sambiljalanAvatar border
TS
sambiljalan
Cara Membuat Cover Binder Dari Bahan Resin
Halooo agan sista ... Kita nih mau berbagi Tutorial bikin cover binder dari cairan resin dan katalis.

Nah ... Kita kan pasti yah masi butuh planner book.
Karena planner book memang sahabat baik buat kamu yang punya kesibukan tingkat tinggi.
Buku agenda ini memiliki fungsi yang sangat esensial, seperti mencatat hal-hal penting seperti jadwal meeting, tugas kuliah, pekerjaan, shopping list, dan to do list lainnya.
Otomatis dong, kita pengennya planner booknya yg kece, supaya ga malu2 in jg dilihat orang... Iya g si... emoticon-Kiss (S)

Trus knp kita jg bikin ini Tutorial, sampe - sampe harus make narasumber yg mau ngajarin 🤔🤔

Quote:




Namun, perlu diperhatikan bahwa binder dengan ring logam biasanya lebih berat dan berukuran lebih besar.
Jadi, jika menginginkan binder dengan daya tahan lama, pilihlah binder dengan ring logam.
Jika lagi nih lebih mengutamakan kemudahan saat membawanya, binder dengan ring berbahan plastik akan lebih cocok.



Tutorial Binder peralatan:
1. Plastik alas meja, supaya cairan resin + katalis tidak mengenai meja
2. Cairan resin + katalis
3. Cetakan silikon.
4. Tempat dr bahan silikon buat mencampur resin + katalis.
5. Pewarna resin
6. Stik ice cream buat aduk resin
7. Pipet plastik buat mengambil cairan
8. Kertas binder
9. Ring binder 6 pcs

Cara :
1. Siapkan tempat silikon untuk mencampur resin dan katalis.
2. Tuangkan resin secukupnya, ditambah cairan katalis cukup sedikit saja.
Dikira2 ya, karna kalau terlalu banyak katalis bisa mengakibatkan hasilnya cepat keras, pecah, bahkan bisa ber asap dan terbakar.
3. Kasi pewarna resin, bisa jg ditambah gliter, aduk dengan stik ice cream sampai rata.
4. Diamkan sebentar sampai gelembung menghilang, lalu tuangkan kecetakan silikon.
5. Tunggu sampai kering, kalau sudah baru dilepas dr cetakan silikon.

Ini gan sis Tutorialnya, langsyung di klik aja yah biar jelas 😁



Sebetulnya finishing terakhir harus diamplas supaya lebih halus pinggir - pinggirnya.
Karena yg buat cewek cantik imut - imut, doi ga mengutamakan amplas di akhir pembuatan.
Soalnya keterbatasan tangan seorang wanitahhhhh.
Nahhh itu tadi gan sis cara membuat cover binder dari cairan resin dan katalis.
Cewek begini cantiknya bisa bikin, pasti kalian yang lagi pada liat nih thread jauh lebih pintar bisa bikin sendiri juga.
Kalau aku mah mau beli mikir jg, diluaran sono tuh yg pada jual finishing akhir sampe diamplas harganyaaaa ujukkk buneeee....

Nah kali ini masi dengan resin jg, bikinnya tempat aksesories dan asbak

Bahan2 nya sama si gan dengan binder, yg bikin beda hanya cetakannya yah.
Cetakannya juga beli di toped atau di shopee.
Buatnya juga gak jauh beda caranya kok.
Kebetulan cetakan yg dijual di toped atau di shopee beragam.
Harganya pun gak mahal kok.



Dibawah ini tutorial tempak aksesoris dan asbak



Selamat mencoba dan mudah2 an bermanfaat
emoticon-I Love Kaskusemoticon-I Love Kaskusemoticon-I Love Kaskusemoticon-I Love Kaskus
Diubah oleh sambiljalan 25-08-2020 14:28
alva610Avatar border
japarinaAvatar border
avselAvatar border
avsel dan 8 lainnya memberi reputasi
9
3.8K
75
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan