

TS
sekkar
Criminal Case City of Romance Akan Segera Rilis



Criminal Case atau sering disingkat CC adalah salah satu game yang neng mainkan. Awal mula neng main game ini tahu dari facebook. Hingga kini masih banyak orang yang memainkan game Criminal Case.
Quote:
Menurut neng, game ini seru karena neng ngerasa jadi detektif. Neng mencari objek tersembunyi yang menjadi salah satu bukti dari kasus pembunuhan. Neng memeriksa dan menganalisa barang bukti. Neng juga menginterogasi para saksi dan para terduga. Di akhir level, neng juga mencari siapa pembunuhnya dan membawanya ke pengadilan.
Kabar gembira bagi para pecinta game Criminal Case. Sekarang game Criminal Case sudah ada 7 seasons. Menurut info yang neng dapatkan dari whatsapp grup game CC akan segera rilis Criminal Case City of Romance (Seasons 8). Waw

Apa saja sih hal baru yang ada di Criminal Case City of Romance?


Quote:
Quote:


Quote:
Quote:


Quote:
Quote:
Oh ya, sedikit mengulas game CC dan seasonsnya yaitu :
Seasons 1 : Grimsborough
Seasons 2 : Pacific Bay
Seasons 3 : World Edition
Seasons 4 : Mysteries of the Past
Seasons 5 : The Conspiracy
Seasons 6 : Travel in Time
Seasons 7 : Supernatural Investigations
Quote:
Kaskuser udah main yang mana aja? Sudahkah berhasil membuka seluruh case? Atau mau diskusi sambil cerita-cerita seputar game Criminal Case. Yuk ngobrol di kolom komentar, terima kasih

#989 

Diubah oleh sekkar 15-05-2020 15:01






nona212 dan 11 lainnya memberi reputasi
10
4.5K
7


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan