ya? emoticon-Big Grin


5 Quotes-ku Saat Pandemi
Quote:

BTW, kalimat di atas bukan berarti pengen merevisi kalimat Bapak Presiden pertama kita. Ini hanya sebuah ungkapan yang kontekstual alias sesuai zamannya. Soalnya, semua orang saat ini bisa berkontribusi di dunia hanya melalui satu unit komputer dan koneksi internet. Bener gak Gan/Sis? emoticon-Blue Guy Peace


5 Quotes-ku Saat Pandemi

Quote:

Peribahasa lama bilang, "Diam adalah emas." Nah, pastinya Gan/Sis juga memiliki versi tersendiri bukan dalam menerjemahkannya. Kalimat di atas merupakan terjemahan ane selama pandemi ini. Karena kebanyakan Gan/Sis para pemegang komputer aktif, sepertinya kite sehati ni yee...emoticon-Kiss (S)

5 Quotes-ku Saat Pandemi
Quote:

Pernah gak sih Gan/Sis merasa kesal karena teman atau siapa saja mengirimkan pesan WhatsApp namun ia menghapusnya kembali. Ok, mungkin itu biasa saja apabila terjadi dalam hubungan biasa. Bagaimana jadinya jika itu pesan dari suami/istri Gan/Sis, ditambah dalam suasana yang mendukung banget untuk sebuah perselisihan. Jebreeeet deh kalo udah gitu. emoticon-Ngakak (S)emoticon-Hammer (S)


5 Quotes-ku Saat Pandemi

Quote:

Kalau latar belakang kalimat ini, berdasarkan pengalaman ane yang berusaha menjelaskan rencana besar bilang saja grand plan, tetapi malah disepelekan karena memang bukan passion orang tersebut (lawan bicara setim). Yaudah, tinggal jalani saja dulu semua plan oleh diri sendiri. Tak perlu banyak bicara. Terpenting, tujuannya jelas ada nilai kemanfaatan untuk umum.


Kira-kira itu beberapa pelajaran yang ane dapet semasa pandemi ini, masih banyak sih di catatan ane. Lima dulu aja ya, biar ada konten buat ntaremoticon-Ngakak (S)

Sumber: pengalaman pribadi
Foto: Pixabay


Jika bermanfaat, bagikan dengan teman terdekat
Berbagi tak pernah rugi, meski sekedar informasi



emoticon-Shakehand2
5 Quotes-ku Saat Pandemi

Diubah oleh zankzinkzunk 19-07-2020 16:14
turkusumaAvatar border
amdar07Avatar border
dxstarzAvatar border
dxstarz dan 3 lainnya memberi reputasi
4
1.1K
20
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan