heksoAvatar border
TS
hekso
cocopeat - semarang
Keunggulan Cocopeat sebagai Media Tanam
 
1.     100% bahan alami dari serabut kelapa ;
2.     Memiliki daya serap air yang tinggi sehingga hemat air dan nutrisi, sehingga menyebabkan pupuk yang diberikan dapat terserap sempurna dan tidak mudah terbuang ;
3.     Mampu menggemburkan tanah dengan pH netral dan ramah lingkungan, serta bahan ini awet dan dapat digunakan lebih dari 10 tahun ;
4.     Memiliki kadar garam yang rendah, serta bebas dari bakteri dari jamur yang merugikan ;
5.     Mampu mengikat bau-bauan disekitarnya, terutama di tempat-tempat dekat kandang peternakan ;
6.     Membantu pertumbuhan akar dengan cepat sehingga sangat baik untuk pembibitan ;
7.     Sangat dianjurkan untuk digunakan pada budi daya tanaman hydroponik, tabulampot, dan anthurium ;
Dengan demikian cocopeat dapat digunakan sebagai pengganti tanah. Cara menggunakan cocopeat pun sangat mudah. Campurkan cocopeat dengan air, maka jadilah serbuk cocopeat siap pakai sebagai media tanam.
Cocopeatboleh dicampur dengan media lain, seperti sekam, tanah, atau pakis. selain itu juga bisa dicampur dengan pupuk kompos, atau non organik. Jika digunakan sebagai campuran, pemakaiannya dua berbanding satu untuk cocopeat.

Setelah itu, masukan tanaman bunga atau buah-buahan ke dalam pot. Kalau cocopeat digunakan tanpa pot, tinggal disebar saja di sekitar lahan yang akan ditanami. bisa juga, lahan tersebut ditanami lebih dulu, baru ditebari cocopeat.

Kami menyediakan kebutuhan cocopeat, dengan harga yang terjangkau. Rp 15 ribu per karung beras Bulog dan Rp 45 ribu per karung gula 50 kg. Beli banyak (minimal 5 karung) dapat harga khusus. Hubungi WA 0858-6528-5019. (Sementara untuk wilayah Semarang dan sekitarnya).

[img]file:///C:/Users/hekso/AppData/Local/Temp/msohtmlclip1/01/clip_image002.jpg[/img][img]file:///C:/Users/hekso/AppData/Local/Temp/msohtmlclip1/01/clip_image004.jpg[/img]
tata604Avatar border
tata604 memberi reputasi
1
2.5K
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan