

TS
gyna200
bayangkara fc siap ,memperbaiki performa di shopie liga 1 2020
Bhayangkara FC: Sarat Bintang, tapi Lawan Tim Promosi Belum Menang

Jakarta - Bhayangkara FC menjadi tim bertabur bintang di Shopee Liga 1 2020. Namun, The Guardian justru belum menang dari dua kali penampilan melawan tim promosi.
Selain Persija Jakarta, Bhayangkara menjadi salah satu tim yang banyak belanja menyambut Shopee Liga 1 2020. Beberapa nama besar sukses direkrut.
Di antaranya adalah Andik Vermansah, Saddil Ramdani, Ezechiel N'Douassel, Renan Silva, Achmad Jufriyanto, dan Ruben Sanadi.
Berlabel 'Dream Team', penampilan Bhayangkara justru belum sesuai ekspektasi. Dari dua laga perdananya di Shopee Liga 1 2020, pasukan Paul Munster justru belum mengemas kemenangan.
Bhayangkara cuma menelan dua hasil imbang dari dua laga perdananya. Sialnya, tim Ibu Kota itu tersandung saat menghadapi tim-tim promosi.
Pertama, Bhayangkara tersandung saat menghadapi Persiraja Banda Aceh di Stadion Harapan Bangsa, Sabtu (29/2). Ketika itu, juara Liga 1 2017 tersebut ditahan tanpa gol.
Baca juga: Bek Asing Persiraja Sampai Mangap Usai Duel dengan Ezechiel
Kemudian, Bhayangkara kembali menghadapi tim promosi, Persik Kediri. Kembali melakoni laga tandang ke Stadion Brawijaya, Jumat (6/3), Bhayangkara ditahan 1-1.
☰
AMP
Diperkuat 2 Pemain Baru, Bhayangkara FC Yakin Bantai Persik Kediri
Kamis, 5 Maret 2020 21:17 WIB
Penulis: Petrus Manus Da' Yerimon | Editor: Ivan Reinhard Manurung
Bhayangkara FC mendapat tambahan dua pemain baru jelang laga pekan kedua Liga 1 2020 melawan tuan rumah Persik Kediri.
Bhayangkara FC mendapat tambahan dua pemain baru jelang laga pekan kedua Liga 1 2020 melawan tuan rumah Persik Kediri.
INDOSPORT.COM - Bhayangkara FC mendapat tambahan dua pemain baru jelang laga pekan kedua Liga 1 2020 melawan tuan rumah Persik Kediri, Jumat (05/03/20) di Stadion Brawijaya, Kediri, Jawa Timur.
Mereka adalah Adam Alis Setyano dan Andik Vermansyah yang telah bergabung setelah absen di laga perdana kontra Persiraja Banda Aceh.
Baca Juga Prediksi Liga 1 Persik Kediri vs Bhayangkara FC: Los Galacticos Masih Cari Mangsa
Saat diimbangi 0-0 oleh Persiraja, Adam absen karena tengah menjalani ibadah umrah dan Andik izin karena melakukan resepsi lamaran.
Tidak ada yang berbeda. Kami bersiap seperti biasa, datang beberapa hari sebelum pertandingan dan telah melakukan recovery serta latihan," bukanya.
"Kembalinya Adam dan Andik membuat kami bisa bermain dengan kekuatan skuat yang penuh,” tutur Paul.
Selain kembalinya Adam dan Andik yang membuat tim lebih percaya diri, tim pelatih Bhayangkara FC juga telah menganalisa penampilan Persik Kediri di laga pertamanya Liga 1 2020 kontra Persebaya Surabaya. Nantinya, semua instruksi tinggal dijalankan pemain oada laga esok hari.
“Kami sudah melihat semua penampilan tim-tim peserta Liga 1 2020 pada laga pekan pertamanya. Dan, itu memberikan kami gambaran bagaimana mereka bermain dan cara menghadapinya," tutur Paul.
Oleh sebab itu, kehadiran dua gelandang lincah tersebut membuat pelatih Bhayangkara FC, Paul Christopher Munster sumringah. Ia yakin The Guardian akan merebut tiga poin karena turun dengan kekuatan penuh.
Hasil dua kali imbang melawan tim promosi membuat Bhayangkara masih tertahan di luar peringkat 10 besar klasemen Shopee Liga 1 2020. Tim milik Polri itu berada di posisi 11 dengan 2 poin.
Selanjutnya, Bhayangkara dijadwalkan menghadapi Persija di pekan ketiga Shopee Liga 1 2020, Sabtu (14/3). Namun, statusnya laganya belum jelas karena Pemprov DKI Jakarta meniadakan acara atau keramaian di wilayahnya, terkait dengan pencegahan penyebaran virus corona.

Jakarta - Bhayangkara FC menjadi tim bertabur bintang di Shopee Liga 1 2020. Namun, The Guardian justru belum menang dari dua kali penampilan melawan tim promosi.
Selain Persija Jakarta, Bhayangkara menjadi salah satu tim yang banyak belanja menyambut Shopee Liga 1 2020. Beberapa nama besar sukses direkrut.
Di antaranya adalah Andik Vermansah, Saddil Ramdani, Ezechiel N'Douassel, Renan Silva, Achmad Jufriyanto, dan Ruben Sanadi.
Berlabel 'Dream Team', penampilan Bhayangkara justru belum sesuai ekspektasi. Dari dua laga perdananya di Shopee Liga 1 2020, pasukan Paul Munster justru belum mengemas kemenangan.
Bhayangkara cuma menelan dua hasil imbang dari dua laga perdananya. Sialnya, tim Ibu Kota itu tersandung saat menghadapi tim-tim promosi.
Pertama, Bhayangkara tersandung saat menghadapi Persiraja Banda Aceh di Stadion Harapan Bangsa, Sabtu (29/2). Ketika itu, juara Liga 1 2017 tersebut ditahan tanpa gol.
Baca juga: Bek Asing Persiraja Sampai Mangap Usai Duel dengan Ezechiel
Kemudian, Bhayangkara kembali menghadapi tim promosi, Persik Kediri. Kembali melakoni laga tandang ke Stadion Brawijaya, Jumat (6/3), Bhayangkara ditahan 1-1.
☰
AMP
Diperkuat 2 Pemain Baru, Bhayangkara FC Yakin Bantai Persik Kediri
Kamis, 5 Maret 2020 21:17 WIB
Penulis: Petrus Manus Da' Yerimon | Editor: Ivan Reinhard Manurung
Bhayangkara FC mendapat tambahan dua pemain baru jelang laga pekan kedua Liga 1 2020 melawan tuan rumah Persik Kediri.
Bhayangkara FC mendapat tambahan dua pemain baru jelang laga pekan kedua Liga 1 2020 melawan tuan rumah Persik Kediri.
INDOSPORT.COM - Bhayangkara FC mendapat tambahan dua pemain baru jelang laga pekan kedua Liga 1 2020 melawan tuan rumah Persik Kediri, Jumat (05/03/20) di Stadion Brawijaya, Kediri, Jawa Timur.
Mereka adalah Adam Alis Setyano dan Andik Vermansyah yang telah bergabung setelah absen di laga perdana kontra Persiraja Banda Aceh.
Baca Juga Prediksi Liga 1 Persik Kediri vs Bhayangkara FC: Los Galacticos Masih Cari Mangsa
Saat diimbangi 0-0 oleh Persiraja, Adam absen karena tengah menjalani ibadah umrah dan Andik izin karena melakukan resepsi lamaran.
Tidak ada yang berbeda. Kami bersiap seperti biasa, datang beberapa hari sebelum pertandingan dan telah melakukan recovery serta latihan," bukanya.
"Kembalinya Adam dan Andik membuat kami bisa bermain dengan kekuatan skuat yang penuh,” tutur Paul.
Selain kembalinya Adam dan Andik yang membuat tim lebih percaya diri, tim pelatih Bhayangkara FC juga telah menganalisa penampilan Persik Kediri di laga pertamanya Liga 1 2020 kontra Persebaya Surabaya. Nantinya, semua instruksi tinggal dijalankan pemain oada laga esok hari.
“Kami sudah melihat semua penampilan tim-tim peserta Liga 1 2020 pada laga pekan pertamanya. Dan, itu memberikan kami gambaran bagaimana mereka bermain dan cara menghadapinya," tutur Paul.
Oleh sebab itu, kehadiran dua gelandang lincah tersebut membuat pelatih Bhayangkara FC, Paul Christopher Munster sumringah. Ia yakin The Guardian akan merebut tiga poin karena turun dengan kekuatan penuh.
Hasil dua kali imbang melawan tim promosi membuat Bhayangkara masih tertahan di luar peringkat 10 besar klasemen Shopee Liga 1 2020. Tim milik Polri itu berada di posisi 11 dengan 2 poin.
Selanjutnya, Bhayangkara dijadwalkan menghadapi Persija di pekan ketiga Shopee Liga 1 2020, Sabtu (14/3). Namun, statusnya laganya belum jelas karena Pemprov DKI Jakarta meniadakan acara atau keramaian di wilayahnya, terkait dengan pencegahan penyebaran virus corona.
0
324
0


Komentar yang asik ya


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan