- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita Dunia Hiburan
Papa T Bob Meninggal Dunia, Pencipta Lagu Anak-anak yang Sangat Legendaris


TS
antarimedia.com
Papa T Bob Meninggal Dunia, Pencipta Lagu Anak-anak yang Sangat Legendaris
Papa T Bob Meninggal Dunia, Pencipta Lagu Anak-anak yang Sangat Legendaris -Dunia hiburan Tanah air kembali berduka, kali ini pencipta lagu anak-anak yang cukup terkenal, Papa T Bob, meninggal dunia pada hari Jumat 10 Juli 2020. Papa T Bob Meninggal di usia 59 tahun.

Meninggalnya Papa T Bob pun juga sudah dikonfirmasi oleh anak laki-lakinya yakni T Bob Vargo.
"Iya benar (Papa T Bob meninggal)," ucap T Bob Vargo, saat dihubungi kumparan Jumat siang.
Vargo mengatakan, jika Papa T Bob mengembuskan nafas terakhirnya di rumah. "Ini sekarang lagi mau dibawa ke rumah sakit," ujarnya.
Hingga saat ini, pihak keluarga masih mendiskusikan soal pemakaman Papa T Bob. Tetapi, rencananya Papa T Bob akan dikebumikan di daerah Bintaro, Tangerang Selatan.
Papa T Bob adalah pencipta lagu anak-anak yang populer di tahun '90-an, saking populernya beliau pun juga dikenal sebagai pencipta lagu anak-anak yang cukup legendaris. Kala itu, beliau pun juga sempat mengorbitkan sejumlah lagu anak-anak seperti Bolo-bolo yang dinyanyikan oleh Tina Toon, Du Di Dam yang dinyanyikan oleh hEnno Lerian, dan juga Jangan Marah yang dinyanyikan oleh Trio Kwek Kwek.
Sumber

Meninggalnya Papa T Bob pun juga sudah dikonfirmasi oleh anak laki-lakinya yakni T Bob Vargo.
"Iya benar (Papa T Bob meninggal)," ucap T Bob Vargo, saat dihubungi kumparan Jumat siang.
Vargo mengatakan, jika Papa T Bob mengembuskan nafas terakhirnya di rumah. "Ini sekarang lagi mau dibawa ke rumah sakit," ujarnya.
Hingga saat ini, pihak keluarga masih mendiskusikan soal pemakaman Papa T Bob. Tetapi, rencananya Papa T Bob akan dikebumikan di daerah Bintaro, Tangerang Selatan.
Papa T Bob adalah pencipta lagu anak-anak yang populer di tahun '90-an, saking populernya beliau pun juga dikenal sebagai pencipta lagu anak-anak yang cukup legendaris. Kala itu, beliau pun juga sempat mengorbitkan sejumlah lagu anak-anak seperti Bolo-bolo yang dinyanyikan oleh Tina Toon, Du Di Dam yang dinyanyikan oleh hEnno Lerian, dan juga Jangan Marah yang dinyanyikan oleh Trio Kwek Kwek.
Sumber




knoopy dan bromocool memberi reputasi
2
1.2K
8


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan