- Beranda
- Komunitas
- Tech
- Computer Stuff
Bagaimana Menyiapkan Produk Digital (Langkah PERTAMAX)


TS
okbrur
Bagaimana Menyiapkan Produk Digital (Langkah PERTAMAX)

Halo Gan/ Sis,
Kali ini kita akan bahas Langkah Pertamadengan lebih detail, yaitu Menyiapkan Produk Digital.
Produk digital ini ada beberapa jenis, diantaranya ebook, video tutorial, audio, aset grafis, dan software.
Agan/ Sisbisa membuat produk digital sendiri dan bisa juga rebranding produk PLR (Private Label Rights).
Jika Gan/ Sis punya waktu dan skill di bidang tertentu, lebih baik buat produk sendiri.
Misalnya jika Gan/ Sis punya skill membuat website dengan Wordpress, Gan/ Sisbisa membuat video tutorial membuat website. Seperti Contoh Di Sini.
Contoh lain, jika Gan/ Sispunya skillBahasa Inggris, Gan/ Sisbisa membuat produk tentang belajar Bahasa Inggris. Seperti Contoh Di Sini.
Dan masih banyak contoh yang lain. Intinya adalah apapun skill Anda bisa dijadikan produk digital.
Cara yang kedua, Anda bisa rebranding produk PLR. Dengan cara ini, Anda nggak perlu buat produk sendiri dari nol.
Cukup beli lisensi produk PLR, kemudian rebranding dengan cara ubah nama produknya, ganti ecover,dan jual kembali dengan keuntungan 100% untuk Anda.
Masalahnya, Bagaimana Cara Mendapatkan Produk Dengan Lisensi PLR?
Jangan khawatir.
Berikut ini beberapa rekomendasi produk PLR yang bisa Agan/ Sis pilih :
1. Auto Frame Blaster
2. Viral Desain
3. Instant Affiliate Mini
4. WA Flazz
5. Social Poster
6. Jago PowerPoint
7 .Ads Graphic
8. Flash Design
Itulah 2 cara yang bisa Gan/ Sislakukan untuk menyiapkan produk digital.
Salam Sukses
Jangan lupa yang ijo2


0
1.1K
2


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan