Kaskus

Entertainment

clinomaniaaAvatar border
TS
clinomaniaa
Penggemar Kisah Tanah Jawa? Kini, KTJ Ada Seriesnya di Iflix loh Gan!
Agan Sista familiar dengan Kisah Tanah Jawa? Bagi kalian penggemar kisah horor pasti udah ngga asing lagi kan dengan konten kreator ini. Berawal dari kumpulan teman nongkrong yang menyukai sejarah, kini Kisah Tanah Jawa (KTJ) sudah dikenal oleh masyarakat luas dengan video youtube dan bukunya yang mengangkat kisah horor di Pulau Jawa hingga mampu mendapatkan gelar buku best-seller di berbagai toko buku loh.

Ngga cuma lewat video di channel mereka dan buku aja, sekarang Gan Sist juga bisa menikmati kisah horor KTJ lewat series loh! Iflix Indonesia & Rapi Films sudah membuat film series mengenai Kisah Tanah Jawa yang pastinya akan membawa kesan horor semakin terasa.
emoticon-Takut emoticon-Takut

Dan Gan Sist tau apa yang lebih bikin seneng? Series ini bisa kamu tonton di platform Iflix secara GRATIS!

Penggemar Kisah Tanah Jawa? Kini, KTJ Ada Seriesnya di Iflix loh Gan!

Serial kerjasama Iflix Indonesia dan rumah produksi film horor terbaik 2017 “Pengabdi Setan” ini bercerita tentang petualangan Andi (Deva Mahendra) & Babon (Joshua Suherman), 2 orang sahabat yang terpaksa harus kembali ke Merapi untuk mencari kebenaran & teman yang hilang di Merapi, tanpa menduga apa yang menunggu mereka di sana.

Berbekal petunjuk-petunjuk misterius & minim pengalaman, mereka bertemu dengan Citra (Laura Theux), Nadia (Laura Basuki), dan Dika (Wafda Saifan) yang sama-sama berniat untuk naik ke Merapi. Dengan ditemani oleh Pak Suratno (Tio Pakusadewo) sebagai guide, mereka berlima tetap menelusuri jalur pendakian di bawah bulan purnama, meskipun sudah dilarang oleh Juru Kunci & penduduk setempat di Merapi.

Hal-hal mistis apa saja kah yang menghantui mereka sepanjang pendakian ke Merapi? Berhasilkah Andi & Babon menemukan kebenaran atas hilangnya teman mereka? Baik atau buruknya niat untuk mendaki, alam pasti mengetahuinya lebih dulu.

Penasaran kan sama kelanjutan kisahnya? Jadi, yuk langsung aja tonton serial iflix originals KISAH TANAH JAWA: MERAPI sekarang, cuma di iflix. GRATIS!

emoticon-2 Jempol emoticon-2 Jempol emoticon-2 Jempol

Sebelum nonton seriesnya, sekarang ditonton dulu yuk Gan trailernya. Pasang headsetnya, rasakan sensasinya horornya. Jangan ngaku berani kalau nonton trailernya aja nunggu siang Gan!
emoticon-Wkwkwk emoticon-Wkwkwk

{thread_title}

Diubah oleh clinomaniaa 28-10-2019 19:23
igunited.Avatar border
agh05tAvatar border
bandarjigonkAvatar border
bandarjigonk dan 2 lainnya memberi reputasi
3
6K
15
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan