Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

uncleahtongAvatar border
TS
uncleahtong
Perbedaan Halloween Zaman Dulu Dan Zaman Sekarang!
🔥Perbedaan Halloween Zaman Dahulu Dan Zaman Sekarang!
Perbedaan Halloween Zaman Dulu Dan Zaman Sekarang!

Halo gansis kaskuser semua,apa kabar?, pastinya sehat selalu!.

Berjumpa lagi dengan saya Uncleahtong.

Pada kesempatan kali ini,saya akan membahas tentang Perbedaan Halloween zaman dulu dan zaman sekarang.

Perbedaan Halloween Zaman Dulu Dan Zaman Sekarang!


Siapa yang kenal Halloween sih!.
Menurut Google Halloween adalah suatu perayaan yang dapat dijumpai di berbagai negara pada tanggal 31 Oktober, yaitu malam hari raya Orang Kudus di kristenan barat.

Halloween yang kita tahu adalah dimana kita berkostum aneh dan menakutkan dan saling menakuti dan meminta permen, hehehe.

Dan berikut saya akan menampilkan perbedaan Halloween zaman dulu dan zaman sekarang.


1. Kostum zaman dulu lebih menakutkan dari sekarang

-Dulu
Perbedaan Halloween Zaman Dulu Dan Zaman Sekarang!


-Sekarang
Perbedaan Halloween Zaman Dulu Dan Zaman Sekarang!

Nah.. Yang satu ini sangat menonjol gan, kalau zaman sekarang kita menjumpai Kostum yang kebanyakan gak terlalu menakutkan, tapi bagi anak-anak menakutkan,dari gambar diatas kita dapat melihat gimana Kostum zaman dulu terlihat sangat menyeramkan, bahkan sampai membuat orang dewasa ketakutan.


2. Dulu Mengukir labu,sekarang melukis labu

-Dulu
Perbedaan Halloween Zaman Dulu Dan Zaman Sekarang!


-Sekarang
Perbedaan Halloween Zaman Dulu Dan Zaman Sekarang!


Yang ini juga dapat kita lihat sekarang, sekarang dapat kita jumpai Halloween yang jarang ada orang yang mengukir labu, sekarang banyak orang yang melukis labu, padahal mengukir labu sudah kebiasaan dari zaman ke zaman, entah mereka malas untuk mengukir labu, atau mereka malah suka melukis.


3. Zaman dulu "Trick or Treat"sambil berkeliling kerumah tetangga, zaman sekarang "Trick or Treat" cuma dijalan utama

-Dulu
Perbedaan Halloween Zaman Dulu Dan Zaman Sekarang!

-Sekarang
Perbedaan Halloween Zaman Dulu Dan Zaman Sekarang!


Yang satu ini emang sudah sangat sering kita lihat, kalau zaman dulu kita melihat anak-anak pergi kerumah tetangga untuk meminta permen, kalau zaman sekarang para orang tua sudah tidak lagi membiarkan anak-anak mereka keluar rumah.


4. Zaman dulu Coklat bertebaran dimana-mana, sekarang peduli kesehatan

-Dulu
Perbedaan Halloween Zaman Dulu Dan Zaman Sekarang!


-Sekarang
Perbedaan Halloween Zaman Dulu Dan Zaman Sekarang!


Kalau zaman dulu kita melihat coklat ada dimana saja, sekarang para orang tua sudah sadar akan bahaya coklat untuk anak-anak mereka, padahal apa salahnya anak-anak makan coklat, padahal cuma untuk semalam saja.

Nah.. Hanya itu yang dapat saya sampaikan mengenai perbedaan Halloween zaman dulu dan zaman sekarang, gimana menurut anda apa saja perbedaan Halloween menurut anda?, sampaikan pendapat anda dibawah!

👇👇👇



Sumber gambar: Google
ceuhettyAvatar border
sebelahblogAvatar border
zafinsyurgaAvatar border
zafinsyurga dan 6 lainnya memberi reputasi
7
697
0
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan