Kaskus

News

matthysse67Avatar border
TS
matthysse67
Sikat Toilet Berwujud Donald Trump Sedang Tren di China
Sikat Toilet Berwujud Donald Trump Sedang Tren di China

BEIJING, KOMPAS.com - Perang dagang antara Amerika Serikat dan China ternyata bisa memicu kreatifitas untuk mengolok-olok lawan.

Rakyat China dikabarkan beramai-ramai membeli sikat toilet dengan wajah Presiden AS Donald Trump sebagai bentuk dukungan terhadap pemerintah.

" Trump ternyata bisa juga bermanfaat," canda seorang bloger China.

Sikat toilet Donald Trump ini dijual dengan desain yang bervariasi dengan harga sekitar 20 yuan atau sekitar Rp 40.000 per buah.

Salah satu versi sikat ini ditemukan di Shanghai yang memperlihatkan sebatang sikat dengan figur Trump.

Figur Trump di sikat itu mengenakan setelan jas berwarna biru, kemeja putih, dan dasi merah. Sementara, rambut oranye "Trump" sekaligus berfungsi sebagai sikat untuk membersihkan toilet.

Sikat toilet ini dijual di situs jual beli Taobao yang kini malah giat menyarankan warga membeli sikat tersebut setelah benda itu menjadi "trending" pencarian.

Taobao mengatakan, sikat toilet ini amat ringan dan bergaya serta bisa digunakan untuk membersihkan toilet jongkok atau toilet duduk.

Taobao menambahkan, sikat ini memliki kekuatan membersihkan "360 derajat" dan mampu mencapai sebuah sudut serta celah di toilet.

https://internasional.kompas.com/rea...-tren-di-china

kelakuan khas menlen emoticon-babi, setelah menemui jalan buntu perang dagang dengan US, lalu memproduksi sikat Toilet berwujud Trump

emoticon-Najis

jangan bilang, Indonesia juga ikut memproduksi sikat toilet berwujud Cafres yang kalah Filfres 2019 yang inisialnya P.

emoticon-Traveller
christomatAvatar border
christomathewAvatar border
christomathew dan christomat memberi reputasi
2
2.4K
22
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan