Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

cikadangAvatar border
TS
cikadang
4 Alasan Mengapa Millenial Harus Investasi Emas
Tahun baru, bulan baru, tentunya resolusi baru juga kan? Setiap orang pasti memiliki resolusinya sendiri, mulai dari ingin naik jabatan, melanjutkan pendidikan, hingga ingin memulai investasi. Investasi emas adalah salah satu opsi paling menguntungkan yang bisa dilakukan. Ketahui 4 Alasan Mengapa Millenial Harus Investasi Emas dalam artikel ini.


Mengapa Millenial harus Investasi Emas

Investasi Emas Lebih Praktis

Siapa bilang investasi emas ribet? Justru investasi emas lebih praktis dibandingkan jenis investasi lainnya. Anda tidak perlu pergi ke toko emas. Pembelian dapat dilakukan di mana saja dan kapan saja. Anda bisa mendapatkan banyak opsi logam mulia untuk dijadikan investasi. Selain sebagai investasi, logam mulia juga bisa Anda gunakan sebagai gift untuk orang terdekat.

Harga Terjangkau

Apakah Anda atau orang tua pernah mengumpulkan uang lalu membeli emas ketika dananya sudah cukup? Sekarang Anda bisa mulai membeli emas tanpa menabung dulu karena sekarang banyak tersedia opsi harga emas. Bahkan Anda dapat mulai membeli emas dengan harga Rp200 atau membeli emas yang kecil dulu, misalnya setengah gram, kemudian membeli yang lebih besar jika sudah mampu.

Emas Mudah Dicairkan

Beberapa jenis investasi hanya dapat dicairkan pada saat waktu tertentu saja. Berbeda halnya dengan investasi lainnya, emas memberikan keleluasaan untuk Anda. Emas cenderung lebih mudah dicairkan dalam waktu singkat jika sewaktu-waktu dibutuhkan.

Mudah Dijual dan Dapat Diwariskan

Dibandingkan investasi lainnya, emas relatif lebih mudah untuk dijual atau digadaikan kembali jika para milenial membutuhkan dana mendadak. Kepemilikan anting emas juga dapat diwariskan kepada generasi berikutnya. Setelah mengetahui alasan-alasan tadi, apakah Anda tertarik untuk berinvestasi emas?

Selain cocok dijadikan sebagai pelengkap untuk mempercantik diri, emas juga jadi pilihan investasi yang dapat diandalkan. Tidak hanya untuk orang tua, investasi emas pun dapat mulai dilakukan oleh milenial. Jika Anda adalah milenial yang sedang menata masa depan agar lebih baik, berinvestasi emas dapat dilakukan sejak dini.


Sumber Artikel : https://www.whizliz.com/liz-magz/4-a...vestasi-emas/

anasabilaAvatar border
sebelahblogAvatar border
4iinchAvatar border
4iinch dan 3 lainnya memberi reputasi
4
428
4
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan