- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
HOBI MENJADI OBAT DIKALA HATI SEDANG SAKIT


TS
kelayan00
HOBI MENJADI OBAT DIKALA HATI SEDANG SAKIT
Hobi adalah kegiatan rekreasi yang dilakukan pada waktu luang untuk menenangkan pikiran seseorang. Tujuan hobi adalah untuk memenuhi keinginan dan mendapatkan kesenangan.

Pengertian dan tujuan hobi yang dipelajari menurut kamus memang seperti yang ditulis di atas. Akan tetapi, sebenarnya ada makna lain yang tersembunyi dibalik pengertian hobi. Makna yang selalu dirasakan, namun tidak sepenuhnya disadari. Itu sebabnya orang menganggap hobi hanya sekadar pengisi waktu luang. Hobi bukan sesuatu yang penting untuk dimiliki. Bahkan ada yang menganggap hobi hanya buang-buang waktu.
Hobi adalah kesukaan seseorang terhadap sesuatu. Baik suatu benda ataupun suatu pekerjaan. Hobi jika dikerjakan akan membuat hati senang, gembira dan bahagia. Ada orang yang mempunyai hobi melukis. Maka pada saat dia mengerjakan hobinya, melukis, maka hatinya akan menjadi senang, gembira dan bahagia. Ada orang yang hobinya mengoleksi barang-barang antek, termasuk lukisan, pada saat dia memandangi barang-barang antek, termasuk lukisan yang dikoleksinya, hatinya akan menjadi senang, gembira dan bahagia.

Orang yang hobinya memancing, pada saat-saat tertentu dia akan menikmati hobinya. Dia akan pergi memancing, kadang dia pergi ke tempat yang sangat jauh, butuh biaya, bila hujan kehujanan, bila panas kepanasan, sementara hasil pancingannya kadang tidak sebanding dengan biaya yang dikeluarkan dan tidak sebanding dengan kelelahan yang dia dapatkan. Lantas, jika ada pertanyaan, kenapa dia mau pergi mancing, dengan spontan dia akan jawab, dari pada stres di rumah mending pergi mancing.
Stres adalah satu kata yang mewakili banyak perasaan. Marah, benci, kecewa, suntuk, bosan dan seterusnya. Semua itu adalah bagian dari stres. Jika seseorang sedang stres maka bisa dikatakan orang tersebut hatinya sedang sakit.
Jika kita cermati orang-orang yang ada di sekitar kita, ada sekelompok anak remaja, kebut-kebutan di jalanan, kemudian tawuran. Ada juga yang berada di suatu tempat tersembunyi, mereka berkumpul, kemudian mengadakan pesta sabu. Ada juga yang pergi ke tempat-tempat hiburan malam.
Muncul satu pertanyaan, kenapa hal ini bisa terjadi? Kenakalan remaja, kebut-kebutan, tawuran, pesta sabu, dan pergi ke tempat-tempat hiburan malam.
Jawabnya, itu karena hati mereka sedang sakit. Mereka tidak mempunyai obat, mereka tidak mempunyai cara untuk menghilangkan rasa sakit yang tengah mereka alami.
Anak-anak remaja, ketika dia dihadapkan pada satu persoalan, dia akan lampiaskan persoalannya tersebut dengan berbagai macam cara, kebut-kebutan, begadang semalaman, tawuran, pesta sabu dan lain-lain, dan tentu saja kebanyakan menjurus kepada hal-hal yang negatif.
Tidak saja anak remaja, orang tua juga demikian. Selama dia masih hidup, maka dia pasti akan dihadapkan pada suatu persoalan, yang membuat hatinya sakit, yang mebuatnya tres. Kita harus berpikir bagaimana cara mengatasi persoalah tersebut. Banyak cara untuk mengatasinya, diantaranya dengan hobi. Hobi jika kita kerjakan, akan membuat hati kita menjadi senang, gembira, dan bahagia.

Jika anda seseorang yang peduli dengan hidup anda, dan saat ini tidak mempunyai hobi, maka segeralah mencari. Temukan potensi yang ada di diri anda. Jadikan itu sebagai hobi. Dan jadikan hobi sebagai obat dikala hati sedang sakit.
Ingat, jangan larikan hati anda yang sedang sakit ke jalanan, ke tempat-tempat hiburan malam, terlebih kepada bujukan NARKOBA. Sekali anda terjerumus, masuk ke jurang, akan sangat sulit untuk naik, untuk kembali ke dunia nyata. Dan tentu saja, para pemilik hiburan malam akan tertawa, para bandar narkoba akan berpesata. Mereka menang, anda kalah.
sumber bacaan 1
sumber bacaan 2

sumber gambar
Pengertian dan tujuan hobi yang dipelajari menurut kamus memang seperti yang ditulis di atas. Akan tetapi, sebenarnya ada makna lain yang tersembunyi dibalik pengertian hobi. Makna yang selalu dirasakan, namun tidak sepenuhnya disadari. Itu sebabnya orang menganggap hobi hanya sekadar pengisi waktu luang. Hobi bukan sesuatu yang penting untuk dimiliki. Bahkan ada yang menganggap hobi hanya buang-buang waktu.
Hobi adalah kesukaan seseorang terhadap sesuatu. Baik suatu benda ataupun suatu pekerjaan. Hobi jika dikerjakan akan membuat hati senang, gembira dan bahagia. Ada orang yang mempunyai hobi melukis. Maka pada saat dia mengerjakan hobinya, melukis, maka hatinya akan menjadi senang, gembira dan bahagia. Ada orang yang hobinya mengoleksi barang-barang antek, termasuk lukisan, pada saat dia memandangi barang-barang antek, termasuk lukisan yang dikoleksinya, hatinya akan menjadi senang, gembira dan bahagia.

sumber gambar
Orang yang hobinya memancing, pada saat-saat tertentu dia akan menikmati hobinya. Dia akan pergi memancing, kadang dia pergi ke tempat yang sangat jauh, butuh biaya, bila hujan kehujanan, bila panas kepanasan, sementara hasil pancingannya kadang tidak sebanding dengan biaya yang dikeluarkan dan tidak sebanding dengan kelelahan yang dia dapatkan. Lantas, jika ada pertanyaan, kenapa dia mau pergi mancing, dengan spontan dia akan jawab, dari pada stres di rumah mending pergi mancing.
Stres adalah satu kata yang mewakili banyak perasaan. Marah, benci, kecewa, suntuk, bosan dan seterusnya. Semua itu adalah bagian dari stres. Jika seseorang sedang stres maka bisa dikatakan orang tersebut hatinya sedang sakit.
Jika kita cermati orang-orang yang ada di sekitar kita, ada sekelompok anak remaja, kebut-kebutan di jalanan, kemudian tawuran. Ada juga yang berada di suatu tempat tersembunyi, mereka berkumpul, kemudian mengadakan pesta sabu. Ada juga yang pergi ke tempat-tempat hiburan malam.
Muncul satu pertanyaan, kenapa hal ini bisa terjadi? Kenakalan remaja, kebut-kebutan, tawuran, pesta sabu, dan pergi ke tempat-tempat hiburan malam.
Jawabnya, itu karena hati mereka sedang sakit. Mereka tidak mempunyai obat, mereka tidak mempunyai cara untuk menghilangkan rasa sakit yang tengah mereka alami.
Anak-anak remaja, ketika dia dihadapkan pada satu persoalan, dia akan lampiaskan persoalannya tersebut dengan berbagai macam cara, kebut-kebutan, begadang semalaman, tawuran, pesta sabu dan lain-lain, dan tentu saja kebanyakan menjurus kepada hal-hal yang negatif.
Tidak saja anak remaja, orang tua juga demikian. Selama dia masih hidup, maka dia pasti akan dihadapkan pada suatu persoalan, yang membuat hatinya sakit, yang mebuatnya tres. Kita harus berpikir bagaimana cara mengatasi persoalah tersebut. Banyak cara untuk mengatasinya, diantaranya dengan hobi. Hobi jika kita kerjakan, akan membuat hati kita menjadi senang, gembira, dan bahagia.

sumber gambar
Jika anda seseorang yang peduli dengan hidup anda, dan saat ini tidak mempunyai hobi, maka segeralah mencari. Temukan potensi yang ada di diri anda. Jadikan itu sebagai hobi. Dan jadikan hobi sebagai obat dikala hati sedang sakit.
Ingat, jangan larikan hati anda yang sedang sakit ke jalanan, ke tempat-tempat hiburan malam, terlebih kepada bujukan NARKOBA. Sekali anda terjerumus, masuk ke jurang, akan sangat sulit untuk naik, untuk kembali ke dunia nyata. Dan tentu saja, para pemilik hiburan malam akan tertawa, para bandar narkoba akan berpesata. Mereka menang, anda kalah.
sumber bacaan 1
sumber bacaan 2




embunsuci dan delia.adel memberi reputasi
6
2.9K
119


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan