- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Hiduplah Untuk Berprestasi, Bukan Berprestasi Untuk Hidup


TS
nevany
Hiduplah Untuk Berprestasi, Bukan Berprestasi Untuk Hidup


Hiduplah Untuk Berprestasi, Bukan Berprestasi Untuk Hidup




Assalamualaikum Wr. Wb.
Apa kabar agan dan sista semuanya
Selamat datang kembali di thread ane yang kali ini akan membahas dunia olahraga di negeri ini
Silakan membaca ya gan sist

Prestasi olahraga Indonesia tiap tahun selalu naik turun. Sebagaimana kita ketahui olahragawan kita tidak bisa memanfaatkan momentum saat grafik prestasi kita sedang meningkat, sebaliknya mereka tidak bisa belajar dan memperbaiki diri saat prestasi mereka menurun. Benar kata pepatah, lebih sulit mempertahankan dari pada meraihnya. Terbukti dari sekian banyak atlit di tanah air yang berprestasi baik nasional maupun internasional, hanya sebagian yang bisa mempertahakan prestasinya. Lebih sedikit lagi yang bisa memperbaiki prestasinya. Apa yang salah?
Melalui tulisan ini ane ingin mengutarakan pendapat akan hal tersebut diatas. Disini ane akan lebih menekankan opini pribadi tentang prestasi para atlit kita yang naik turun.
Melalui tulisan ini ane ingin mengutarakan pendapat akan hal tersebut diatas. Disini ane akan lebih menekankan opini pribadi tentang prestasi para atlit kita yang naik turun.
Quote:
Quote:
Pesan ane buat agan dan sista yang menjadi olahragawan, jaga terus semangat dan motivasi untuk meningkatkan prestasi kalian. Jangan gampang berpuas diri dengan apa yang sudah kalian raih, jangan pula jadikan materi sebagai alasan utama kalian untuk berprestasi. Buatlah bangga keluarga dan negara kalian dengan koleksi prestasi. Jadikan hidup kalian untuk berprestasi, bukan sebaliknya… 
Terima kasih sudah berkunjung dan menyimak thread ane yang sederhana ini gan sist. Mohon dikoreksi apabila ada kesalahan atau ada perbedaan pendapat dari agan sista semuanya bisa disampaikan di kolom komentar ya.



Terima kasih sudah berkunjung dan menyimak thread ane yang sederhana ini gan sist. Mohon dikoreksi apabila ada kesalahan atau ada perbedaan pendapat dari agan sista semuanya bisa disampaikan di kolom komentar ya.
















zafinsyurga dan 3 lainnya memberi reputasi
4
251
0


Komentar yang asik ya


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan