- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Lagu Jadul Yang Cocok Didenegrin Buat Ningkatin Semangat Bergerak Melawan Corona
TS
l13ska
Lagu Jadul Yang Cocok Didenegrin Buat Ningkatin Semangat Bergerak Melawan Corona
Pada kesempatan kali ini saya pengen nulis sesuatu buat ngasih semangat buat para Tenaga kesehatan yang tengah berjuang di garda terdepan. Tak lagi peduli nyawa taruhan mereka rela berjuang demi ibu Pertiwi.
Doa dan dukungan untuk mereka yang terus berusaha melanjutkan hidup yang terasa semakin berat ini. Juga ngasih semangat buat kamu yang merasa terbebani dengan segala yang serba dibatasi. Pandemi Corona yang tak kunjung usai tak boleh memadamkan semangat kita untuk terus berkarya bukan?
Berikut lagu jadul versi ane yang bisa Agan Sista dengerin demi nyemangatin diri sendiri. Tentunya meningkatkan imunitas dalam rangka berperang melawan Corona:
1. Hadapi Dengan Senyuman by Dewa 19
Lagu ini bisa dibilang lagu lawas yah karena dirilis saat grup band besutan Ahmad Dhani masih eksis di belantika musik Indonesia. Sesedih dan sesulit apapun kehidupan ini, tersenyumlah dan berdamailah dengan keadaan.
2. Badai Pasti Berlalu
Lagu lawas nan asyik ini udah banyak dicover oleh penyanyi solo terkenal diantaranya Ari Lasso. Meski begitu saya tetep suka versi asli yang dibawakan oleh almarhum Chrisye.
Meresapi lirik lagu ini bisa bikin ati lebih tenang Gan Sis terlebih ketika tertimpa masalah yang tak kunjung usai. Yakin bahwa habis gelap pasti akan terbit terang. Minna dulumati illa nuur
3. Jangan Menyerah, D-Masiv
"Tak ada manusia, yang terlahir sempurna"
Begitulah bait pertama lagu yang mengantarkan D-Masive pada puncak kesuksesan. Lagu ini selalu jadi temen ane dalam menghadapi masa-masa sulit. Mulai dari melewati susahnya skripsi hingga hidup serba kesulitan di lingkungan kontrakan yang dulu.
Lagu ini rasanya juga pas banget diputar di masa pandemi ini supaya kita sadar bahwa bukan hanya kita yang menjalani kesulitan hidup sebagai imbas keberadaan virus Corona. Jangan beri kesempatan pada Corona merenggut lagi apa yang kita miliki. Semangat.
4. Sampai Mati-Sampai Nanti by Letto
Lagu-lagu Letto sepintas emang kayak lagu cinta-cintaan biasa. Namun sebenarnya lagu-lagu band satu ini punya makna lebih dari ekspektasi para pendengarnya.
Kebanyakan lagu-lagu berisi kepada Allah, Tuhan YME. Lebih tepatnya ada pesan untuk menjaga hubungan manusia dengan Sang Pencipta. Termasuk lagu kece satu ini:
Setiap kali putus asa atau tengah berada dalam kebuntuan terbesar dalam hidup. Lagu ini mampu membangkitkan lagi semangat saya. Mengingatkan bahwa Tuhan itu ada dan kita tak boleh berhenti berharap dan terus berusaha meraih cita-cita. Setiap orang pernah jatuh. Pernah berada di titik terendah. Tp, bukan berarti kita harus menyerah dan mengalah dengan keadaan.
Kita punya pilihan untuk bangkit dan berusaha sekuat tenaga. Never give up.
5. We are the campion
Lagu band legendaris Queen ini memang lagu masterpiece yang bisa membuat semangat jadi meletup-letup. Sedang patah arang? Lagu ini cocok diputer di play list kita buat nemenin masa WFH.
Kita semua adalah pemenang. Sebelum terlahir kedunia kita sudah mengalahkan ribuan kompetitor kita yakni ribuan sel telur. Jadi tak usah merasa rendah diri dan selalu berpikir positif.
Setelah denger lagu-lagu kece ini Gan Sis apa masih mau menyerah akan keadaan? Tetep semangat yah... Kita gak sendiri kug, masih banyak orang yang peduli. Tentunya masih ada Tuhan y jang gak akan menguji siapapun diluar batas kemampuan hambaNya. Kalau ada lagu-lagu ikonik yang bisa membangkitkan semangat Agan Sista boleh deh dibagi dikolom komentar.
So, kept spirit n never give up 💪
Wassalam
Doa dan dukungan untuk mereka yang terus berusaha melanjutkan hidup yang terasa semakin berat ini. Juga ngasih semangat buat kamu yang merasa terbebani dengan segala yang serba dibatasi. Pandemi Corona yang tak kunjung usai tak boleh memadamkan semangat kita untuk terus berkarya bukan?
Berikut lagu jadul versi ane yang bisa Agan Sista dengerin demi nyemangatin diri sendiri. Tentunya meningkatkan imunitas dalam rangka berperang melawan Corona:
1. Hadapi Dengan Senyuman by Dewa 19
Lagu ini bisa dibilang lagu lawas yah karena dirilis saat grup band besutan Ahmad Dhani masih eksis di belantika musik Indonesia. Sesedih dan sesulit apapun kehidupan ini, tersenyumlah dan berdamailah dengan keadaan.
2. Badai Pasti Berlalu
Lagu lawas nan asyik ini udah banyak dicover oleh penyanyi solo terkenal diantaranya Ari Lasso. Meski begitu saya tetep suka versi asli yang dibawakan oleh almarhum Chrisye.
Meresapi lirik lagu ini bisa bikin ati lebih tenang Gan Sis terlebih ketika tertimpa masalah yang tak kunjung usai. Yakin bahwa habis gelap pasti akan terbit terang. Minna dulumati illa nuur
3. Jangan Menyerah, D-Masiv
"Tak ada manusia, yang terlahir sempurna"
Begitulah bait pertama lagu yang mengantarkan D-Masive pada puncak kesuksesan. Lagu ini selalu jadi temen ane dalam menghadapi masa-masa sulit. Mulai dari melewati susahnya skripsi hingga hidup serba kesulitan di lingkungan kontrakan yang dulu.
Lagu ini rasanya juga pas banget diputar di masa pandemi ini supaya kita sadar bahwa bukan hanya kita yang menjalani kesulitan hidup sebagai imbas keberadaan virus Corona. Jangan beri kesempatan pada Corona merenggut lagi apa yang kita miliki. Semangat.
4. Sampai Mati-Sampai Nanti by Letto
Lagu-lagu Letto sepintas emang kayak lagu cinta-cintaan biasa. Namun sebenarnya lagu-lagu band satu ini punya makna lebih dari ekspektasi para pendengarnya.
Kebanyakan lagu-lagu berisi kepada Allah, Tuhan YME. Lebih tepatnya ada pesan untuk menjaga hubungan manusia dengan Sang Pencipta. Termasuk lagu kece satu ini:
Setiap kali putus asa atau tengah berada dalam kebuntuan terbesar dalam hidup. Lagu ini mampu membangkitkan lagi semangat saya. Mengingatkan bahwa Tuhan itu ada dan kita tak boleh berhenti berharap dan terus berusaha meraih cita-cita. Setiap orang pernah jatuh. Pernah berada di titik terendah. Tp, bukan berarti kita harus menyerah dan mengalah dengan keadaan.
Kita punya pilihan untuk bangkit dan berusaha sekuat tenaga. Never give up.
5. We are the campion
Lagu band legendaris Queen ini memang lagu masterpiece yang bisa membuat semangat jadi meletup-letup. Sedang patah arang? Lagu ini cocok diputer di play list kita buat nemenin masa WFH.
Kita semua adalah pemenang. Sebelum terlahir kedunia kita sudah mengalahkan ribuan kompetitor kita yakni ribuan sel telur. Jadi tak usah merasa rendah diri dan selalu berpikir positif.
Setelah denger lagu-lagu kece ini Gan Sis apa masih mau menyerah akan keadaan? Tetep semangat yah... Kita gak sendiri kug, masih banyak orang yang peduli. Tentunya masih ada Tuhan y jang gak akan menguji siapapun diluar batas kemampuan hambaNya. Kalau ada lagu-lagu ikonik yang bisa membangkitkan semangat Agan Sista boleh deh dibagi dikolom komentar.
So, kept spirit n never give up 💪
Wassalam

L13sk@
#komalkuraya
#berjuanglewattulisan
#membahagiakanlewatkata
#indonesiabebascorona
Diubah oleh l13ska 29-05-2020 23:11
Cahayahalimah dan 2 lainnya memberi reputasi
3
898
27
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan